Mengapa harus diributkan mencium tangan, apakah hal tersebut melanggar 
kesopanan. Menghormati orang yang lebih tua bisa bermacam-macam caranya. Saat 
kita bertemua orang baik yang lebih muda atau yang lebih tua dengan berpelukan 
apakah juga salah? seperti yang dilakukan pejabat kita saat ini atau cipika 
cipiki. Belum tentu dengan mencium tangan pak Margiyono akan tunduk terhadap 
SBY atau tidak bersikap kritis.

Kita akadang-kadang memperdebatkan hal-hal yang tidak perlu diperdebatkan dan 
terlalu banyak buang energi. Biarlah pak Margiyono menghormati orang tua dengan 
caranya sendiri yang penting tetap kritis terhadap SBY.
Salam
Priatna


________________________________
Dari: subagyo sh <cakba...@yahoo.co.id>
Kepada: Forum-Pembaca-Kompas@yahoogroups.com
Terkirim: Sen, 15 Februari, 2010 19:29:35
Judul: Bls: [Forum-Pembaca-KOMPAS] Ketua Umum PWI mencium tangan SBY....


Hehehe...... mungkin Margiyono menganggap SBY itu kakeknya atau bapaknya. Dia 
sedang tidak sadar sedang sebagai simbol pilar ke-4 negara demokrasi.
Dibutuhkan Ketua PWI yang berani njendul kepala presiden !

Kirim email ke