Millis Sekalian.
Kekecewaan masyarakat terhadap penegakan hukum bukan hanya monopoli terhadap 
kasus di Cikcak Buaya, Kasus Bank Century maupun Gayus dengan Susno 2G saja. 
Tetapi saat ini telah menjalar hampir menyeluruh di seluruh pelosok tanah air, 
hal ini tercermin adanya tindakan anarkis dari sebagian anggota masyarakat yang 
melakukan penyerangan terhadap pos polisi, kejaksaan di daerah-daerah.
Saya melihat kegelisahkan masyarakat terhadap pola penegakan hukum saat ini 
bisa menimbulkan ketidak puasan masyarakt secara menyeluruh dan pada saatnya 
nanti tentu hal ini akan sampai pada titik klimatnya.
Saya secara pribadi mencatat beberapa contok penegakan hukum yang sangat 
mencolok mata, seperti kasus Mafia Peradilan Kota Medan dimana Korban Penipuan 
sebesar 29,1 M justru menjadi terhukum akibat pengaruh uang serta adanya pola 
pembenaran yang dilakukan oleh Pengadilan (bukan kebenaran). Demikian pula 
kasus jual beli tanah sebesar 40 M lebih justru yang membeli tanah dan Notaris 
menjadi terhukum.
Saya juga mencatat di Riau adanya orang memperjual belikan tanah yang telah 
menjadi objek Sita Jaminan oleh Pengadilan tetapi pelakunya masih berkeliaran 
bebas sementara pihak yang memenangkan perkara sampai tingkat kasasi tidak 
dilayani permohonan eksekusinya.
Jadi hampir seluruh jajaran penegak hukum telah terkontaminasi oleh sistem 
peradilan yang mencari pembenaran disamping adanya pendapat maju tak gentar 
membela yang bayar.
Semua ini adalah akibat dari ulah Persatuan Orang Licik Seluruh Indonesesia 
(polisi) dengan pola Jika Ada Kasus Siapkan Anggaran (jaksa) serta Hubungi Aku 
Kalau Ingin Menang (hakim)
Lengkap sdh penderitaan rakyat setelah mendapat perlindungan polisi, jaksa dan 
hakim.
Salam Syamsu Anwar.
Powered by Telkomsel BlackBerry®

-----Original Message-----
From: ingan apul sitepu <ias....@gmail.com>
Sender: Forum-Pembaca-Kompas@yahoogroups.com
Date: Sat, 19 Jun 2010 02:00:46 
To: <Forum-Pembaca-Kompas@yahoogroups.com>
Reply-To: Forum-Pembaca-Kompas@yahoogroups.com
Subject: Re: [Forum-Pembaca-KOMPAS] OPINI: Ikonsistensi Penegak Hukum

jangan pernah berharap penguasa konsisten dengan hukum,karena hal tersebut
sama saja dengan memasang jerat dileher sendiri. hanya ada satu jalan
Kekuatan Gerakan Rakyat yang mendesak dan memaksa sapu bersih Penjahat
Negara.


------------------------------------

=====================================================
Pojok Milis Komunitas Forum Pembaca KOMPAS [FPK] :

1.Milis Komunitas FPK dibuat dan diurus oleh pembaca setia KOMPAS

2.Topik bahasan disarankan bersumber dari http://cetak.kompas.com/ , 
http://kompas.com/ dan http://kompasiana.com/

3.Moderator berhak memuat,menolak dan mengedit E-mail sebelum diteruskan ke 
anggota

4.Moderator E-mail: agus.hamonan...@gmail.com agushamonan...@yahoo.co.id

5.Untuk bergabung: forum-pembaca-kompas-subscr...@yahoogroups.com

KOMPAS LINTAS GENERASI
=====================================================
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
    http://groups.yahoo.com/group/Forum-Pembaca-Kompas/

<*> Your email settings:
    Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
    http://groups.yahoo.com/group/Forum-Pembaca-Kompas/join
    (Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
    forum-pembaca-kompas-dig...@yahoogroups.com 
    forum-pembaca-kompas-fullfeatu...@yahoogroups.com

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
    forum-pembaca-kompas-unsubscr...@yahoogroups.com

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
    http://docs.yahoo.com/info/terms/

Kirim email ke