Artikel berikut ini, yg membahas masa 5 tahun berkuasanya Mursi di Mesir, 
pantas disimak untuk menjadi bahan pelajaran berharga.
 


Mengenang 5 Tahun Berkuasanya Mursi

 
Quote: " .. Kegagalan ekonomi dan cekcok (perdebatan) mengenai Konstitusi 
berbuah pahit (bagi Mursi). Pada 30 Juni 2013, gerakan Tamarod 
(“Pemberontakan”) mengumumkan akan mengumpulkan 15 juta petisi menuntut 
pengunduran diri Mursi. Selama berhari-hari Mursi, IM (Ikhwanul Muslimin) 
dan militer bahu-membahu mendiskreditkan dan meneror gerakan yang terdiri 
dari beragam golongan ini, termasuk beberapa perorangan dan kelompok 
Islamis di luar IM.
 
Di sinilah permasalahannya: IM dan pemerintahan Mursi terlalu percaya 
militer. (Ingat: partai-partai salafi -Islam garis keras juga memalingkan 
muka dari IM dan mendukung kudeta militer).
 
Bagaimanapun, militer pasca-revolusi masih militer Mubarak. Demikian pula 
birokrasi negara. Al-Sisi, jenderal yang sebelumnya dianggap dekat dengan 
kalangan Islamis, tiba-tiba mendesak Mursi untuk mundur. .."
 
Selengkapnya: https://tirto.id/mengenang-5-tahun-berkuasanya-mursi-crpZ
<https://tirto.id/mengenang-5-tahun-berkuasanya-mursi-crpZ>  
 
A.H.
 


<div style=\"border:0;border-bottom:1px solid black;width:100%;\"> 
Gesendet mit Telekom Mail <https://t-online.de/email-kostenlos> - kostenlos 
und sicher für alle!

Kirim email ke