yang harus diingat adalah...

1.Sumur-sumur migas kita sudah semakin tua karena sudah di 
eksploitasi dan eksplorasi sejak zaman Belanda dan Jepang, contohnya 
Tarakan sudah lebih dari 100 tahun di ambil minyaknya
2. Beberapa lapangan baru yang sedang dikerjakan saat ini belum 
mendapatkan produksi yang signifikan sehingga kita masih kekurangan 
untuk Domestic Market 
3. Sebenarnya Potensi cadangan Kita masih sangat banyak, 
permasalahannya masih sangat sulit untuk menarik Investasi asing 
masuk ke dalam Industri migas yang high tech,high risk dan high cost  
4.banyak sekali perusahaan baru yang hanya menjual porto folio saja 
tanpa realisasi pekerjaan.

Salam

Taufan





--- In gorontalomaju2020@yahoogroups.com, "balibudu" <[EMAIL PROTECTED]> 
wrote:
>
> Di majalah National Geographic edisi bulan Me (!), dalam spesial 
> edisi China, saya cukup kaget sewaktu melihat bahwa pada tahun 80an 
> hingga 90an indonesia sebagai pengsuplai minyak terbesar (42% 
lebih) 
> di susul Oman terhadap kebutuhan Minyak di negara itu. Dan sekarang 
> indonesia malah jadi tukang beli minyak.
> 
> Salam
> 
> --- In gorontalomaju2020@yahoogroups.com, "Rahmiyati kasim" 
> <amykasim_ung@> wrote:
> >
> > Dulu Indonesia adalah termasuk pengimpor BBM tetapi sejak tahun 
> 2004,
> > Indonesia sudah netto pengimpor BBM. Bahkan diprediksikan kalau
> > Ketergantungan kita terhadap BBM fosil itu tidak dikurangi, maka
> > dipredisikan tahun 2010 Indonesia akan menjadi negara pengimpor 
BBM
> > terbesar di asia. Makanya sudah saatnya kita beralih ke bioenergi.
> > karena kita punya potensi besar untuk menghasilkan sumber-sumber
> > minyak tersebut.
> > Amerika yang notabene menguasai sumur-sumur minyak fosil di
> > negara-negara arab telah menyadari bahwa sumur-sumur tersebut 
> semakin
> > berkurang produksinya, oleh sebab itu mereka sekarang telah
> > mengembangkan bioenergi ini, dimana salah satunya adalah jagung
> > dijadikan sebagai bahan baku pembuatan bioetanol (opengganti 
> bensin).
> > jagung iu sendiri diperoleh dari negara-negara di asia, termasuk 
di
> > Indonesia. sementara di lain pihak kita indonesia lebih memilih
> > mengkonsumsi BBM
>


Kirim email ke