Nambahin dikit.
Betul apa yg dibilang boss Reski, bahwa agps atau assisted gps, menggunakan bts 
sebagai bantuan untuk mengetahui dengan cepat posisi ponsel berada.

Jadi penjelasan mudahnya gini. Di angkasa kita terdapat sekitar 24bh satelit 
gps punya amerika. Dari eropa dan jepang juga sudah ada, tp blum bisa diakses 
umum.

Peredaran satelit , yg anggap nomer 1 sampe 24 itu tidak diam ditempat.
So waktu kita jalankan gps, sebenarnya gps itu trial error ,pertama coba 
menghubungi satelit no 1, eh ngga nemu, mungkin lg diatas rusia,  trus no 2 dst.
Tentu hal ini akan memakan waktu lama.
Nah pada gps sebenarnya tersimpan almanak jadwal edar satelit pada waktu 
tertentu akan ada diman mencakup koordinat mana.

Untuk agps, data almanak ini tersimpan di server.
Nah misalnya droid kita nyala gps, maka pertama tama server akan cek kita ada 
di bts mana, yg mana data bts koordinatnya sudah dimiliku server agps.
Misal kita pake indosat di bandung, server langsung tau oh si droid lg di 
bandung, jam segini di posisi bandung gps yg beredar di atas bandung adalah 
nomer 17, 19,dan 24 misalnya.
Nah data tersebut diberikan kepada gps droid, supaya langsung hubungi satelit 
nomer tsb, jadi tidak trial error lagi.
Makanya mustinya agps ini akan lebih cepar lock posisi, bahkan dibantu dengan 
hitungan rumit triangulasi bts maka kita bisa dapet posisi walau di dalam 
rumah, terlihat kan kalau buka google maps dia lebih cepat tau kita dimana 
dibanding program lain, karena semua komputasi rumit dibereskan di server.
Untuk real gps, semua komputasi dihitung di dalam unit.

Jadi ketika tidak ada koneksi internet sebuah agps tetap bisa dapet posisi, 
hanya lebih lama.

Semoga penjelasannya mudah dimengerti, dan yg penting semoga penjelasannya 
benar hahaha, maafkan kalau salah, masih nubie soalnya :-p

"re...@milis" <funky81.mi...@gmail.com> wrote:

>Wah baru tahu saya info ini,makasi bro ..
>
>On Jan 1, 2010 10:28 AM, <rizkie.mail...@googlemail.com> wrote:
>
>Sedikit koreksi bro,cmiiw, a-gps bukan berarti tidak ada chip gps di
>dalamnya dan bukan berarti hanya mengandalkan bts untuk pencarian posisi.
>A-gps dimaksudkan untuk mempercepat locking sinyal satelit dengan cara
>terlebih dahulu melakukan checking lokasi bts terdekat melalui mobile
>network.Setelah satelite signal bisa di lock,maka posisi yg ditampilkan
>adalah posisi sesuai signal dari satelit
>
>Sent using BlackBerry® from Orange
>------------------------------
>*From: * Citra Pramadi <citra.pram...@gmail.com>
>*Date: *Fri, 1 Jan 2010 09:52:27 +0700
>*To: *<id-android@googlegroups.com>
>*Subject: *Re: [id-android] WTI: Berapa Harga Ponsel Google Nexus One?
>
>Ternyata A-GPS ya. Tp sebenernya pengaruh byk gk sih? kl temen bilang sih,
>tingkat akurasinya kura...
>
>-- 
>=========================
>Google Groups "Indonesian Android Community [id-android]" group.
>
>To post to this group, send email to id-android@googlegroups.com
>
>To request to subscribe to this group:
>
>Click  http://groups.google.com/group/id-android/  
>          Choice Apply for Group Membership
>
>or 
>
> Please visit the following page:
> http://groups.google.com/group/id-android/subscribe?hl=en-GB  
>
>To send a message to the owner, visit the following page:
>
> http://groups.google.com/group/id-android/post?sendowner=1&hl=en-GB    or  
> 
>    id.andr...@gmail.com
>
>For more options, visit this group at
>http://groups.google.com/group/id-android?hl=en?hl=en-GB
>
>To unsubscribe from this group, send email to
>id-android+unsubscr...@googlegroups.com
>
>Indonesian Android Community on Facebook
>
>http://www.facebook.com/group.php?gid=112207700729
>
>=========================
Salam,

Lucky Sebastian
@K-9 android

-- 
=========================
Google Groups "Indonesian Android Community [id-android]" group.

To post to this group, send email to id-android@googlegroups.com

To request to subscribe to this group:

Click  http://groups.google.com/group/id-android/  
          Choice Apply for Group Membership

or 

 Please visit the following page:
 http://groups.google.com/group/id-android/subscribe?hl=en-GB  

To send a message to the owner, visit the following page:

 http://groups.google.com/group/id-android/post?sendowner=1&hl=en-GB    or  
 
    id.andr...@gmail.com

For more options, visit this group at
http://groups.google.com/group/id-android?hl=en?hl=en-GB

To unsubscribe from this group, send email to
id-android+unsubscr...@googlegroups.com

Indonesian Android Community on Facebook

http://www.facebook.com/group.php?gid=112207700729

=========================

Kirim email ke