"Achmad Ulfi M.S" wrote:
> Saya konfigurasi sound di kernel menggunakan module. Berhasil, tapi tidak
> bisa run pada saat pertama kali (boot).

masukkan di init script (/etc/rc.d/rc.sysinit):

modprobe -a sound

kenapa kok di init script, bukannya di /etc/conf.modules aja?
soalnya kalo di autoclean sama kerneld, nantinya setting mixer
(volume, dsb) balik ke default lagi, saya suka kesel, jadi diakalin
dengan ngeload module waktu boot sebelum kerneld supaya nggak
autoclean.

______________________________________________________________________
Utk berhenti langganan kirim email ke [EMAIL PROTECTED] 
Sudah cari di arsip? http://www.linux.or.id/milis.php3#arsip-id-linux
Utk info etika diskusi, kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]

Kirim email ke