siapa bilang tersinggung, malahan bangga, karena ternyata bahasa 
jawa itu lebih komplit daripada bahasa inggris, antara lain dapat 
menunjukkan nama-nama pria.
bukti lain, antara lain tentang nama-nama yang terkait dengan ayam, 
yaitu:
jago = cock
babon = hen
kutuk = chicken
piyik = chicken
dara = chicken
dere = chicken
lancur = chicken
disamping itu bahasa jawa bisa memiliki makna ganda atau multimakna 
atau multitafsir, antara lain:

mangan ora mangan kumpul, artinya:
- senangnya kumpul-kumpul sehingga tidak senang mengembara.
- senangnya kumpul-kumpul meskipun ada makanan atau tidak, artinya 
nggak materialistis atau tidak ngawula waduk.
- kebersamaan atau kemanunggalan atau persatuan antara yang kaya 
dengan yang miskin, antara yang pandai dengan yang bodoh, antara 
yang berkuasa dengan yang dikuasai, antara pemimpin dengan rakyatnya.

sahur manuk, artinya:
- saling bersahut-sahutan atau berebut dalam berbicara atau berdebat 
atau bertengkar.
- makan sahur dengan menu utama manuk.

silahkan yang mau menambah lagi.

--- In idakrisnashow@yahoogroups.com, "Ricky Rizky" <[EMAIL PROTECTED]> 
wrote:
Jangan kesinggung yang orang jawa timur en tengah he he he ---- jadi 
tambahan guyonan nih
Rgds
RR
Di balik nama-nama pria Jawa sesungguhnya ada harapan tertentu dari 
orangtuanya, agar anaknya kelak bisa sesuai yang diharapkan.
Contohnya :
Pandai menanam bunga, diberi nama Rosman.
Pandai membaiki mobil, diberi nama Karman.
Pandai main golf, Parman.
Pandai dalam korespondensi, Suratman.
Gagah perkasa, Suparman.
Kuat dalam berjalan, Wakiman.
Berani bertanya, Asman.
Ahli membuat kue, Paiman.
Pandai berdagang, Saliman.
Pandai melukis, Saniman.
Agar jadi orang kaya, Sugiman.
Agar besar nanti padai cari muka, Yasiman
Suka begituan, Pakman
Suka makan toge goreng, Togiman
Selalu ketagihan, Tuman
Suka telanjang, Nudiman
Selalu sibuk terus, Bisiman
Biar pinter main game .... Giman
Biar bisa sering cuti .... Sutiman
Biar jadi juragan sate .... Satiman
Biar jadi juragan trasi .... Tarsiman
Biar pinter memecahkan problem .... Sukarman
Biar kalau ujian ndak usah mengulang .... Herman
Biar pinter bikin jus .... Yusman
Biar jadi orang yang berwibawa .... Jaiman
Biar jadi pemain musik .... Basman
Biar awet muda .... Boiman
Biar pinter berperang .... Warman
Biar jadi orang Bali .... Nyoman
Biar jadi orang Sunda .... Maman
Biar lincah seperti monyet .... Hanoman
Biar jadi orang Belanda .... Kuman
Biar tetep tinggal di Jogja .... Sleman
Biar jadi tukang sepatu handal .... Soleman
Biar tetep bisa jalan walau ndak pake mesin .... Delman 
Untuk menghapus dari keanggotaan, kirim email kosong ke:
[EMAIL PROTECTED]
RICKY RIZKY, MSc
PT. RAYSPID INDONESIA
Phone    : +6221 425 3456
Fax        : +6221 426 3456
Hp          : +62811 167 827
ICQ#      :  154 - 998 - 715
URL       :www.rayspeed.com
"Experience Makes Difference"





------------------------ Yahoo! Groups Sponsor --------------------~--> 
Music that listens to you.
LAUNCHcast. What's in your mix?
http://us.click.yahoo.com/8mKGzA/FARHAA/kkyPAA/iPMolB/TM
--------------------------------------------------------------------~-> 

=================================================================
"Morning greetings doesn't only mean saying 'Good Morning'.
It has silent message saying that I remember you when I wake up.
Wish you have a Great Day!" -- Ida & Krisna

Jangan lupa untuk selalu menyimak Ida Krisna Show di 99.1 DeltaFM
Senin - Jumat, pukul 06.00 - 10.00 WIB
SMS di 0818-333582
=================================================================
 
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
    http://groups.yahoo.com/group/idakrisnashow/

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
    [EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
    http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Kirim email ke