Di server saya dipasang dua Lan Card 1000 Mbps,
masing-masing untuk 1 switch (terdapat 2 port 1000 Mbps)
setiap switch terhubung ke 20 clients,
IP Lan card A: 192.168.10.x
IP Lan card B: 192.168.20.x

Kalau saya pakai kompie yang terhubung ke lan card A,
jalani program Netop, yang bisa diremote adalah clients yang terhubung
dengan Lan A,
sedangkan clients pada Lan card B ngak bisa dikontrol (ngak tampil di
database)

Saya pernah coba pakai Network Bridge (built in windows 2003), untuk
mengabungkan 2 IP itu menjadi 1 IP, memang netop jadi bekerja normal, tapi
server suka hang.

Sudah dicoba pula, Switch yang satu diuplink aja ke switch yang lain via
1000 Mbps port, netop juga berjalan lancar, tapi browsing (Intranet site)
terkesan jadi lambat sekali, malah blank (Apache server jadi error).

Apakah ada solusi, membuatnya menjadi 1 IP saja, tetapi tidak error-error
dan kinerja Lan tetap oke.

Salam


[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Info, Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 
:: Hapus bagian yang tidak perlu (footer, dst) saat reply! :: 
## Jobs: itcenter.or.id/jobs ## Bursa: itcenter.or.id/bursa ##
$$ Iklan/promosi : www.itcenter.or.id/sponsorship $$

[@@] Jaket ITCENTER tersedia di http://shop.itcenter.or.id 

 
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
    http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
    [EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
    http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Kirim email ke