Rekan-rekan,

Ada seorang teman lulusan S1 Teknik Informatika (d/h Teknik Komputer)  ITS
dan S2 Teknik Informatika ITB.
Ia pingin ngambil S2 lagi di Amerika. Di sekolah saya kebetulan menawarkan
Master in Computer Science (melalui College of Sciences and Mathematics) dan
Master of Science in Information Systems & eCommerce (melalui College of
Business). College di Amerika itu setingkat dengan fakultas di Indonesia.

Beberapa contoh mata kuliah di Master of Science in Information Systems &
eCommerce adalah:

LAW 6033 Cyber Law (Fall)

MIS 6423 Network & Telecommunications Management (Summer)

MIS 6453 Electronic Commerce (Spring)

MIS 6463 Information System Analysis and Design (Fall)

Advanced Statistical Analysis

MIS 6473 Decision Support System & Data Mining (Fall)

MIS 6573 Advanced Data Mining (Spring)

MIS 6483 Supply Chain & Enterprise Systems (Spring)

Kurikulum lengkap Master of Science in Information Systems &
eCommerce  bisa dilihat di

http://business.astate.edu/cit/Curricula/DegreeMS_Curr.asp

Kurikulum lengkap Master in Computer Science bisa dilihat di

http://www.csm.astate.edu/csindex.html

Kedua-keduanya memberikan beasiswa dalam bentuk teaching assistantship dan 
research assistanship untuk mahasiswa yang memenuhi syarat termasuk index 
prestasi dan nilai TOEFL (Test of English as a Foreign Language) yang 
tinggi.  Tentunya tidak semuanya pelamar assistanship akan diterima.

Beberapa temannya di Indonesia menyarankan agar ia mengambil Master of
Science in Information Systems & eCommerce dari pada Master in Computer 
Science
dengan alasan:

1. Ilmunya tidak akan nambah banyak lagi jika mengambil Master in Computer
Science karena sudah mendapat S1 dan S2 bidang komputer/informatika.

2. Untuk bekerja di Indonesia (termasuk juga sebagai dosen), Master of
Science in Information Systems & eCommerce tampaknya lebih baik.

Mohon masukan dari teman-teman semua yang lebih tahu kondisi di Indonesia.

Terima kasih,


Ahmad Syamil
Arkansas

http://www.clt.astate.edu/asyamil/


-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 
## Jobs: itcenter.or.id/jobs ## Bursa: itcenter.or.id/bursa ##

## Jaket ITCENTER tersedia di http://shop.itcenter.or.id 
 
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
    http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

<*> Your email settings:
    Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
    http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
    (Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
    mailto:[EMAIL PROTECTED] 
    mailto:[EMAIL PROTECTED]

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
    [EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
    http://docs.yahoo.com/info/terms/
 

Kirim email ke