On Dec 27, 2007 12:22 AM, Hends <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
>
> Rekan-rekan semua.. saya kebetulan ada sedikit masalah dengan jaringan
> komputer yang sedang saya buat ...
>
> Saya baru saja membuat LAN, memakai 2 switch 3COM.. yang satu managed dan
> yang satunya lagi unmanaged...
>
> Yang managed saya memakai type 3COM 3C17304A sedang yang unmanaged saya
> memakai 3COM 3C16470. Client untuk jaringan ada sekitar 30 komputer dengan
> rencana pembagian IP pake 192.168.0.1 s/d 192.168.0.30. Berhubung kantor
> saya ada 2 lantai maksudnya sich yang lantai bawah pake yang switch managed
> dan yang lantai atas pake switch yang unmanaged. Akan tetapi waktu saya
> melakukan pemasangan jaringan ada beberapa masalah, antara lain :
>
> 1. Pada switch yang managed ada beberapa client yang terdeteksi di speed
> networknya cuman 10 Mbps... padahal dengan konfigurasi kabel dan jenis kabel
> yang sama di client lain bisa terdeteksi 100 Mbps. Memang untuk beberapa
> kabel yang bermasalah jaraknya ada yang diatas 25 meter. Akan tetapi kok ada
> juga kabel yang bahkan lebih panjang akan tetapi tetap bisa terdeteksi
> speednya 100 Mbps.
>
> 2. Antar client yang terhubung pada switch yang managed tidak bisa saling
> melakukan ping dan browse network. Sepertinya ada semacam firewall. Apakah
> ini karena harus switchnya harus dikonfigurasi yah... Terus kalo iya
> bagaimana cara configurenya
>
> Mohon bantuan rekan-rekan semua..
>

Besar kemungkinan kualitas kabel atau kualitas konektor yang digunakan
tidak bagus. Seharusnya sampai 80m pun UTP Cat5/5e masih bagus running
di 100Mbps Fullduplex.

Switchnya gak perlu diseting apa2, seting dari pabriknya udah bisa
langsung dipake tinggal colok aja, kecuali kalau mau di vlan.

Salam,
-- 
Yanurmal
======================================
95% Permasalahan Playstation 2 bisa diselesaikan
sendiri dirumah tanpa peralatan khusus
--
Dapatkan Buku Panduan Service Playstation 2
diwebsite http://www.ps2ku.com


-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

 
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
    http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

<*> Your email settings:
    Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
    http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
    (Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
    mailto:[EMAIL PROTECTED] 
    mailto:[EMAIL PROTECTED]

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
    [EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
    http://docs.yahoo.com/info/terms/
 

Reply via email to