Dear Pak Darmadi,

Untuk set wifi ada beberapa trik. Yang paling mudah adalah :
Anda menggunakan 2 NIC dalam 1 PC Windows.
NIC yang pertama digunakan untuk IP Address lokal dan
NIC yang kedua digunakan untuk Internet Connection Sharing (ICS)

Langkah :
Setting komputer induk
1. Masukkan IP Address di NIC pertama, contoh 192.168.0.1
2. Masukkan IP speedy anda di NIC kedua
Setelah itu masuk control panel, click kanan pada NIC kedua, set ke Intenet
connection sharing

Setting WI-Fi
1. Masuk ke dalam sistem wifi, gunakan kabel Cross
2. Setting IP Wifi dengan segmen yang sama, misal 192.168.0.2, segmen sama
dengan PC Induk
3. Masukkan IP Gateway, yaitu IP Address NIC pertama (192.168.0.1)
4. Nyalakan service DHCP di WIFI anda

Demikian langkah singkatnya pak.

Semoga membantu,

Thank's
KANG. HASAN


2010/10/13 darmadi_bpp <darmadi_...@yahoo.co.id>

>
>
> saya newby di jaringan wifi dan berencana akan membangun jaringan di kantor
> (LAN Wifi) dengan server untuk backup data user,adakah diantara rekan2 pakar
> wifi yg berkenan membantu memberi masukan ?
> kondisi kantor saya adalah :
> > ruko 3 lantai dengan user 10 - 20 orang.
> > Modem ADSL "SHIRO" dengan internet speedy Office.
> > Router wifi "Linksys WRT120N"
> apa yang harus saya persiapkan/lakukan agar LAN Wifi bisa terwujud,
> >Server apa (spek,merk,OS) yg handal untuk mendukung jaringan Wifi ?
> >Bagaimana agar koneksi jaringan tidak ter-putus2.
> >keperluan untuk Sharing file & Internet.
> sekiranya diantara para suhu ada yg berbaik hati memberi
> pencerahan.Trimakasih.
> Darmadi - Kaltim
>
>  
>


[Non-text portions of this message have been removed]



------------------------------------

-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : itcenter-h...@yahoogroups.com 

Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
    http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

<*> Your email settings:
    Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
    http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
    (Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
    itcenter-dig...@yahoogroups.com 
    itcenter-fullfeatu...@yahoogroups.com

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
    itcenter-unsubscr...@yahoogroups.com

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
    http://docs.yahoo.com/info/terms/

Kirim email ke