Perkembangan dunia teknologi informasi di Indonesia sangat pesat. 
Website-website baru untuk tujuan bisnis, pendidikan/edukasi, jejaring sosial 
dan lain-lain tumbuh subur belakangan ini.

Jejaring sosial seperti facebook sudah seperti bayangan di dalam langkah 
generasi muda dan masyarakat Indonesia, terutama yang tumbuh di daerah 
perkotaan di mana akses internet mudah dan dapat dari mana saja.

Tak mau ketinggalan teknologi seluler yang ada saat ini memudahkan akses 
internet dengan berbagai program paket promosi pemakaian internet yang 
ditawarkan. Akses informasi pun sangat dimudahkan, melalui telepon genggam 
sesorang "bisa terbang kemana saja".

Dunia pesantren pun tak mau ketinggalan, kali ini mengusung jejaring sosial 
bertemakan Islami yang khas dunia pesantren yaitu MyPesantren yang beralamat di 
http://www.mypesantren.com. Sepertinya akan pas dengan bulan puasa (ramadan) 
yang sebentar lagi akan datang.

Terdapat fasiltas update status yang kita kenal, group, blog, forum, peta, 
tanya jawab, pesantren wiki, percakapan video juga ada, dan lainnya.

Sumber : 
http://teknologi.kompasiana.com/internet/2011/05/21/jejaring-sosial-indonesia-news-updated/



------------------------------------

-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : itcenter-h...@yahoogroups.com 

Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
    http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

<*> Your email settings:
    Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
    http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
    (Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
    itcenter-dig...@yahoogroups.com 
    itcenter-fullfeatu...@yahoogroups.com

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
    itcenter-unsubscr...@yahoogroups.com

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
    http://docs.yahoo.com/info/terms/

Kirim email ke