fachim wrote:
> trends multi-processor juga bakal mempengaruhi trends programming, 
> karna berbagai serialization baik di hardware maupun software harus 
> diterapkan. Mungkin yang jadi masalah, apakah university dan institusi 
> pendidikan sudah menerapkan model parallel computing? terutama di 
> Indonesia. Karena biasanya minimnya resource dan minat dari dosen dan 
> anggapan dosen sendiri bahwa "parallel computing di mainframe adalah 
> barang lama nggak akan ada di dunia kerja" itu yang membuat mata 
> kuliah ini diabaikan.
>
> ada info atau pendapat lain? atau memang di kita sudah diterapkan, 
> pengalaman saya kuliah dulu "parallel computing" cuma jadi non-credit, 
> satu angkatan cuma yang ngambil kuliah itu cuma saya dan 2 orang teman.
Kalau menurut saya masalahnya bukan ada atau nggak di dunia kerja. Saya 
sih percaya pasti ada bidang2 yang memang butuh parallel computing dan 
nggak bisa enggak. Tapi masalah yang lebih besar adalah parallel 
computing itu susah. Untuk bikin solusi yang jalan pada 80% kasus saja 
susahnya minta ampun. Apalagi untuk bikin yang jalan di 100% kasus. Nah, 
nggak banyak orang-orang yang sanggup bekerja seperti ini. Kalau dosen 
saya dulu bilang, HP2 yang suka hang itu salah satunya disebabkan 
programming parallel nya ga bener.

Jadi kalau memang ada programming language yang bisa membantu mencegah 
membantu mengatasi problem2 dalam parallel cmputing (dead lock, race 
condition, dll), pasti akan didukung sekali. Apalagi kalau sampai 
language itu bisa mengcompile sebuah program yang tidak aware parallel 
processor menjadi otomatis memanfaatkannya untuk hasil kompilasinya.

--
Nanda Firdausi
http://satukubik.com


Kalau mau keluar dari mailing list ini, caranya kirim sebuah email ke [EMAIL 
PROTECTED]

Jangan lupa, website JUG Indonesia adalah http://www.jug.or.id

 
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
    http://groups.yahoo.com/group/jug-indonesia/

<*> Your email settings:
    Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
    http://groups.yahoo.com/group/jug-indonesia/join
    (Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
    mailto:[EMAIL PROTECTED] 
    mailto:[EMAIL PROTECTED]

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
    [EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
    http://docs.yahoo.com/info/terms/
 

Kirim email ke