> public void deleteEntityObject(Object obj) {
> Session session =HibernateUtil.getSessionFactory().openSession();
> try {
> session.beginTransaction();
> session.saveOrUpdate(obj);

diatas itu sepertinya kode DAO ya? nama methodnya deleteEntityObject
tapi kok panggil session.saveOrUpdate(obj); ? disengaja atau bagaimana
nih?

hmm, ini udah 2010 sebaiknya mulai belajar Annotation dan tinggalkan
hbm.xml, jauh lebih produktif dibandingkan menggunakan xml, kalau mau
lihat contoh2 hibernate annotation silahkan buka
project-template.googlecode.com download source codenya dan pelajari
gimana caranya bikin hibernate menggunakan annotation. Eh eh tunggu
dl, lha ini udah ada annotationya kenapa masih bikin hbm.xml ?

Relationship one to many proses insert ada urutanya, nggak bisa
dibalik2. Dari contoh kodenya class pasangan harus disimpen dulu baru
kelas TransMerried, tapi karena relationship di dalam transmerried ada
cascade.all, class Pasangan ga perlu disimpen dulu, tapiii karena
ID_PAS sepertinya nggak GeneratedValue, maka ID_PAS harus diisi dulu
sebelum disimpan, kalau masih null ya ketemu error itu

> @ManyToOne(fetch=FetchType.LAZY)
> @JoinColumn(name="ID_PAS", nullable=true)
> public Pasangan getPasangan() {
> return this.pasangan;
> }


regards

Kirim email ke