Original message from Cyrill: > Baru baru ini, sebuah tim arkeologi melaporkan > penemuan yang cukup > menggemparkan dari sebuah situs galian di > Nazaret, Israel. Situs ini diduga lokasi bekas > sekolah menengah pada > masa 2000 tahun yang lampau. > Salah satu penemuannya adalah sebuah buku > seperti rapor anak SLTP > jaman sekarang. Berikut transkripsi sekedarnya > ttg mata pelajaran, > nilai, dan komentar guru: > > Sekolah Menengah Nazaret > Nama Siswa: Yesus > Nama Orangtua: Jusuf > > Agama: D -> Ketika ditanya "Siapakah yang > menciptakan alam semesta dan > segala isinya?", siswa selalu > menjawab "Bapaku". > > IPS: C -> Siswa menunjukkan perhatian yang > cukup thdp masalah sosial > tapi banyak menggunakan istilah yang tidak > lazim dan absurd, misalnya > garam dunia. > > Sejarah: A -> Siswa memang sangat cemerlang > dalam Sejarah Agama, > seluruh ayat Kitab Suci dihapalkannya di luar > kepala. > > Ilmu Bumi: D+ -> Dalam penugasan > bertopik "Gurun" siswa berpengetahuan > cemerlang, tetapi dalam topik geologi siswa > selalu berbicara tentang > Batu Jaman, padahal seharusnya Jaman Batu. > > Matematika: F -> Prestasi terburuk dalam kelas, > siswa sangat lemah > dalam pengetahuan dasar matematika. Siswa > selalu bergumam tentang > "Tiga dalam satu" dan "Aku dan Bapaku adalah > Satu". > > Biologi: D -> Biang ribut, salah satu contohnya > waktu praktikum bedah > ikan, 2 ekor ikan yang dijadikan subyek > pembedahan, tiba-tiba menjadi > ratusan, sehingga laboratorium berbau anyir. > > IPA: D -> Tidak disiplin, salah satu contohnya > waktu ditugaskan untuk > mengulang eksperimen pembuatan anggur, > siswa menyatakan bahwa ia > bahkan tahu cara mengubah air jadi anggur. > > Komunikasi Grafis: D -> Siswa lebih senang > menggambar dengan ranting > kayu di atas tanah, daripada menggunakan > pensil dan kertas. > > Ketrampilan: A -> Siswa sangat trampil dalam > pekerjaan kayu, pasti > akibat banyak latihan dan rangsangan di rumah. > > Pendidikan Jasmani: D -> Pengacau dalam > kelas, salah satu contohnya > waktu pelajaran berenang, siswa bukannya > belajar berenang, tetapi > malahan berjalan di atas air menyeberangi > kolam renang. > > Catatan Wali Kelas: > Siswa mempunyai kecenderungan yang sangat > kuat untuk membuat > gerombolan. Siswa ini telah mengorganisasikan > 12 orang kawan-kawannya > dalam suatu kelompok, dan sering terlihat > bermain bersama anak-anak > jalanan dan para pendosa. Siswa ini harus lebih > selektif dalam memilih > teman. Siswa ini seharusnya mulai > membiasakan diri untuk berambut > pendek dan tidak menggunakan sandal pada > waktu sekolah.
------------------------ Yahoo! Groups Sponsor --------------------~--> Get fast access to your favorite Yahoo! Groups. Make Yahoo! your home page http://us.click.yahoo.com/dpRU5A/wUILAA/yQLSAA/uBfwlB/TM --------------------------------------------------------------------~-> _____________________________________________________________ Keluarga Besar Mahasiswa Siantar-Bandung (KBMSB) kbmsb@yahoogroups.com http://groups.yahoo.com/group/KBMSB http://www.mail-archive.com/kbmsb@yahoogroups.com Disclaimer : Isi tanggung jawab pembaca ! Yahoo! Groups Links <*> To visit your group on the web, go to: http://groups.yahoo.com/group/KBMSB/ <*> To unsubscribe from this group, send an email to: [EMAIL PROTECTED] <*> Your use of Yahoo! Groups is subject to: http://docs.yahoo.com/info/terms/