Aki lemah yg dipelihara sangat berbahaya terhadap uang di tabungan Anda, 
soalnya bisa menyerang pertamakali lampunya => cepet mati, karena bisa 
over voltage, jika diteruskan bisa CDI, Kiprok, dinamostarter (karena 
ditekan tombol starternya mesin susah hidup terus diulang-ulang 
mencetnya, apalagi dipencet lebih dari 10 detik).
Meskipun bensin irit, suara halus, lupakan saja pelihara aki rusak, 
karena sebentar lagi kantong jadi bolong.
Betul sugesti saja.
Para insinyur yg bikin motor tidak pernah (atau mungkin belum) merancang 
motor yang tahan terhadap aki rusak.

Salam,

Riza

e.ruriyanto wrote:
> Mohon pencerahan..Aki lemah/soak dalam waktu panjang (1 bln) dapat
> mengakibatkan kerusakan apa aja.. 
> apakah benar jika aki lemah, bensin lebih irit dan suara mesin nggak
> berisik? atau hanya sugesti saya aja.. thanks
>
> salam
> eko ruriyanto
>
>
>   

Kirim email ke