Sebelumnya saya ucapkan terima kasih atas penjelasannya...
FYI, saya sudah cross posting ke beberapa milis tapi sudah seminggu 
lebih belum ada yg jawab... di milis ini nggak sampe sehari sudah 
dijawab   :-)

Lanjut ke masalah iptables, jika kita ingin membuka port-port tertentu 
saja (dg default chain INPUT adl DROP) apakah cukup dg rule ini:

-A INPUT -s ... -p tcp -m multiport --dport 21,22,80 -m state --state NEW -j ACCEPT

Lalu bagaimana menghindari SYN FLOOD & DoS, karena seperti penjelasan 
anda, state NEW pasti set SYN ?


--
Thanx,
 Adrian


On Sat, 23 Mar 2002, Harry wrote:

> premisnya begini:
> 1. semua state NEW pasti set SYN
> 2. state NEW tidak hanya tergantung dari SYN saja
> 3. paket baru (baru dibentuk-setelah ditutup) adalah state NEW
> 4. paket baru pasti set SYN
> 5. paket-paket lain juga set SYN (established,related)
> 6. semua set SYN belum tentu state NEW.
> 
> selamat bereksperimen,
> harry

-- 
Utk berhenti langganan, kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Informasi arsip di http://www.linux.or.id/milis.php3

Kirim email ke