Onno W. Purbo wrote:





sorry ikutan nanya ..
mailing list yang bagus di linux apa ya?
ezmlm atau mailman atau ??

lagi mikir gimana kalau bikin mailinglist server di IIX
buat gantiin yahoogroups.com maklum ISP pada teriak semua
tu gara-gara kemakan bandwidth sama yahoogroups.com


Ini sudah pernah terlintas di benak saya.
Bandwidh kemakan karena misalnya ada 200 orang indonesia langganan milis [EMAIL PROTECTED], maka tiap 1 email terkirim akan dikalikan 200 yang lewat iix.


Sebetulnya solusinya ya minta yahoo supaya buka yahoo.co.id yang terhubung lansung ke iix :D.

Cara lain bikin "milis bayangan" entah apa istilah yang bener :D. Jadi dibikin 1 account di satu server iix misalnya [EMAIL PROTECTED] yang sub ke [EMAIL PROTECTED] Kemudian email tsb diforwardin ke 200 orang yang langganan ke milis.
sedang status 200 email tadi di yahoogroups dibikin "nomail".


So hanya satu email yang terkirim dari yahoo ke iix, untuk kemudian disebar ke seluruh indonesia dari iix.

Rgds
Aris



--
Berhenti langganan: [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info: http://linux.or.id/milis.php



Kirim email ke