-------Original Message-------

From: [EMAIL PROTECTED]
Date: 22 Juli 2003 09:08:26
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: [linux-setup] Linux di Jaringan Windows NT

Salam,

Saya masih sangat baru sekali di Linux, masih belajar ...
Saya ingin melakukan percobaan yang saya juga berharap nanti nya hasil
percobaan ini bisa di implementasikan. Saat ini saya menggunakan Jaringan
yang menggunakan Windows NT sebagai Server dan Windows 98 sebagai Client.
Saya ingin melakukan percobaan dengan tetap menjadikan Windows NT sebagai
Server tetapi menjadikan Linux sebagai Client.
Beberapa waktu lalu saya sudah mencoba dengan Red Hat 8.0 tetapi belum
berhasil. Ada beberapa hal yang ingin saya tanyakan :

1. Bagaimana caranya menconfigurasi RH 8.0 agar bisa terkoneksi ke Windows
NT server dan Client Windows 98 lainnya agar bisa sharing file..

jawab: kenapa ga kita balik saja, nt ama 98 yang konek ama topi merah

2. RH 8.0 nya harus di install Mode Workstation atau Desktop ?

jawab: modus server

3. Bagaimana cara sharing folder di RH agar bisa di lihat di client
windows98 ?
Jawab: gunakan samba


4. Menggunakan Aplikasi apa di RH supaya bisa menghasilkan extension *.doc
atau *.xls yang nantinya bisa juga di buka di MS Word atau Ms Excel ...
Jawab: kan ada open office, atau pakai star office 5.0

5. Selain RH 8.0 yang memerlukan resource Hardware yang cukup besar ...
adakah distro lainnya yang support untuk 4 pertanyaan saya di atas dengan
hardware yg minim, misalnya dengan pentium 133, memory 32 MB dan 1 - 2 GB
HD, tetapi masih bisa menggunakan GUI, kemungkinan nantinya aplikasi yg di
pakai hanya browser, pengolah kata yg menghasilkan *.doc dan *.xls ....
Jawab: gunakan RH.6.2 (sudah saya coba) di pent 166, RAM 24 Hdd 540MB

Sementara itu dulu ...
Jawab: ok

Mohon pencerahan dari yang sudah berpengalaman ....

Thank's



---------------------------------------------------------------------
To unsubscribe, e-mail: [EMAIL PROTECTED]
For additional commands, e-mail: [EMAIL PROTECTED]


.


---------------------------------------------------------------------
To unsubscribe, e-mail: [EMAIL PROTECTED]
For additional commands, e-mail: [EMAIL PROTECTED]

Kirim email ke