memperingati hari kebangkitan nasional...
mari kita tanam pohon

1 0rang 1 pohon.....
bisa ditanam di depan rumah
dipinggir jalan
dipinggir sungai
dsb... tempat yang memungkinkan

jangan lupa disirami... sampai hidup

ini semua agar kita dapat mewariskan anak cucu... 
udara segar... masih ada oksigen
daratan... karena mencegah pemanasan global

agar kita tidak disumpahi anak cucu kita kelak...

karena mewariskan...
udara kotor penuh logam berat dan racun...
generasi yang harus hidup di kapal karena bumi hanya berisi air dikarenakan es 
pada mencair.... dsb

saya kemarin sudah tanam pohon di sungai dekat rumah saya..
bulan yang lalu juga sudah ditempat yang sama...
malah kemarin saya waktu lewat jalan tol... melihat tanaman yang saya tanam 
dipinggir jalan tol telah hidup...

apakah mahal????
tidak....
jika punya uang dan malas kita tinggal beli pohon buah di pasar tanaman...
lalu kita tanam... dimana yang kita bisa

jika tidak punya uang... gampang... karena beberapa jenis pohon bisa hidup 
hanya dengan menanam batangnya kedalam tanah...

misal pohon angsana (sono=bahasa jawa), mahoni... dsb yang sering dipakai 
penghijauan oleh pemerintah daerah... itu bisa hidup dengan hanya ditanam 
batangnya...
caranya... ambil dahan pohon tersebut yang besarnya kira2 sebesar tongkat 
pramuka.... (tidak terlalu besar kan??)... panjang kira2 50cm s/d 1m...
jangan lupa buang semua daunnya agar tidak terlalu banyak penguapan
lalu buat lobang ditanah.... yang cukup dalam agar tidak goyang....
lalu disiram... agar tanah padat.... tinggal tunggu keluar akar... dalam 1 
bbulan insyaAllah hidup deh pohon tersebut..... jika ada waktu siramilah calon 
tanaman itu 2 hari sekali saat sore hari (...jika musim hujan sudah akan 
disiram sendiri oleh alam)....

sebagai contoh.... yang saya tanam dijalan tol sudah hidup....., juga yang 
dipinggir sungai bulan lalu sudah hidup.....
bulan ini saya beli bibit mangga dan saya tanam dipinggir sungai...
biar besok kalau besar bisa dinikmati oleh siapa saja yang kebetulan berada 
dekat situ... entah pemancing entah pejalan kaki...

ini hanya himbauan alus pada pemerintah daerah setempat aja... lha kok pelit 
sekali tanam penghijauan... kenapa sih mereka tidak mau penghijauan itu tanam 
buah2an.... apa karena saking pelitnya... sehingga takut jika berbuah rakyatnya 
dapat buah gratis....

oke demikian himbauan ini disampaikan.... terima kasih atas perhatiannya....

semoga yang memiliki massa bisa mengerahkan massanya untuk tanam pohon

semoga yang punya jabatan bisa kerahkan anak buah/ pegawainya

yang punya surat kabar bisa menghimbau lewat media massa yang dimiliki

yang tidak punya apa2 semoga bisa himbau pada dirinya sendiri untuk ini

semoga negeriku tetap subur sehingga peluang untuk makmur tetap ada....

100 tahun kebangkitan nasional.... asa itu masih ada.......................
 
       
---------------------------------
 Yahoo! Toolbar kini dilengkapi dengan Search Assist.   Download sekarang juga.

Kirim email ke