Dear Pak Syafril,

Saya menggunakan MD ver 10.0.1 di HO dan cabang MD ver 10 juga, saya aktifkan Domain sharing. User di kantor cabang dengan restriction local tapi sering di kirim oleh user dari luar. Antrian sering berada di bad queue server HO dan kita mendelete secara manual.

1. Bisakah ada pemberitahuan bahwa jika menghubungi user yang tidak bisa kirim ke luar return kembali sender di luar ? 2. Hal ini juga dialami jika user accout yang berada di cabang sudah di delete, antrian akan berada di bad queue server HO ?
   tidak ada return ke sender.

Di server HO log minger memberi tahu bahwa user yang di tuju not found.
Mohon info untuk supaya kita tidak menghapus di bad queue secara manual.
Terima kasih atas perhatiannya.



Regards


Edi I




--[MDaemon-L]------------------------------------------------
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server.

Netiket: <http://www.netmeister.org/news/learn2quote>
Arsip: <http://mdaemon-l.dutaint.com>
Henti Langgan: Kirim mail ke MDaemon-L-unsubscribe [at] dutaint.com
Berlangganan: kirim mail ke MDaemon-L-subscribe [at] dutaint.com
Versi terakhir MD 11.0.3, SP 4.1.2, OC 2.2.5, SG 2.0.4, PP 2.0.0

[ attachment or non Plain-Text portion has been remove by MDaemon ]

Kirim email ke