On 18/08/17 16:24, Agus Tarpindo wrote:
> Jadi saya bikin akun dengan nama arch...@os-selnajaya.com lalu
> kemudian saya masukkan ke dalam menu berikut (mohon cek attachment).
> Dan akun archive tersebut saya setup di POP3 outlook (dengan tujuan
> untuk backup email, Karena user sering menghapus emailnya baik
> sengaja maupun tidak disengaja Pak). Tapi biasanya tidak lebih dari
> 1GB Pak, jumlahnya biasanya seperti pada attachment sebelumnya (nama
> file archive 3).


Coba periksa isian file di folder akun archive apakah semua tanggalnya sama?
Jika tidak maka POP3 client tidak mengunduh dan hapus semunya.

BTW. Cara arsip seperti itu untuk di feed up ke utility mail archive
macam MailStore dll, karena merepotkan saat restore.


-- 
syafril
-------
Syafril Hermansyah
MDaemon-L Moderators, running MDaemon 17.0.5-64 Beta C, SP 5.1-64
Harap tidak cc: atau kirim ke private mail untuk masalah MDaemon.

Tell me and I forget. Teach me and I remember. Involve me and I learn.
        --- Benjamin Franklin


-- 
--MDaemon-L----------------------------------------------------------
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server.

Netiket: https://wiki.openstack.org/wiki/MailingListEtiquette
Arsip: http://mdaemon-l.dutaint.com
Dokumentasi : http://mdaemon.dutaint.co.id
Henti Langgan: Kirim mail ke mdaemon-l-unsubscr...@dutaint.com
Versi terakhir MD 17.0.2, SP 5.1.0, OC 4.5.1, SG 4.5.1



Kirim email ke