Dear Pak Syafril,

 

Maaf sebelumnya jika out of topik dari Mdaemon pak,

Googling masalah ini belum menemui solusinya 😊

 

Terkait dengan masalah pengiriman email melalui jaringan indihome untuk user 
yang akses ke mailserver dari luar kantor,

masalahnya dengan settingan yang sama untuk pengiriman email ( port 587 ), jika 
menggunakan outlook itu pasti gagal / tertahan di folder outbox, 

namun jika menggunakan email client thunderbird atau aplikasi mail-nya OSX 
tidak ada masalah/berhasil kirim,

 

Apakah Bapak mengetahui solusinya Pak ? karena hampir semua user untuk aplikasi 
mail client nya mengunakan outlook.

 

Atas perhatiannya diucapkan terima kasih

 

Salam.

 

Bambang Setiawan 



-- 


 


CONFIDENTIALITY NOTICE

"This e-mail message including any attachment(s) is from PT. Personel Alih Daya 
(Persada). It may contain confidential and/or privileged information. Unless 
you are the intended recipient (or authorized to receive for the intended 
recipient) you may not read, print, retain, use, copy, distribute or disclose 
to anyone the message or any information contained in the message herein. If 
you have received this communication in error, please advise the sender by 
reply e-mail and destroy all copies (including any attachments) of the original 
message. PT. Personel Alih Daya (Persada) is neither liable for the proper and 
complete transmission of the information contained in this communication nor 
for any delay in its receipt."
--
--[mdaemon-l]----------------------------------------------------------
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server di Indonesia

Netiket: https://wiki.openstack.org/wiki/MailingListEtiquette
Arsip: http://mdaemon-l.dutaint.com
Dokumentasi : http://mdaemon.dutaint.co.id
Berlangganan: Kirim mail ke mdaemon-l-subscr...@dutaint.com
Henti Langgan: Kirim mail ke mdaemon-l-unsubscr...@dutaint.com
Versi terakhir: MDaemon 22.0.3, SecurityGateway 8.5.3

Kirim email ke