Dear para anggota milis...
   
  Di kantorku satu komputer (WinXp pro) dipake oleh lebih dari 1 user...dengan 
pertimbangan keamanan data saya bermaksud membatasi wewenang para user agar 
tidak bisa leluasa mengakses control panel, comp management, menginstall/ 
uninstall s/w, meng- add/ remove h/w dan setingan komputer lainnya...singkatnya 
mirip2 server-client di Win2000 server gitu deh..
   
  Saya ud pake fasilitas User account, terus saya seting group policy-nya di 
User Configuration-Administrative Templates-Control Panel...cuma ko pas dicoba 
setingan ini berlaku bukan cuma buat user guest saja tapi juga buat 
administrator?
   
  Gimana caranya biar setingan di group policy ini tidak mempengaruhi 
administrator dan hanya berlaku buat user guest saja? 
   
   
  Regards,
   
   
  Tatas  YB.

                
---------------------------------
Lelah menerima spam? Surat Yahoo! mempunyai perlindungan terbaik terhadap spam. 
 http://id.mail.yahoo.com/



=+=+=+=+=+=+=+=+=+=+=+=+=+=+=+=+=+=+=+=+=+=+=+=+=+=+=+=+=+=+=+

Mailing List KomputerAktif
milis-komputeraktif@news.gramedia-majalah.com

Arsip
http://www.mail-archive.com/milis-komputeraktif@news.gramedia-majalah.com/
------------------------------------------------

untuk berlangganan kirim mail kosong ke :
[EMAIL PROTECTED]

untuk berhenti berlangganan kirim mail kosong ke:
[EMAIL PROTECTED]

Kirim email ke