Yuk gabung di one day
trip Untuk tanggal 15 May 2010 

"ENJOY THOUSAND ISLAND"



 



Keindahan snorkling di kepulauan Seribu. Wlau
diberitakan sudah tercemar sampah DKI, tapi semakin ke laut lepas seperti pulau
SEPA maka tidak lagi ditemui sampah.Air akan bening dan indah.



Peserta terbatas hanya
untuk 22 Orang



Keasyikan tersendiri dengan kapal yacht



One
day trip special ke Pulau Pramuka dan Sepa



Kepulauan Seribu menyimpan keindahan bagi warga Jakarta
atau bagi yang sedang berkunjung ke Jakarta.



Pulau Pramuka menjadi ikon karena merupakan pusat administratif Kepulauan 
Seribu,
dan memiliki penangkaran penyu yang asik untuk dikunjungi. Selain itu, kondisi
pulau yang kecil menjadi petualangan tersendiri untuk mengitari sembari beramah
tamah dengan penduduknyayang sudah tourist
oriented...
alias ramah-ramah kepada pengunjung....



Satu hal yang menarik ialah adanya restoran apung di dekat Pulau Pramuka yang
ada penangkaran ikan hiu... bisa makan sambil mengamati hiu.



Selain Pulau Pramuka, maka Pulau Sepa juga merupakan destinasi yang sangat
menarik. Lain dengan kondisi pulau Pramuka yang padat penduduknya, maka pulau
Sepa seolah menjadi tempat ideal untuk hideaway.



Restoran Apung NUSA di samping Pulau Pramuka

 



Masih ada biawak di
Pulau Sepa...temenya Aji Rachmat
nehhh he he

 



Dermaga Pulau SEPA resor





Pulau Sepa yang dilengkapi resor ini memiliki pantai berpasir indah dan landai,
namun pada sisi lain pulau juga memiliki terumbu karang yang indah dan banyak
dihuni ikan aneka warna dan jenisnya... Amboy indahnya, sorga para snorkle dan
diver..



Sabtu, 24 April 2010

Pada Sabtu 24 April 2010, Backyard Adventure mengundang untuk ikuta bergabung
bersama one day trip "ENJOY THOUSAND ISLAND". Adapun biaya
keikutsertaan adalah Rp. 800.000 per
orang.



Pantai SEPA nan indah dan bersih..........





One day trip karena kita akan berpetualangn tamasya dengan kapal yacht cepat.
Sehingga tidak perlu untuk menginap.Adapun fasilitas yang didapatkan:

1.
Breakfast, lunch dan 2 kali snack serta buah-buahan selama di kapal.

2. Peralatan snorkling berupa mask, fin, dan pelampung disediakan.

3. Dokumentasi berupa foto dan video termasuk underwater.

4. Transportasi kapal yacht cepat PP.



Ada flying fox yg maha
unik di Sepa... meluncur ke air landingnya..............

 



Penangkaran penyu



Adapun jadwalnya adalah sebagai berikut :

1. 07.00 WIB : Berkumpul di dermaga MARINA ANCOL. Don't be late!



2. 07.00 - 08.00
WIB : Perjalanan dan tiba
di Pulau Pramuka. Selama perjalananan maka peserta dapat duduk di dalam kapal
berAC sambil karaoke. Atau duduk di deck lt dua bersama kapten kapal. Atau
duduk nyantai di buritan kapal. Atau duduk di moncong kapal layaknya petualang
sejati. Apalagi tipe kapal yacht itu moncongnya menjorok panjang ke depan.
Memang tempat nongkrong kayaknya tuh moncong kapal.......



3.08.00 - 09.00 WIB : Bermain di pulau Pramuka sembari mengunjungi
penangkaran penyu.Bayi penyu nan lucu, kalu beruntung kita akan ikut melepas
anak-anak penyu itu.





4. 09.00 - 11.00
WIB : Snorkling dan renang
di laut di beberapa spot seperti wilayah pantai Pulau Air dan wilayah Karang
Sempit. Peralatan snorkling seperti mask, fin, dan pelampung telah kami siapkan
untuk anda.



5. 11.00 - 13.00
WIB : Kembali ke pulau
Pramuka untuk lunch di restoran apung NUSA. Di restoran apung NUSA bisa
menikmati pemandangan hiu dan pari yang berenang di keramba besar. Anda juga
dapat berbelanja di toko souvenir.



6.13.00- 13.20 WIB : Menuju pulau SEPA



Pantai pasir pulau
SEPA yang aduhaiiii....

 



Berenang bersama ikan
di Pulau SEPA

 



Kayuh kano
keliling pulau... seru euy... sensasi ajut-ajutan diterjang gelombang kecil...
asik utk yang pengen petualang tapi nyali terbatas he he

 



Water sport... ranjang setan... he he

 





>

Marine walk.......... serasa jadi
astronaut..!



7. 13.20 - 17.00
WIB : Bermain di pulau
SEPA. Anda bisa menemukan nuansa little BAli
karena pantainya yang berpasir putih indah dan landai. Juga kekayaan terumbu
karang yang indah berwarna warni. Serta aneka kegiatan water sport mulai yang
konvensional semacam banan boat, jet ski, kano
keliling pulau, sampai dengan yang canggih seperti diving experience dan marine
walk. Adapun semua biaya water sport ini berupa optional dan di luar paket.



8.17.00 - 18.15 WIB : Kembali berlayar pulang ke dermaga MARINA ANCOL, namun
berhenti sejenak untuk mengabadikan sunset di laut .....



Nah, tunggu apa lagi...! Takkan ada trip seperti ini deh.... sensasi berlayar
dng yacht, makan snack melimpah, resto apung, pulau eksotis SEPA, penangkaran
penyu dan buaya, renang snorkling di laut... dan bergabung dalam BACKYARD
ADVENTURE di O Channel....Kalu cuma bisa narsis di FB... capek deh he
he..............







Backyard Adventure sendiri merupakan program TV di O Channel yang tayang tiap
Minggu malam jam 20.00 WIB... bedanya dengan program TV lain maka kami tidak
secanggih aksi mereka... he he, kami hanya ingin mengajak masyakarat bergembira
bersama sembari berpetualang riang mencintai negeri yang indah ini... makanya
ciri khas acara kami adalah melibatkan pesertanya yang hobby
jalan-jalan..........

class="
" onload="var img = this; onloadRegister(function() {
adjustImage(img); });">

Marine walk sembari memberi maka ikan...

 

>

Yang ini jangan ditiru
kalu dak bakat... aksi nekat di dermaga SEPA he he he

>

Pulau Sepa rutin
dikunjungi CRUISE international tiap tahunnya

class=" " onload="var img = this;
onloadRegister(function() { adjustImage(img); });">

Pulau SEPA sorganya para diver..............
snorkling aja asik bener, apalagi divingya... nanti kita bikin game treasure
hunt... hadiahnya kita celupin di sela terumbu karang he he



Dan yang pasti.. akan ada shooting acara untuk Backyard Adventure dan akan
tayang dalam acara Backyard Adventure di O Channel setiap hari Minggu jam 8
malam. Dan peserta yang ikut pasti akan nongol di TV O Channel.





PENDAFTARAN

Pendaftaran lewat SMS, 

ketik;

REGBA nama lengkap, tgl/bln/thn lahir, alamat email

dan kirim ke: +62 818145135

 

Pendaftaran lewat e-mail, 

ketik;

SUBJECT: Pulau Sepa - Backyard Adventure

 

berikan data berupa;

Nama lengkap: 

Tgl/bln/thn lahir: 

No HP yg aktif: 







Best Regards,

Frans

MP: http://efeks.multiply.com/photos

FB: http://www.facebook.com/group.php?gid=59042598600

Everything has its beauty but not everybody sees
it.




      

Kirim email ke