semakin kita belajar, semakin kita sadar, semakin banyak yang tidak kita 
ketahui.. sampai saat kita berusaha mengetahui lebih banyak, ternyata kita 
tidak mengetahui apapun...... apa yang ada ternyata tidak ada, dan yang tidak 
ada ternyata ada... semuanya hanya terbentuk dalam pikiran kita. tanpa mata, 
apakah ada warna ? tanpa telinga apakah ada musik... walau semua orang 
mengatakan ada, tapi bagimu tetap tiada.. semua tergantung sumber kamu 
berpijak.. ( hampir sama dengan teori relativitas Einstein :) ), bagimu lurus, 
bagi yang lain lengkung, bagi yang lain lagi malah miring.....

salam


--- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, Bagus Putra Perdana <disclosure....@...> 
wrote:
>
> saya kira bbrp peringatan dan musibah akhir-akhir ini menegaskan lg
> pada kita bahwa kita ini tidaklah memiliki kuasa atas apapun., dan
> kita mgkn emg sering lupa dan terlenakan kalo semua kejayaan, harta,
> kuasa, ilmu, pangkat gak ada artinya didepan sang Maha Memiliki.,
> semua yg dibangun bisa dihancurkan dan apa yg kita anggap tidak ada
> bisa dibangunkan. Dan semua yg kita miliki baik materi atau ilmu bisa
> dicabut sekejap sesuai kehendakNya. We were basically a being that is
> powerless and fragile in the face of our Great and Powerful Creator..
> So basically there is no such thing as greatness as we are by whatever
> measure are only a mere human.
> 
> On 10/10/09, Marcello Djunaidy <mdjuna...@...> wrote:
> > Kayaknya sih maksudnya, kalo kita sadar bahwa sukses, prestasi dan
> > segala macam pencapaian itu cuma ilusi terus kita bisa lepas
> > keterikatan dari hal-hal begitu, betapa bebasnya kita.
> > liat aja, berapa banyak orang yang stress karena mati-matian mau
> > mencapai apa yang kita sebut "sukses".
> >
> > bergembiralah orang yang tidak terikat dengan hal-hal demikian karena
> > jiwanya akan bebas sebebas-bebasnya.
> >
> >
> > MD
> >
> >
> >
> > On 10/10/09, troyan <troyan...@...> wrote:
> >>
> >>
> >> --- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, "iching_prediction"
> >> <iching_prediction@> wrote:
> >>>
> >>> ada tetapi tiada, tiada tetapi ada itulah keberadaan!
> >>>
> >>
> >> Masa sih ? Ada ya adalah. kalo gak ada ya gak ada.
> >>
> >>
> >>
> >
> > --
> > Sent from my mobile device
> >
> 
> 
> -- 
> Each piece, or part, of the whole nature is always an approximation to
> the complete truth, or the complete truth so far as we know it. In
> fact, everything we know is only some kind of approximation, because
> we know that we do not know all the laws as yet. Therefore, things
> must be learned only to be unlearned again or, more likely, to be
> corrected.......The test of all knowledge is experiment. Experiment is
> the sole judge of scientific "truth". - Richard Feynman
>


Reply via email to