Ridha mungkin saya juga akan dianggap aneh bersama dengan Ridha..saya melihat 
hingga saat ini kita masih terikat dengan simbol simbol yang besar, katakanlah 
begitu. sementara substansi hal hal kecil yang sesungguhnya butuh perhatian 
terpinggirkan.

saya kok kurang sepakat dengan pernyataan istano pagaruyuang ini dikatakan 
simbol wisata minang. sejak kapan ? malah kebanyakan yang mewakili wisata 
minang adalah jam gadang dan ngarai sianok. bukannya saya mengecilkan arti 
keberadaan istana ini namun sependapat dengan Ridha banyak hal penting lainnya 
yang lebih perlu kita perhatikan bersama2. apakah itu pendidikan, kesehatan dan 
sebagainya.

saya takutnya kita dinilai orang hanya "bagaduru" apabila menyangkut simbol2 
yang menarik perhatian banyak orang secara instant. Padahal objek wisata berupa 
heritage ini sudah berada dalam tanggung jawab pemda dalam pengelolaannya 
termasuk perbaikan dari kerusakan. sudah ada anggarannya tersendiri. alangkah 
lebih baiknya jika dana sukarela diperuntukkan bagi mereka rakyat kecil yang 
tak tersentuh uluran tangan pemerintah.

ini hanya pandangan saya saja  hanya unek unek, mohon maaf kalau sanak ada yang 
tersinggung atau gak enak hati

Terakhir saya turut berduka atas meninggalnya salah seorang Staaf dinas 
pariwisata semoga mendapat ampunan dan tempat layak disisi Alloh SWT..dan 
mudah2an Pemda tidak pelit menurunkan anggarannya agar istana dapat diperbaiki 
kembali.

salam

Ben

Ahmad Ridha <[EMAIL PROTECTED]> wrote: On 2/27/07, Yulnofrins Napilus  wrote:

Mungkin pandangan saya akan dianggap aneh, apakah tepat saat ini
mengeluarkan dana besar untuk pembangunan istana yang megah?
Sungguhkah pariwisata Sumbar luluh lantak bersama terbakarnya istana
itu? Tidakkah kita telah memiliki daya tarik wisata alam yang selama
ini dibicarakan?

Jika memang masyarakat Minang mampu menggalang dana besar-besaran,
bukankah masih banyak bidang yang perlu memperoleh perhatian?
Pendidikan? Kesehatan? Dan banyak lainnya.

-- 
Ahmad Ridha bin Zainal Arifin bin Muhammad Hamim
(l. 1400 H/1980 M)

Sukseskan Pulang Basamo se Dunia, Juni 2008.
-----------------------------------------------------------------
Website: http://www.rantaunet.org
============================================================
UNTUK SELALU DIPERHATIKAN:
- Hapus footer dan bagian yang tidak perlu, jika melakukan reply.
- Email dengan attachment tidak dianjurkan, sebaiknya melalui jalur pribadi.
- Posting email, DITOLAK atau DIMODERASI oleh system, jika:
1. Email ukuran besar dari >500KB.
2. Email dikirim untuk banyak penerima.
--------------------------------------------------------------
* Berhenti (unsubscribe), berhenti sementara (nomail) dan konfigurasi 
keanggotaan, silahkan ke: http://rantaunet.org/palanta-config
* Membaca dan Posting email lewat web, bisa melalui mirror mailing list di:
http://groups.yahoo.com/group/RantauNet/messages
http://groups.google.com/group/RantauNet?gvc=2
dengan mendaftarkan juga email anda disini dan kedua mirror diatas.
============================================================


 
---------------------------------
The fish are biting.
 Get more visitors on your site using Yahoo! Search Marketing.
Sukseskan Pulang Basamo se Dunia, Juni 2008.
-----------------------------------------------------------------
Website: http://www.rantaunet.org
============================================================
UNTUK SELALU DIPERHATIKAN:
- Hapus footer dan bagian yang tidak perlu, jika melakukan reply.
- Email dengan attachment tidak dianjurkan, sebaiknya melalui jalur pribadi.
- Posting email, DITOLAK atau DIMODERASI oleh system, jika:
1. Email ukuran besar dari >500KB.
2. Email dikirim untuk banyak penerima.
--------------------------------------------------------------
* Berhenti (unsubscribe), berhenti sementara (nomail) dan konfigurasi 
keanggotaan, silahkan ke: http://rantaunet.org/palanta-config
* Membaca dan Posting email lewat web, bisa melalui mirror mailing list di:
http://groups.yahoo.com/group/RantauNet/messages
http://groups.google.com/group/RantauNet?gvc=2
dengan mendaftarkan juga email anda disini dan kedua mirror diatas.
============================================================

Kirim email ke