Komentar seorang muslimah tentang RUU Porno: usia 12 tahun dianggap perempuan 
dewasa
  
Setahu saya RUU ini memang tidak membicarakan aspek pornografi 
anak-anak, tapi hanya untuk orang dewasa. Tapi dalam RUU itu yang 
disebut orang  dewasa adalah orang yang berumur 12 tahun ke atas. Menurut 
penilaian saya definisi ini kelihatan Islam minded. Artinya seorang 
perempuan  dianggap dewasa adalah ketika mengalami menstruasi. 
   
  Usia 12  tahun  sangat dimungkinkan telah mengalami menstruasinya itu. Dalam 
Islam   perempuan yang sudah mengalami menstruasinya telah dianggap baligh,   
sehingga sudah terkena hukum taklif Tuhan. Misalnya wajib shalat,  zakat,  
puasa, termasuk adalah menutup aurat. Ini jelas sekali logika  agama, tidak 
bisa tidak. 
   
  Padahal usia 12 tahun biasanya baru duduk di kelas 6  SD atau baru memasuki 
SMP. Secara sosial, anak seusia ini tentu  belum  bisa dikategorikan dewasa. 
Maka untuk tidak mempermasalahkan RUU  ini 
dari pengaruh Islamnya juga kurang tepat. 
   
  Selain itu dalam beberapa pasalnya juga menyebutkan larangan terhadap  
hubungan seks dengan mayat dan binatang. Larangan semacam ini mengingatkan  
saya pada hukum-hukum fikih ketika saya mengaji di  pesantren. Saya jadi geli  
membacanya. Rupanya logika anggota parlemen  kita ini seperti para ahli fikih  
abad 3 Hijriah. he...he...
   
   
  Umdah El Baroroh

                
---------------------------------
Apakah Anda Yahoo!?
Kunjungi halaman depan Yahoo! Indonesia yang baru!

[Non-text portions of this message have been removed]



***************************************************************************
Berdikusi dg Santun & Elegan, dg Semangat Persahabatan. Menuju Indonesia yg 
Lebih Baik, in Commonality & Shared Destiny. 
http://groups.yahoo.com/group/ppiindia
***************************************************************************
__________________________________________________________________________
Mohon Perhatian:

1. Harap tdk. memposting/reply yg menyinggung SARA (kecuali sbg otokritik)
2. Pesan yg akan direply harap dihapus, kecuali yg akan dikomentari.
3. Reading only, http://dear.to/ppi 
4. Satu email perhari: [EMAIL PROTECTED]
5. No-email/web only: [EMAIL PROTECTED]
6. kembali menerima email: [EMAIL PROTECTED]
 
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
    http://groups.yahoo.com/group/ppiindia/

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
    [EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
    http://docs.yahoo.com/info/terms/
 



Reply via email to