Forum Anggota Muda Persatuan Insiyur Indonesia (FAM PII Yogyakarta)
Punya gawe

Call For Paper

Langkah Invensi dan Inovasi Teknologi Sebagai Peran Insiyur Dalam 
Mengatasi Global Warming

Akhir2 ini dimana – mana sering terjadi gempa, banjir, cuaca yang 
berubah-ubah, angin puting beliung, longsor,dll. Ini semua merupakan 
efek dari Global Warming, atau sering disebut efek Rumah Kaca, dimana 
lapisan ozon tidak bisa meneruskan panas yang hendak keluar dari bumi 
karena telah terlapisi oleh CO2,CO,dll sehingga panas tersebut 
kembali mantul ke Bumi, Ini terjadi akibat gas buang industri, 
kendaraan bermotor, eksploitasi hutan yang berlebihan, juga yang 
lain. So partisipasi anda dalam CFP sangat bermanfaat,,,, SATU 
PEMIKIRAN SELAMATKAN DUNIA, KARENA IDE DAN PEMIKIRAN YANG BRILIAN 
HANYA MENJADI KHAYALAN SEMATA BILA TIDAK DIREALISASIKAN.......


Bidang – bidang fokus paper sebagai berikut:
1.      Energi
2.      Industri
3.      Tehnologi Pertanian Dan Pangan
4.      Teknologi Keamanan Hutan Dan Bahari
5.      Tehnologi Informasi dan Komunikasi
6.      Manajemen Transportasi


Syarat Pengujian:
1.      Pengajuan dapat dilakukan perseorangan atau kelompok
2.      Paper diajukan atas nama pribadi ataupun 
instansi/lembaga/organisasi
3.      Paper atas nama instansi/lembaga/organisasi harus bersifat 
organisasi non politik
4.      Pengajuan kelompok maksimal 5 anggota per kelompok
5.      Invensi/inovasi yang diajukan bersifat solutif dan visibel


Format Penulisan
1.      Paper ditulis diatas kertas A4, dengan spasi 1,5 huruf Times 
New Roman 12, margin 4-4-3-3
2.      Pengumpulan Paper dalam bentuk softcopy (word office 
dokument) & atau hardcopy

Sistematika
1.      Judul
2.      Abstrak
3.      Pendahuluan (mencakup latar belakang, rumusan masalah dan 
tujuan)
4.      Metodologi/ langkah kerja
5.      Pembahasan
6.      Kesimpulan
7.      Daftar Pustaka


Kriteria Penilaian diambil 6 terbaik
1.      Kebaruan dan orisinalitas
2.      Solusi dan penyelesaian masalah
3.      Aspek kemanfaatan
4.      Visibilitas


DITERIMA PALING LAMBAT 12 APRIL 2008
INFO LEBIH LANJUT : cfpglobalwarming.wordpress.com

Cp:     Tetuko  (08175475685)   : [EMAIL PROTECTED]
        Yusuf           (02747174097    : [EMAIL PROTECTED]
        Helda           (081328003308   : [EMAIL PROTECTED]
        Noor Siti       02746604170             : [EMAIL PROTECTED]

Tertanda:
TETUKO(FAM PII Yogyakarta)


Kirim email ke