Hahahaha,,, ikuik tagalak galak takah da Akmal,,,

Uni Iffah,,, wakatu tu,, ambo ado juo di sinan,,, tapi sebagai mahasiswa S2 di 
kampus tuh,,,
Ambo nan mampromosikan kumcer Ranah tu ka kawan-kawan nan banyak niniak 
moyangnyo di Ranah Minang,,,
Ambo lo nan manujuakan uni Iffa jo uni Rita ka kawan-kawan,,,
Kok ambo,,, alah terkenal di kampus tu,,, de kumcer Ranah ko,,, hahahaha 
(sakali lai)

 


________________________________
 Dari: Akmal N. Basral <an...@yahoo.com>
Kepada: "rantaunet@googlegroups.com" <rantaunet@googlegroups.com> 
Cc: rantaunet <rantaunet@googlegroups.com> 
Dikirim: Rabu, 28 November 2012 17:38
Judul: Re: [R@ntau-Net] MALAYSIA 2015
 



hahaha... buliah, buliah!

Ambo alah curiga iko fiksi selain dari judul juga penyebutan Universitas 
Kebangsaan Malaysia dek karano saingek ambo namonyo UNIVERSITI bukan 
Universitas. Kebetulan ambo pernah tingga di asrama mahasiswa UKM di KL salamo 
sapakan saat kuliah dulu. 

Salam kreatif Uni,

Akmal N. Basral 

Sent from my iPad

On Nov 29, 2012, at 8:15 AM, Hanifah Damanhuri <ifah...@gmail.com> wrote:


MALAYSIA
2015
> 
>Tidak
sepeti kedatanganku pertama kali bersama keluarga ke Negara Malaysia  pada 
tahun 2011 yang lalu. Datang dengan biaya
sendiri dan menghabiskan waktu di tempat-tempat rekreasi seperti Genting
Highland. Decak kagum tak henti-hentinya terlontar kepada pengembang yang mampu
mengubah wajah puncak bukit yang sunyi, hijau dan berkabut menjadi tempat yang  
yang hiruk pikuk oleh teriakan-teriakan
histeris para tamu yang menikmati arena permainan yang disediakan. Kamipun tak
menyia nyiakan kesempatan ini dan ikut mencoba beberapa permainan.  
Teriakan-teriakan bebas yang tak bisa di
tahan, keluar bersamaan rasa takut yang tak terperikan ketika menaikki ayunan
yang tinggi dengan ayunan yang kencang sekali.
>Sempat
kulihat wajah pucat suamiku tetapi aku tak bisa menyapanya walau hanya dengan
mata. Aku rasa wajahku tak jauh beda, pastilah pucat juga karena ketakutan
> 
>“
Hiiii ngerrriii “, kataku pada suami ketika ayunan sudah berhenti
> 
>“
He he he cukuplah sekali ini saja kita naik, ya ngeriii”, jawab suamiki
> 
>“
Kasih minum pa”, pintaku pada suami yang memegang minuman
>“
Kita duduk dulu disana sambil minum” ajak suamiku menunjuk tempat duduk
> 
>Hujan
rintik-rintik yang turun membuat kami harus mencari tempat yang teduh. Tak
terasa kami sudah berada dalam gedung yang megah dengan banyak pilihan mainan
di sana. Matakupun sempat membaca papan petunjuk kalau itu adalah ruangan
tempat mengadu nasib para pejudi. Tempat yang menjadi daya tarik utama para
pecandu kelas dunia.
> “ di ruangan itu seseorang bisa berubah jadi
kaya mendadak, dan di tempat itu pula seseorang yang datang segar bugar
keluarnya bisa lemas dan stroke dan kehilangan kekayaan”, kata teman suamiku
yang menemani kami menjelaskan.
>“
Astaghfirullah”, kataku menyela
>…
> 
>Kali
ini aku datang sebagai pemakalah dalam bidang Pendidikan Matematika di  
Universitas Kebangsaan Malaysia.  Datang atas undangan dan segala keperluan
selama disana sudah disiapkan panitia. Aku tak sendirian yang di undang. Ada
Bapak Zultan ahli statistik dari IPB. Ada Rita D dari Bung Hatta yang juga ahli
Pendidikan Matematika sepertiku. Kesempatan yang langka dan yang membuat kami
bisa berkenalan di dunia nyata walau sebenarnya di dunia maya kami sudah sangat
kenal. Alhamdulillah.  
>“Zultan”,
katanya memperkenalkan diri 
>“
Hanifah”, balasku
>Hmm
ternyata Bapak Zultan ganteng juga kataku dalam hati
>“Rita”,
kudengar Rita berkenalan dengan Bapak Zultan
>Aku
tak perlu berkenaklan lagi denghan Rita, karena kami pada tahun 2012 pernah
bertemu pada seminar internasional yang diadakan UNP. 
>Bapak
Zultan yang lucu, dan murai Kukuban yang lincah membuat suasana menjadi hangat.
Kami serasa sudah kenal sejak dari kecil. Sepertinya sama-sama memiliki hobbi
yang sama, sama-sama senang mengolah angka dan sama-sama suka membaca cerita
dan bercerita.  Diam-diam aku malah
mengagumi cara bercerita Bapak Zultan di milis RN. Terkesan seenaknya tetapi
seakan-akan nyata. Aku kagum pada kemampuannya. Rita begitu juga, tulisannya
enak dibaca, kadang kami berbalas tulisan ketika Rita masih aktif di RN.
> 
>Usai
acara seminar, sekelompok mahasiswa mendatangi kami.  Mereka minta tanda tangan 
pada Rita dan
padaku. Tentu saja aku tercengang saat itu, tak biasanya mahasiswa meminta tanda
tangan usai seminar kepada pemakalah. Salah seorang dari mereka berkata “ Bu,
kami dari Negeri Sembilan, kami memiliki KumCer Ranah, kami minta tanda tangan,
bukankah ibu berdua ikut menulisnya?”. Aku memandang Rita dan tertawa bersama.
Ku lihat Bapak Zultan menghindar dan meninggalkan kami.
>Rita
yang dikenal sebagai Murai Kukuban asyik berbagi tanda tangan dan berbagi
cerita. Aku menyimak saja sambil b erbagi tanda tangan.
> 
>Terbebas
dari rombongan mahasiswa yang minta tanda tangan. Aku coba merenung tentang
peristiwa yang terjadi barusan  Akupun
tersenyum sendiri, Cerpen pertamaku yang banyak di edit oleh cerpenis terkemuka
di Indonesia Akmal NB dan Damhoeri telah membawa perubahan pada hidupku. Dunia
mengenalku sebagai cerpenis Ranah. Alhamdulillah. Nikmat Tuhan yang manalagi
yang aku dustakan?
> 
>“Bangun
–bangun” kata suamiku menepuk pundakku
>Aku
menggeliat malas dan tetap saja memeilih tidur dan ingin terus bermimpi.
>“Sudah
jam berapa tuh, sholat sholat”, kata suamiku ngomel 
>Mimpi
jangan pergi  kataku dalam hati
> 
> 
>Padang,
29 November 2012
> 
>Hanifah
Damanhuri
> 
> 
> 
> 
> 
-- 
>-- 
>.
>* Posting yg berasal dari Palanta RantauNet, dipublikasikan di tempat lain 
>wajib mencantumkan sumber: ~dari Palanta R@ntauNet 
>http://groups.google.com/group/RantauNet/~
>* Isi email, menjadi tanggung jawab pengirim email.
>===========================================================
>UNTUK DIPERHATIKAN, melanggar akan dimoderasi:
>- DILARANG:
>1. E-mail besar dari 200KB;
>2. E-mail attachment, tawarkan di sini & kirim melalui jalur pribadi; 
>3. One Liner.
>- Anggota WAJIB mematuhi peraturan serta mengirim biodata! Lihat di: 
>http://forum.rantaunet.org/showthread.php?tid=1
>- Tulis Nama, Umur & Lokasi disetiap posting
>- Hapus footer & seluruh bagian tdk perlu dlm melakukan reply
>- Untuk topik/subjek baru buat email baru, tdk mereply email lama & mengganti 
>subjeknya.
>===========================================================
>Berhenti, bergabung kembali, mengubah konfigurasi/setting keanggotaan di: 
>http://groups.google.com/group/RantauNet/
> 
> 
> 
>
-- 
-- 
.
* Posting yg berasal dari Palanta RantauNet, dipublikasikan di tempat lain 
wajib mencantumkan sumber: ~dari Palanta R@ntauNet 
http://groups.google.com/group/RantauNet/~
* Isi email, menjadi tanggung jawab pengirim email.
===========================================================
UNTUK DIPERHATIKAN, melanggar akan dimoderasi:
- DILARANG:
1. E-mail besar dari 200KB;
2. E-mail attachment, tawarkan di sini & kirim melalui jalur pribadi; 
3. One Liner.
- Anggota WAJIB mematuhi peraturan serta mengirim biodata! Lihat di: 
http://forum.rantaunet.org/showthread.php?tid=1
- Tulis Nama, Umur & Lokasi disetiap posting
- Hapus footer & seluruh bagian tdk perlu dlm melakukan reply
- Untuk topik/subjek baru buat email baru, tdk mereply email lama & mengganti 
subjeknya.
===========================================================
Berhenti, bergabung kembali, mengubah konfigurasi/setting keanggotaan di: 
http://groups.google.com/group/RantauNet/

-- 
-- 
.
* Posting yg berasal dari Palanta RantauNet, dipublikasikan di tempat lain 
wajib mencantumkan sumber: ~dari Palanta R@ntauNet 
http://groups.google.com/group/RantauNet/~
* Isi email, menjadi tanggung jawab pengirim email.
===========================================================
UNTUK DIPERHATIKAN, melanggar akan dimoderasi:
- DILARANG:
  1. E-mail besar dari 200KB;
  2. E-mail attachment, tawarkan di sini & kirim melalui jalur pribadi; 
  3. One Liner.
- Anggota WAJIB mematuhi peraturan serta mengirim biodata! Lihat di: 
http://forum.rantaunet.org/showthread.php?tid=1
- Tulis Nama, Umur & Lokasi disetiap posting
- Hapus footer & seluruh bagian tdk perlu dlm melakukan reply
- Untuk topik/subjek baru buat email baru, tdk mereply email lama & mengganti 
subjeknya.
===========================================================
Berhenti, bergabung kembali, mengubah konfigurasi/setting keanggotaan di: 
http://groups.google.com/group/RantauNet/



Kirim email ke