Permasalahan hubungan dengan jin ini perlu dirinci. Pak Akmal benar bahwa
ada hubungan dengan jin yang dilarang sebagaimana dinyatakan dalam
al-Qur'an surat Jin ayat 6 yang artinya:

"Dan bahwasanya ada beberapa orang laki-laki di antara manusia meminta
perlindungan kepada beberapa laki-laki di antara jin, maka jin-jin itu
menambah bagi mereka dosa dan kesalahan."

Konteks ayat itu adalah isti'adzah (meminta perlindungan). Praktik ini suka
kita jumpai di gunung atau hutan berupa kebiasaan atau saran untuk meminta
perlindungan dari "penunggu" gunung atau hutan. Hal ini tidak boleh karena
yang dapat melindungi kita dari bahaya hanyalah Allah Ta'ala.

Di sisi lain, sebagai makhluq Allah jin juga memiliki kewajiban mengikuti
syari'at yang dibawa Rasulullah Shallallahu'alayhi wa Sallam. Ada di antara
mereka yang bertaqwa dan ada pula yang fasiq atau bahkan kafir. Mereka pun
dapat saja berinteraksi dengan manusia. Nah, di sinilah ada salah satu
kemungkinan yang disebut di artikel yang dikutip Pak MM*** bahwa
diperbolehkan tolong menolong dalam perkara yang mubah.

Rinciannya dapat dibaca dalam beberapa tautan berikut:

http://www.konsultasisyariah.com/meminta-bantuan-jin/
http://akhwat.web.id/muslimah-salafiyah/aqidah-manhaj/bolehkah-meminta-bantuan-jin
http://abul-jauzaa.blogspot.com/2009/01/hukum-meminta-perlindungan-kepada-jin.html

Allahu Ta'aala a'laam.

Wassalaam,
---
Ahmad Ridha

-- 
.
* Posting yg berasal dari Palanta RantauNet, dipublikasikan di tempat lain 
wajib mencantumkan sumber: ~dari Palanta R@ntauNet~ 
* Isi email, menjadi tanggung jawab pengirim email.
===========================================================
UNTUK DIPERHATIKAN, yang melanggar akan dimoderasi:
* DILARANG:
  1. Email besar dari 200KB;
  2. Email attachment, tawarkan & kirim melalui jalur pribadi; 
  3. Email One Liner.
* Anggota WAJIB mematuhi peraturan (lihat di http://goo.gl/MScz7) serta 
mengirimkan biodata!
* Tulis Nama, Umur & Lokasi disetiap posting
* Hapus footer & seluruh bagian tdk perlu dlm melakukan reply
* Untuk topik/subjek baru buat email baru, tdk mereply email lama & mengganti 
subjeknya.
===========================================================
Berhenti, bergabung kembali, mengubah konfigurasi/setting keanggotaan di: 
http://groups.google.com/group/RantauNet/
--- 
Anda menerima pesan ini karena Anda berlangganan grup "RantauNet" dari Grup 
Google.
Untuk berhenti berlangganan dan berhenti menerima email dari grup ini, kirim 
email ke rantaunet+berhenti berlangga...@googlegroups.com .
Untuk opsi lainnya, kunjungi https://groups.google.com/groups/opt_out.

Kirim email ke