Dunsanak di palanta nan ambo hormati,
Dalam kesempatan iko ambo mengucapkan Selamat Hari Raya Idulfitri. Ado mungkin 
tulisan ambo dalam palanta iko nan manyingguang Dunsanak, minta dimaafkan.
Selain dari pado itu, untuk melengkapi bekal yang akan kita wariskan kepada 
generasi muda Minang Kabau, ambo ingin menampilkan “Pitaruah Ayah” di dunia 
maya dengan terjemahan bahasa Indonesia serta bahasa asing lainnya.

Untuk versi bahasa Indonesia ambo telah mendapat ijin dari penulisnya yaitu 
Angku Yus Dt. Parpatiah, dan karena masih dalam proses editing maka ambo host 
kan sementara di http://www.geocities.com/abrahamilyas  
Bisa juga di dibuka melalui www.nagari.org atau www.nagari.or.id

Apabila ada saran-saran untuk editing/pengaturan halaman mako dengan senang 
hati ambo tarimo, dan harap dikirim via japri.

Juga kalau ado Dunsanak nan memiliki pengetahuan ilmu pertanian dimintakan 
tolong bahaso latinnyo: beringin, bio-bio, kiambang, pakis, tibarau, enau, 
bambu, benalu. Begitu pula kalau ado gambar dari tanaman tsb. untuk melengkapi 
file.

Tampak sifat2 baik yang harus ditiru dan sifat buruk yang harus dihindari dalam 
budaya Minangkabau memang dari sifat Tumbu-tumbuhan, bukan dari sifat hewan 
apalagi sifat perilaku/titah raja atau dewa seperti budaya lainnya.

Untuk mengetahui benar tentang tumbuhan/agraris ini dibutuhkan ilmu Pengetahuan 
atau ilmu lingkungan hidup.

Untuk terjemahan bahasa Jepang telah ada yang bersedia secara sukarela 
membantu, mudah-mudahan niat ybst. cepat terealisasi.

Ambo juo mengharapkan bantuan Dunsanak lainnya untuak mengalih bahasakan P.A 
ini ke dalam bahasa asing lainnya.

Meskipun terjemahan tersebut tidak tepat betul, akan tetapi esensi pesan-pesan 
yang disampaikan bisa diketahui pula oleh bangsa asing.
Demikianlah dari ambo.

Wassalam
    
Abraham Ilyas
www.nagari.or.id
www.nagari.org




      
--~--~---------~--~----~------------~-------~--~----~
=============================================================== 
UNTUK DIPERHATIKAN:
- Wajib mematuhi Peraturan Palanta RantauNet, mohon dibaca & dipahami! Lihat di 
http://groups.google.com/group/RantauNet/web/peraturan-rantaunet
- Tulis Nama, Umur & Lokasi anda pada setiap posting
- Dilarang mengirim email attachment! Tawarkan kepada yg berminat & kirim 
melalui jalur pribadi
- Dilarang posting email besar dari >200KB. Jika melanggar akan dimoderasi atau 
dibanned
- Hapus footer & bagian tdk perlu dalam melakukan reply
- Jangan menggunakan reply utk topik/subjek baru
=============================================================== 
Berhenti, kirim email kosong ke: [EMAIL PROTECTED] 
Daftarkan email anda yg terdaftar pada Google Account di: 
https://www.google.com/accounts/NewAccount?hl=id
Untuk dpt melakukan konfigurasi keanggotaan di:
http://groups.google.com/group/RantauNet/subscribe
===============================================================
-~----------~----~----~----~------~----~------~--~---

Kirim email ke