Gamawan Fauzi rasanya tidak pernah dalam waktu yang lama berada di luar sumatra 
barat. Ia memikirkan rantau dan kehidupan berdasar pengalaman orang lain 
ditambah imajinasinya sendiri.

Pernyataan bahwa jangan pulang kalau diPHK adalah bukti bahwa Gamawan tidak 
pede dengan pembangunan kawasan yang ia pimpin.

 Saya bermimpi Gamawan akan memberikan pernyataan seperti ini: bagi dunsanak 
yang sedang tabedo di rantau, pulang saja lah ke kampung. Kampung kita saat ini 
sedang giat-giatnya tumbuh. Kami butuh banyak tenaga-tenaga kerja baru. 
Daripada jobless di nagari urang lebih baik bekerja di kampung sendiri. Sekali 
lagi, ini hanya mimpi saya pada Gamawan.

Wassalam,

MS
 

Powered by Telkomsel BlackBerry®

-----Original Message-----
From: "Nofiardi" <nofia...@pec-tech.com>

Date: Fri, 12 Dec 2008 09:20:29 
To: <RantauNet@googlegroups.com>
Subject: [...@ntau-net] Kalau di-PHK, Gubernur Minta Perantau Tak Pulang Kampung


Kalau di-PHK, Gubernur Minta Perantau Tak Pulang Kampung

 

PadangKini.com | Kamis, 11/12/2008, 16:04 WIB

 

PADANG--Menghadapi gelombang Pemutusan Hubungan Kerja (PHK) di Indonesia
yang diprediksi terjadi awal 2009, Gubernur Sumatera Barat Gamawan Fauzi
meminta para perantau Minang yang terkena PHK bertahan di daerah
tersebut.

"Jangan pulang, tetap bertahan di rantau karena masih ada harapan
daerah-daerah investasi seperti Jakarta dan daerah-daerah kaya minyak
seperti di Riau dan Kalimantan yang masih membutuhkan para pekerja,"
kata Gamawan ditemui usai menghadiri Musyawarah Provinsi Koni Sumbar di
Padang, Kamis (11/12).

Namun begitu, Pemprov Sumbar sudah menyiapkan sejumlah antisipasi untuk
mengatasi krisis global dan meningkatnya angka pengangguran. Di
antaranya mempercepat pengesahan APBD Sumbar yang telah dilakukan awal
Desember lalu.

"Dengan mempercepat pengesahan APBD maka awal tahun diharapkan anggaran
sudah cair dan proyek bisa dikerjakan, dengan demikian banyak lapangan
kerja bari dan uang akan beredar, tender proyek lanjutan jalan
Sicincin-Malalak kita rencanakan awal tahun," kata Gamawan. (andri/adil)

 



The above message is for the intended recipient only and may contain 
confidential information and/or may be subject to legal privilege. If you are 
not the intended recipient, you are hereby notified that any dissemination, 
distribution, or copying of this message, or any attachment, is strictly 
prohibited. If it has reached you in error please inform us immediately by 
reply e-mail or telephone, reversing the charge if necessary. Please delete the 
message and the reply (if it contains the original message) thereafter. Thank 
you.




--~--~---------~--~----~------------~-------~--~----~
=============================================================== 
UNTUK DIPERHATIKAN, melanggar akan dimoderasi/dibanned:
- Anggota WAJIB mematuhi peraturan serta mengirim biodata! Lihat di: 
http://groups.google.com/group/RantauNet/web/peraturan-rantaunet
- Tulis Nama, Umur & Lokasi di setiap posting
- Hapus footer & seluruh bagian tdk perlu dalam melakukan reply
- Untuk topik/subjek baru buat email baru, tidak dengan mereply email lama 
- DILARANG: 1. Email attachment, tawarkan disini & kirim melalui jalur pribadi; 
2. Posting email besar dari 200KB; 3. One Liner
=============================================================== 
Berhenti, kirim email kosong ke: rantaunet-unsubscr...@googlegroups.com 
Daftarkan email anda yg terdaftar disini pada Google Account di: 
https://www.google.com/accounts/NewAccount?hl=id
Untuk melakukan konfigurasi keanggotaan di:
http://groups.google.com/group/RantauNet/subscribe
===============================================================
-~----------~----~----~----~------~----~------~--~---

  • ... hambociek
    • ... J.R Wantania,S.Sos
  • ... Nofiardi
    • ... Nofiardi
      • ... Nofiardi
      • ... Nofiardi
        • ... asfarinal, asfarinal, asfarinal, asfarinal nanang, nanang, nanang, nanang
      • ... mantari_sutan
        • ... hendri . rmit
          • ... Syafril Erizon
          • ... rit rina
    • ... Nofiardi
      • ... Riri Chaidir
        • ... Z Chaniago
          • ... Riri Chaidir

Reply via email to