Assalammualaikum...
Mohon maaf sebelumnya.
berbagi ole2 dari obrolan seorang teman,
Namanya Riri Satria, semalam memberikan kuliah sedikit tetang sikap agar kita 
bisa menjaga ETIKET , secara singkat sepeti dibawah ini, semoga bermanfaat... 


Emotional Intelligence (EI) yang dipopulerkan oleh Daniel Goleman menjelaskan 
bahwa manusia itu memiliki instrumen untuk  pengendalian diri jika ingin 
melakukan sesuatu di tengah-tengah  masyarakat atau publik. Ini disebut 
komponen 
pembentuk kecerdasan  emosional atau EI atau sering juga disebut EQ (Emotional 
Quotient). Komponen tersebut adalah (
(1) self awareness atau kemampuan untuk memahami diri sendiri termasuk 
paradigma 
atau pemahaman diri sendiri, 

(2) self management atau kemampuan untuk memanajemeni tindakan sendiri,
(3) social awareness atau kemampuan untuk memahami lingkungan sosial termasuk 
kebiasaan dan sistem nilai lingkungan kita, serta 

(4) social skills atau kemampuan untuk berinteraksi dengan orang lain atau 
masyarakat pada umumnya.

Setelah mendengar ceramahan teman tetang ini, syukur2 para teman2 disini juga 
ngerti gimana kita bersikap, terutama dalam ruang milist seperti ini agar kita 
bisa menjaga ETIKET dalam memberi komentar serta menanggapi komentar pada orang 
lain,

Wassalam
Renny,ancol
www.renisy.blogspot.com



      

-- 
.
* Posting yg berasal dari Palanta RantauNet, dipublikasikan di tempat lain 
wajib mencantumkan sumber: ~dari Palanta r...@ntaunet 
http://groups.google.com/group/RantauNet/~
* Isi email, menjadi tanggung jawab pengirim email.
===========================================================
UNTUK DIPERHATIKAN, melanggar akan dimoderasi:
- DILARANG:
  1. E-mail besar dari 200KB;
  2. E-mail attachment, tawarkan di sini & kirim melalui jalur pribadi; 
  3. One Liner.
- Anggota WAJIB mematuhi peraturan serta mengirim biodata! Lihat di: 
http://groups.google.com/group/RantauNet/web/peraturan-rantaunet
- Tulis Nama, Umur & Lokasi disetiap posting
- Hapus footer & seluruh bagian tdk perlu dlm melakukan reply
- Untuk topik/subjek baru buat email baru, tdk mereply email lama & mengganti 
subjeknya.
===========================================================
Berhenti, bergabung kembali, mengubah konfigurasi/setting keanggotaan di: 
http://groups.google.com/group/RantauNet/subscribe.

Kirim email ke