Dari sumadi

 Ternyata, tingkat kemajuan ekonomi suatu negara bisa dilihat dari hantu-hantu 
yang bergentayangan di negara tersebut! Berikut ini urutan nya....
 
1. Eropa & Amerika : DRAKULA
Spesifikasi:
- Jas hitam/setelan rapi berdasi, penampilan elegan
- Tempat tinggal kastil megah atau rumah mewah
- Bermobil mewah
- Berpendidikan tinggi
(see @ film Twilight)
 
2. China : VAMPIRE
Spesifikasi:
- Memakai pakaian adat bangsawan China lengkap dengan songkok hitam
- Tinggal di kuil megah atau di rumah adat bangsawan China
- Memakai perhiasan minimal cincin batu giok
 
3. Timur Tengah (AraB) : JIN
Spesifikasi:
- Memakai pakaian bangsawan Arab lengkap dengan sepatu khas Timur Tengah nya
- Memakai anting dan perhiasan dari emas
- Tinggal di dalam lampu minyak yang terbuat dari emas berhiaskan permata
 
4. Indonesia : 
 
KUNTILANAK
Spesifikasi:
- Baju daster putih kumal polos tanpa motif
- Rambut panjang tidak terurus, kantung mata yang hitam legam dan wajah yang 
pucat pasi
- Tinggal di pohon, kadang-kadang di gudang atau rumah yang sudah tidak terpakai
 
POCONG
Spesifikasi:
- Muka jelek, tidak terawat
- Pakaian kain kafan yang kumal dan kucel karena tidak pernah dicuci
- Tempat tinggal di pemakaman umum atau lorong-lorong yang gelap
 
TUYUL
Spesifikasi :
- Botak
- Gak pake baju..lari2an pake celana pendek doank..
- Kerjaannya nyolong duit.....
 
Oh, INDONESIA....... setan-setan mu aja kagak ada yang sejahtera..... apalagi 
rakyatnya!! hiks...;'(
Powered by Telkomsel BlackBerry®

-- 
.
* Posting yg berasal dari Palanta RantauNet, dipublikasikan di tempat lain 
wajib mencantumkan sumber: ~dari Palanta R@ntauNet 
http://groups.google.com/group/RantauNet/~
* Isi email, menjadi tanggung jawab pengirim email.
===========================================================
UNTUK DIPERHATIKAN, melanggar akan dimoderasi:
- DILARANG:
  1. E-mail besar dari 200KB;
  2. E-mail attachment, tawarkan di sini & kirim melalui jalur pribadi; 
  3. One Liner.
- Anggota WAJIB mematuhi peraturan serta mengirim biodata! Lihat di: 
http://groups.google.com/group/RantauNet/web/peraturan-rantaunet
- Tulis Nama, Umur & Lokasi disetiap posting
- Hapus footer & seluruh bagian tdk perlu dlm melakukan reply
- Untuk topik/subjek baru buat email baru, tdk mereply email lama & mengganti 
subjeknya.
===========================================================
Berhenti, bergabung kembali, mengubah konfigurasi/setting keanggotaan di: 
http://groups.google.com/group/RantauNet/

Kirim email ke