Talungguak di Muaro, 
tacaliak di Haluan.

--MakNgah
Sjamsir Sjarif 
June 22, 2011

Mantan Sekda Bukittinggi Susul Djufri ke LP Muaro       PDF     Cetak   Surel
Kamis, 23 Juni 2011 02:02

PADANG, HALUAN — Man­tan Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Bukittinggi Khairul, 
akhirnya menyusul mantan Walikota Bukittinggi Djufri ke LP Muaro Padang.  
Khairul ditahan dan dibawa ke LP Muaro Padang, Rabu (22/6), setelah sebelumnya  
menjalani pemeriksaan di Kejaksaan Tinggi (Kejati) Sumbar sekitar delapan jam.

Khairul diperiksa sebagai tersangka  kasus dugaan korupsi pengadaan tanah untuk 
kantor DPRD dan pool kendaraan Sub Dinas Kebersihan dan Perta­manan Kota 
Bukittinggi tahun 2007 yang merugikan negara sekitar Rp1,7 miliar.  Dia 
menjalani pemeriksaan mulai  pukul 10.00 hingga 18.00 WIB.  Selama pemeriksaan, 
kepa­danya diajukan sekitar 42 pertanyaan. 

dst. klik di
http://www.harianhaluan.com/index.php?option=com_content&view=article&id=6060:mantan-sekda-bukittinggi-susul-djufri-ke-lp-muaro&catid=1:haluan-padang&Itemid=70

-- 
.
* Posting yg berasal dari Palanta RantauNet, dipublikasikan di tempat lain 
wajib mencantumkan sumber: ~dari Palanta R@ntauNet 
http://groups.google.com/group/RantauNet/~
* Isi email, menjadi tanggung jawab pengirim email.
===========================================================
UNTUK DIPERHATIKAN, melanggar akan dimoderasi:
- DILARANG:
  1. E-mail besar dari 200KB;
  2. E-mail attachment, tawarkan di sini & kirim melalui jalur pribadi; 
  3. One Liner.
- Anggota WAJIB mematuhi peraturan serta mengirim biodata! Lihat di: 
http://forum.rantaunet.org/showthread.php?tid=1
- Tulis Nama, Umur & Lokasi disetiap posting
- Hapus footer & seluruh bagian tdk perlu dlm melakukan reply
- Untuk topik/subjek baru buat email baru, tdk mereply email lama & mengganti 
subjeknya.
===========================================================
Berhenti, bergabung kembali, mengubah konfigurasi/setting keanggotaan di: 
http://groups.google.com/group/RantauNet/

Kirim email ke