[tanya-jawab] KDE is unable to start

2011-09-20 Thread mas bowo

selamat pagi semuanya,

Saya ada masalah pada mandriva 2009 ni.
ketika setelah login, muncul pesan berikut :

Temp directory (/tmp) is out of disk space
KDE is unable to start

dan tidak bisa masuk ke sistem.
mohon bantuan teman2 semuanya.

Trim's,
Bowo

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] KDE is unable to start

2011-09-20 Thread yevonnael . andrew
Uda coba masuk ke recovery mode?
Coba hapus file di harddisk anda karena kemungkinan harddisk anda full.
Bisa juga coba boot dgn LiveCD.
Semoga bermanfaat,
Andrew

--Original Message--
From: mas bowo
To: tanya-jawab@linux.or.id
ReplyTo: tanya-jawab@linux.or.id
Subject: [tanya-jawab] KDE is unable to start
Sent: Sep 21, 2011 8:34 PM

selamat pagi semuanya,

Saya ada masalah pada mandriva 2009 ni.
ketika setelah login, muncul pesan berikut :

Temp directory (/tmp) is out of disk space
KDE is unable to start

dan tidak bisa masuk ke sistem.
mohon bantuan teman2 semuanya.

Trim's,
Bowo

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Sent from my BlackBerry®
powered by Sinyal Kuat INDOSAT

Re: [tanya-jawab] KDE is unable to start

2011-09-20 Thread Wirjawan Ir. YB1LL

On 21/09/11 20:34, mas bowo wrote:

selamat pagi semuanya,

Saya ada masalah pada mandriva 2009 ni.
ketika setelah login, muncul pesan berikut :

Temp directory (/tmp) is out of disk space
KDE is unable to start

dan tidak bisa masuk ke sistem.
mohon bantuan teman2 semuanya.

Trim's,
Bowo


Check hard disk anda, kayaknya penuh tuh.

Salam
Wirjawan


--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] KDE is unable to start

2011-09-20 Thread MYA Putra
On Wed, Sep 21, 2011 at 09:34:00AM -0400, mas bowo wrote:
> 
> Saya ada masalah pada mandriva 2009 ni.
> ketika setelah login, muncul pesan berikut :
> 
> Temp directory (/tmp) is out of disk space
> KDE is unable to start
> 
> dan tidak bisa masuk ke sistem.
> mohon bantuan teman2 semuanya.
> 
Dari pesannya jelas bahwa directory /tmp penuh. Bisanya saya hapus 
yang kira-kira sudah "daluarsa"

Salam,

Putra
-- 
Linux Registered User #146631
-

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] KDE is unable to start

2011-09-20 Thread MYA Putra
On Wed, Sep 21, 2011 at 09:34:00AM -0400, mas bowo wrote:
> 
> Saya ada masalah pada mandriva 2009 ni.
> ketika setelah login, muncul pesan berikut :
> 
> Temp directory (/tmp) is out of disk space
> KDE is unable to start
> 
> dan tidak bisa masuk ke sistem.
> mohon bantuan teman2 semuanya.
>
Nyambung replay yang sudah terkirim. Directory /tmp nya jadi satu partisi
sama / (root) ? Kemungkinan partisi/directory ini yang seyogiyanya kita pantau.

Salam,

Putra
-- 
Linux Registered User #146631
-

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] KDE is unable to start

2011-09-20 Thread mas bowo

On 09/20/2011 11:04 PM, MYA Putra wrote:

On Wed, Sep 21, 2011 at 09:34:00AM -0400, mas bowo wrote:

Saya ada masalah pada mandriva 2009 ni.
ketika setelah login, muncul pesan berikut :

Temp directory (/tmp) is out of disk space
KDE is unable to start

dan tidak bisa masuk ke sistem.
mohon bantuan teman2 semuanya.


Dari pesannya jelas bahwa directory /tmp penuh. Bisanya saya hapus
yang kira-kira sudah "daluarsa"

Salam,

Putra

kalau isi /tmp saya hapus semua gimana..?
apa pengaruh ke sistem..?

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] KDE is unable to start

2011-09-20 Thread sakti sama
cek aja dulu dir mana yang ngabisin partisi


nb : du -akch --max-depth=1 /
.: http://underdarkonsole.blogspot.com:.




2011/9/21 mas bowo :
> On 09/20/2011 11:04 PM, MYA Putra wrote:
>>
>> On Wed, Sep 21, 2011 at 09:34:00AM -0400, mas bowo wrote:
>>>
>>> Saya ada masalah pada mandriva 2009 ni.
>>> ketika setelah login, muncul pesan berikut :
>>>
>>> Temp directory (/tmp) is out of disk space
>>> KDE is unable to start
>>>
>>> dan tidak bisa masuk ke sistem.
>>> mohon bantuan teman2 semuanya.
>>>
>> Dari pesannya jelas bahwa directory /tmp penuh. Bisanya saya hapus
>> yang kira-kira sudah "daluarsa"
>>
>> Salam,
>>
>> Putra
>
> kalau isi /tmp saya hapus semua gimana..?
> apa pengaruh ke sistem..?
>
> --
> FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
> Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
> Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis
>
>

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] KDE is unable to start

2011-09-25 Thread Ferry Kristianto

On 09/21/2011 09:20 PM, mas bowo wrote:

On 09/20/2011 11:04 PM, MYA Putra wrote:

On Wed, Sep 21, 2011 at 09:34:00AM -0400, mas bowo wrote:

Saya ada masalah pada mandriva 2009 ni.
ketika setelah login, muncul pesan berikut :

Temp directory (/tmp) is out of disk space
KDE is unable to start

dan tidak bisa masuk ke sistem.
mohon bantuan teman2 semuanya.


Dari pesannya jelas bahwa directory /tmp penuh. Bisanya saya hapus
yang kira-kira sudah "daluarsa"

Salam,

Putra

kalau isi /tmp saya hapus semua gimana..?
apa pengaruh ke sistem..?

/tmp dihapus semua tidak masalah. Beberapa file juga akan hilang kalau 
anda restart.

coba cek dengan perintah df -h
kalau partisi / penuh, ya anda coba cek file mana yang harus anda hapus. 
Biasanya file cache paket.
Lalu hapus saja folder .thumbnail  dan .cache yang ada di home folder 
tiap user.

Kalau / masih sisa, mungkin yang penuh inode-nya.
Coba cek dengan perintah df -ih
Yang bikin penuh biasanya file log, coba nanti cek ke folder /var/log/
file apa saja yang kebesaran.

regards

Ferry

--

http://betweenmeandlinux.wordpress.com

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] KDE is unable to start

2011-09-25 Thread Donny Kurnia
On 26 Sep 2011, at 09:54, Ferry Kristianto  wrote:

> On 09/21/2011 09:20 PM, mas bowo wrote:
>> On 09/20/2011 11:04 PM, MYA Putra wrote:
>>> On Wed, Sep 21, 2011 at 09:34:00AM -0400, mas bowo wrote:
 Saya ada masalah pada mandriva 2009 ni.
 ketika setelah login, muncul pesan berikut :
 
 Temp directory (/tmp) is out of disk space
 KDE is unable to start
 
 dan tidak bisa masuk ke sistem.
 mohon bantuan teman2 semuanya.
 
>>> Dari pesannya jelas bahwa directory /tmp penuh. Bisanya saya hapus
>>> yang kira-kira sudah "daluarsa"
>>> 
>>> Salam,
>>> 
>>> Putra
>> kalau isi /tmp saya hapus semua gimana..?
>> apa pengaruh ke sistem..?
>> 
> /tmp dihapus semua tidak masalah. Beberapa file juga akan hilang kalau anda 
> restart.
> coba cek dengan perintah df -h
> kalau partisi / penuh, ya anda coba cek file mana yang harus anda hapus. 
> Biasanya file cache paket.
> Lalu hapus saja folder .thumbnail  dan .cache yang ada di home folder tiap 
> user.
> Kalau / masih sisa, mungkin yang penuh inode-nya.
> Coba cek dengan perintah df -ih
> Yang bikin penuh biasanya file log, coba nanti cek ke folder /var/log/
> file apa saja yang kebesaran.
> 
> regards
> 
> Ferry
> 
> -- 
> 
> http://betweenmeandlinux.wordpress.com
> 

Saya malah memindahkan /tmp ke RAM, jadi tidak menuh2in harddisk. Saat restart 
pasti akan kosong otomatis.

--
Donny Kurnia
http://www.linkedin.com/in/donnykurnia
http://careers.stackoverflow.com/donnykurnia
http://hantulab.blogspot.com
http://twitter.com/donnykurnia
---
At times the world can seem an unfriendly and sinister place. But believe us 
when we say there is much more good in it than bad. And what might seem to be a 
series of unfortunate events, may in fact, be the first steps of a journey.
-- A Series of Unfortunate Events
--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] KDE is unable to start

2011-09-25 Thread Wirjawan Ir. YB1LL

On 26/09/11 10:05, Donny Kurnia wrote:
Saya malah memindahkan /tmp ke RAM, jadi tidak menuh2in harddisk. Saat 
restart pasti akan kosong otomatis.

Wah menarik nih, gimana caranya pak ?

Salam
Wirjawan

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis



Re: [tanya-jawab] KDE is unable to start

2011-09-25 Thread Ferry Kristianto

On 09/26/2011 10:36 AM, Wirjawan Ir. YB1LL wrote:

On 26/09/11 10:05, Donny Kurnia wrote:

Saya malah memindahkan /tmp ke RAM, jadi tidak menuh2in harddisk. Saat
restart pasti akan kosong otomatis.

Wah menarik nih, gimana caranya pak ?

Salam
Wirjawan


ini pakai tmpfs.
Bisa cek di blog saya:
http://betweenmeandlinux.wordpress.com/2011/07/27/tmpfs-dan-ramfs/

--

http://betweenmeandlinux.wordpress.com

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis