Re: [balita-anda] Luka dimuka bisa kembali seperti sebelumnya ?

2012-05-11 Terurut Topik Fransisca Romana
pengalaman waktu anak saya di tabrak motor 3 bulan yg lalu
dengan luka  di wajah, saya kasih salep mederma rutin setiap hari
dengan catatan luka sudah kering dan tertutup ga  sampai 1 bulan tuh
wajahnya udah mulus lagi, mungkin karena mereka masih kecil jadi
prosesnya cepat



2012/5/11 Yanti ya...@bukopin.co.id

 Klo di iklan sih bisa pake dermatic ya

 sorry SOL

  2012/5/10 Novri andy costcontrolle...@yahoo.com:


 Dear Mom's and Dad's

 Mohon sharingnya, anak saya 6 tahun, mukanya luka lecet lecet cukup dalam
 Akibat dicakar kuku temannya, apakah ada obat untuk memuluskan lagi
 mukanya
 Atau ada cara untuk mengembalikan mukanya seperti sebelumnya.

 Atas sharing pengalamannya saya ucapkan terimakasih.

 Salam
 Novri

 Sent from Yahoo! Mail on Android


 --**--**--
 Yuk berkunjung ke Web Balita-Anda: bisa baca dongeng, download
 lagu, print buku mewarnai, origami dan masih banyak lagi...
 Balita-Anda Online: http://www.balita-anda.com
 Peraturan Milis: 
 peraturan_milis@balita-anda.**comperaturan_mi...@balita-anda.com
 Menghubungi Admin: 
 balita-anda-owner@balita-anda.**combalita-anda-ow...@balita-anda.com
 Unsubscribe dari Milis: 
 balita-anda-unsubscribe@**balita-anda.combalita-anda-unsubscr...@balita-anda.com
 --**--**--
 Balita-Anda: Panduan Orangtua yang Cerdas, Kreatif dan Inovatif dalam
 Merawat dan Mendidik Balita




 --**--**--
 Yuk berkunjung ke Web Balita-Anda: bisa baca dongeng, download
 lagu, print buku mewarnai, origami dan masih banyak lagi...
 Balita-Anda Online: http://www.balita-anda.com
 Peraturan Milis: 
 peraturan_milis@balita-anda.**comperaturan_mi...@balita-anda.com
 Menghubungi Admin: 
 balita-anda-owner@balita-anda.**combalita-anda-ow...@balita-anda.com
 Unsubscribe dari Milis: 
 balita-anda-unsubscribe@**balita-anda.combalita-anda-unsubscr...@balita-anda.com
 --**--**--
 Balita-Anda: Panduan Orangtua yang Cerdas, Kreatif dan Inovatif dalam
 Merawat dan Mendidik Balita




-- 
PT. Mitra Mediamaya Kalimantan (CBN)
Jl. KH. Khalid No. 01 (Hotel MJ), Samarinda 75111 Kaltim - INDONESIA
P: +62 541 748541 F: +62 541 748544
E:117 08' 52.6 S:00 29' 52.9
http://www.mediamaya.co.id


Re: [balita-anda] kata-kata

2011-11-10 Terurut Topik Fransisca Romana
ijin copas juga ya Mba. bermanfaat banget soale tengkiu




2011/11/11 SUSANNA OKTAVIA RFP™ jacq.n.j...@gmail.com

 Thank you...




 KENALI ASURANSI ANDA, BUAT RINGKASAN MANFAAT, PELAJARI
 POLISNYA...BANTUAN???
 HUB SUSAN, 08159117983

 -Original Message-
 From: ryesya rasady ryesya.ras...@gmail.com
 Date: Fri, 11 Nov 2011 08:25:45
 To: balita-anda@balita-anda.com
 Reply-To: balita-anda@balita-anda.com
 Subject: [balita-anda] kata-kata
 ​Mencaci orang dengan kata-kata kotor tidak membuat orang menjadi kotor,
 malah sebaliknya mengotori diri sendiri. Sebab
 kata-kata kotor itu keluar dari hati dan pikiran kita. Hanya hati dan
 pikiran yang kotor mengeluarkan kata-kata yang kotor.

 Menghina orang tidak membuat orang terhina melainkan membuat hina diri
 sendiri. Sebab hanya hati dan pikiran yang hina akan mengeluarkan kata-kata
 dan perilaku menghina.

 Menghormati orang dengan kata-kata kasih akan membuat diri Anda dihormati
 dan hati Anda berwelas asih. Sebab hanya hati yang berwelas-asih akan
 mengeluarkan kata-kata kasih.

 Menguatkan orang dengan kata-kata bijak akan membuat diri Anda menjadi kuat
 dan pikiran Anda bijak sebab hanya pikiran
 yang bijak akan melahirkan kata-kata bijak

 Membahagiakan orang dengan kata-kata berpengharapan akan membuat diri Anda
 bahagia dan jiwa Anda penuh harapan. Sebab hanya jiwa yang penuh harapan
 dapat menyampaikan kata-kata penuh harapan.

 Kata-kata dan perbuatan kita akan membentuk siapa diri kita.




-- 
PT. Mitra Mediamaya Kalimantan (CBN)
Jl. KH. Khalid No. 01 (Hotel MJ), Samarinda 75111 Kaltim - INDONESIA
P: +62 541 748541 F: +62 541 748544
E:117 08' 52.6 S:00 29' 52.9
http://www.mediamaya.co.id


[balita-anda] Sakit Thypus

2009-07-12 Terurut Topik Fransisca Romana
Dear BA'ers

Saya lagi bingung nie masalahnya tadi hasil lab anak saya (usianya 3 th
10 bln)
salmonellanya 1/320 bearti thypusnya positif ya, trus kalo udah begini
harus di rawat inap gak ya? mohon sharingnya ya. thanks.


Bunda Brilly


-- 
PT. Mitra Mediamaya Kalimantan (CBN)
Jl. KH. Khalid No. 01 (Hotel MJ), Samarinda 75111 Kaltim - INDONESIA
P: +62 541 748541 F: +62 541 748544
E:117 08' 52.6 S:00 29' 52.9
http://www.mediamaya.co.id


[balita-anda] Mengembangkan Bakat Anak

2009-03-10 Terurut Topik Fransisca Romana
Dear BA'ers

Kapan ya atau pada usia berapa tahun ya kita bisa  mengembangkan bakat-bakat

anak kita coz si kecil Brilly (saat ini berusia 2 thn 8 bln) suka banget
dengan bulu tangkis
trus si kakak (3 th 7 bln) suka main gitar apa2 semuanya dijadikan gitar dan
reket
nah yang menjadi pertanyaan :
-  apakah ini bisa dijadikan patokan kalo si anak emang punya bakat dibidang
tersebut
-  kapan waktu yg tepat untuk mengembangkan bakat2 tersebut.

Atas sharingnya saya ucapkan terima kasih.

Salam,
Bunda Pascal n Brilly

-- 
PT. Mitra Mediamaya Kalimantan (CBN)
Jl. KH. Khalid No. 01 (Hotel MJ), Samarinda 75111 Kaltim - INDONESIA
P: +62 541 748541 F: +62 541 748544
E:117 08' 52.6 S:00 29' 52.9
http://www.mediamaya.co.id


Re: [balita-anda] Mengembangkan Bakat Anak

2009-03-10 Terurut Topik Fransisca Romana
Makasih ya Mba Sintia untuk masukannya


Salam

2009/3/10 sintia prasetio sintiaprase...@gmail.com

 Mbak,
 sedini mungkin makin baik, tapi dengan cara yang membuat anak tetep bisa
 menikmati kegiatannya karena kadang ada yag cuma kesenangan semu alias
 awalnya aja semangat, abis itu melempem en dapet kegiatan laen yang lebih
 menarik buat dia... Kasih aja fasilitas dan kesempatan buat anak-anak
 kita... daftarkan ke klub olahraga/ sekolah musik terdekat en amati apakah
 memang ada bakat dan minat (soale 2 hal ini kudu ada sih. kadang bakat tp
 ybs nggak minat or sebaliknya)... biasanya kan ada umur minimal yang sudah
 ditentukan utk bisa mulai ikut latihan..klo udah dipegang pelatih biasanya
 keliatan kok en pelatih yang baik pasti bisa dengan cepat mengenali bakat
 walo tak dipungkiri ada yang di usia yang bisa dibilang mateng baru
 ketahuan bakatnya... jangan sampe terlewatkan. tapi juga jangan patah
 semangat klo ternyata cuma lagi doyan aja, abis itu males... ujung-ujungnya
 begitu anak keliatan minat akan sesuatu, langsung dituduh ah paling besok
 udah bosen..yaa namanya jadi orang tua, bekal sabarnya kudu unlimited


 Salam
 Sintia


 Pada 10 Maret 2009 15:08, Fransisca Romana brilly24j...@gmail.com
 menulis:

  Dear BA'ers
 
  Kapan ya atau pada usia berapa tahun ya kita bisa  mengembangkan
  bakat-bakat
 
  anak kita coz si kecil Brilly (saat ini berusia 2 thn 8 bln) suka banget
  dengan bulu tangkis
  trus si kakak (3 th 7 bln) suka main gitar apa2 semuanya dijadikan gitar
  dan
  reket
  nah yang menjadi pertanyaan :
  -  apakah ini bisa dijadikan patokan kalo si anak emang punya bakat
  dibidang
  tersebut
  -  kapan waktu yg tepat untuk mengembangkan bakat2 tersebut.
 
  Atas sharingnya saya ucapkan terima kasih.
 
  Salam,
  Bunda Pascal n Brilly
 
  --
  PT. Mitra Mediamaya Kalimantan (CBN)
  Jl. KH. Khalid No. 01 (Hotel MJ), Samarinda 75111 Kaltim - INDONESIA
  P: +62 541 748541 F: +62 541 748544
  E:117 08' 52.6 S:00 29' 52.9
  http://www.mediamaya.co.id
 




-- 
PT. Mitra Mediamaya Kalimantan (CBN)
Jl. KH. Khalid No. 01 (Hotel MJ), Samarinda 75111 Kaltim - INDONESIA
P: +62 541 748541 F: +62 541 748544
E:117 08' 52.6 S:00 29' 52.9
http://www.mediamaya.co.id


[balita-anda] Berat badan tidak naik-naik

2007-06-11 Terurut Topik Fransisca Romana


Dear All,

Mau tanya dunk, kenapa ya baby saya sejak tiga bulan terakhir ini 
berat badannya
tidak naik-naik dan usianya 2 minggu lagi mau 1 tahun sedangkan berat 
badannya saat

ini cuma 7.2 kg aja, memang sich baru-baru ini kena diare trus sambung dengan
deman dan pilek. Kalau makan gak susah malah harus pakai sayur cuma 
susunya (susu formula)

yang gak kuat minum. ada apa ya dengan baby saya, mohon pencerahannya, thx.


Bunda Brilly


--
Beli tanaman hias, http://www.toekangkeboen.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]
menghubungi admin, email ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [balita-anda] Berat badan tidak naik-naik

2007-06-11 Terurut Topik Fransisca Romana


yup, ditimbang dengan timbangan yang sama trus papanya dan juga keluarganya
memang rata-rata berbadan kecil kalau mamanya sich kecilnya emang kurus
tapi setelah remaja sampai sekarang malah gendut. Oya, ciri2 ISK itu 
apa aja Mbak,

kalau saran keluarga saya sich disuruh rontgen (bener ya tulisannya) kali aja
kena paru-paru basah, yang ada malah sayanya yang takut.


Bunda Brilly




Mom,
Ditimbang dengan timbangan yg sama kah? Untuk menyingkirikan kemungkinan
ISK, infeksi saluran kemih, gimana kalo diambil sample urin dan dikirimkan
ke lab untuk cek urin dan urin kultur?
Oh iya, mama papanya kurus2 kah atau gemuk kah?

Best regards,

Mama Nayma


On 6/12/07, Fransisca Romana [EMAIL PROTECTED] wrote:



Dear All,

Mau tanya dunk, kenapa ya baby saya sejak tiga bulan terakhir ini
berat badannya
tidak naik-naik dan usianya 2 minggu lagi mau 1 tahun sedangkan berat
badannya saat
ini cuma 7.2 kg aja, memang sich baru-baru ini kena diare trus sambung
dengan
deman dan pilek. Kalau makan gak susah malah harus pakai sayur cuma
susunya (susu formula)
yang gak kuat minum. ada apa ya dengan baby saya, mohon pencerahannya,
thx.


Bunda Brilly


--
Beli tanaman hias, http://www.toekangkeboen.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]
menghubungi admin, email ke: [EMAIL PROTECTED]




--
Beli tanaman hias, http://www.toekangkeboen.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]
menghubungi admin, email ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [balita-anda] Balasan: Re: [balita-anda] Berat badan tidak naik-naik

2007-06-11 Terurut Topik Fransisca Romana


emang sich, selama ini my baby sering banget terserang pilek apa 
karena sejak usianya 5 bulan
dia sudah tidak ASI lagi sehingga daya tahan tubuhnya yang kurang, 
oleh karena itu
juga keluarga saranin untuk di rontgen. Tapi kalau baca sharing dari 
pakar2nya BA sich

saya mo test urin aja dech

Bunda Brilly




Sdikit nambahin yahhh..
selain faktor genetik

klo emg beberapa bulan BB babynya gak naik2 tanpa ada
penyakit yg jelas spt batpil, diare bisa lsg curiga ke
arah silent ISK.. tapi klo jelas2 selama itu pernah
sakit spt babynya mbak Romana ya kecurigaan ISK bisa
disiingkirkan dulu..
kecuali klo 3 bln BBnya stagnan tapi di luarnya
babynya tampak sehat n ada demam dikit2 bolehlah kita
curiga ada ISK..

--- desya [EMAIL PROTECTED] wrote:

 yup tul...

 sharing ya...

 beberapa bulan kemarin Dinta juga BB-nya 3 bulan
 nggak naik2..( sekarang
 Dinta 8 bulan..)
 padahal harusnya minimal naik 1/2 kg perbulan...
 trus pas demam...aku discuss ke dsa-nya untuk tes
 urin ( curiga ada silent
 ISK..)

 nah, ternyata hasil tes urin rutin n kulturnya
 memang ada ISK...tapi dsa-nya
 nyaranin untuk tes uin rutin sekali lagi...baru kalo
 memang bener2 ISk
 ditreatment AB...
 soalnya kalo nggak bener2 yakin ISK..kasihan kalo
 udah kena AB...

 tapii...memang perlu dilihat juga faktor genetik n
 pola makan/minum susunya,
 BAB/BAK juga...

 salam,
 desy
 BundaVaNifTa


 - Original Message -
 From: Lif Rahayu [EMAIL PROTECTED]
 To: balita-anda@balita-anda.com
 Sent: Tuesday, June 12, 2007 10:03 AM
 Subject: Re: [balita-anda] Berat badan tidak
 naik-naik


  Mom,
  Ditimbang dengan timbangan yg sama kah? Untuk
 menyingkirikan kemungkinan
  ISK, infeksi saluran kemih, gimana kalo diambil
 sample urin dan
  dikirimkan
  ke lab untuk cek urin dan urin kultur?
  Oh iya, mama papanya kurus2 kah atau gemuk kah?
 
  Best regards,
 
  Mama Nayma
 
 
  On 6/12/07, Fransisca Romana [EMAIL PROTECTED]
 wrote:
 
 
  Dear All,
 
  Mau tanya dunk, kenapa ya baby saya sejak tiga
 bulan terakhir ini
  berat badannya
  tidak naik-naik dan usianya 2 minggu lagi mau 1
 tahun sedangkan berat
  badannya saat
  ini cuma 7.2 kg aja, memang sich baru-baru ini
 kena diare trus sambung
  dengan
  deman dan pilek. Kalau makan gak susah malah
 harus pakai sayur cuma
  susunya (susu formula)
  yang gak kuat minum. ada apa ya dengan baby saya,
 mohon pencerahannya,
  thx.
 
 
  Bunda Brilly
 
 
 

--
  Beli tanaman hias, http://www.toekangkeboen.com
  Info balita: http://www.balita-anda.com
  Peraturan milis, email ke:
 [EMAIL PROTECTED]
  menghubungi admin, email ke:
 [EMAIL PROTECTED]
 
 
 




--
 Beli tanaman hias, http://www.toekangkeboen.com
 Info balita: http://www.balita-anda.com
 Peraturan milis, email ke:
 [EMAIL PROTECTED]
 menghubungi admin, email ke:
 [EMAIL PROTECTED]



Regards,
Uci mamaKavin+Ija
http://oetjipop.multiply.com




Kunjungi halaman depan Yahoo! Indonesia yang baru!
http://id.yahoo.com/

--
Beli tanaman hias, http://www.toekangkeboen.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]
menghubungi admin, email ke: [EMAIL PROTECTED]



--
Beli tanaman hias, http://www.toekangkeboen.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]
menghubungi admin, email ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [balita-anda] Alat kontrasepsi

2007-05-30 Terurut Topik Fransisca Romana


Maaf baru bisa dijawab,
Mbak Angelina saya gak pernah pakai pil KB merk jasmine atau diane,
malahan saya juga baru tau ada merk itu, biasanya saya pakai pil KB 
Andalan (maaf sebut merk)

sampai sejauh ini sich aman-aman saja cuma berat badan saya yang naik terus.





At 09:45 30/05/2007, you wrote:

Mbak siska, saya mau coba kb pakai PIL, kemarin disaranin kakak pakai merk
jasmine atau diane ( maaf kalau salah ketik ), Mbak siska ada pengalaman
pakai 2 merk tesebut tidak? saya mohon sharenya mbk?

Pada tanggal 30/05/07, wiwin [EMAIL PROTECTED] menulis:


mbak sisca ... klo aku pk implant... so far gak melar (br 9bln jln) cm
mensnya blom teratur... enak mbak.. praktis... kan buat 3th aman gak tkt
klupaan... namanya manusia kan tempatnya lupa... sakitnya jg cm bentar
2hran
lah hbs d pasang (d lengan kiri) hbs itu ya udah gpp, d pk kerja berat jg
gak mslh kok...

- Original Message -
From: Fransisca Romana [EMAIL PROTECTED]
To: balita-anda@balita-anda.com
Sent: Tuesday, May 29, 2007 2:16 AM
Subject: [balita-anda] Alat kontrasepsi



 Dear smart parents,

 Selama ini saya menggunakan Pil KB dan semuanya aman-aman saja cuma
 berat badan saya yang naik sedikit demi sedikit padahal pola makan
 saya sudah dijaga. Rencananya saya mau ganti dengan cara suntik karena
 teman-taman saya yang menggunakan cara ini rata-rata badan mereka gak
melar,
 apakah ada yang tau baik buruknya menggunakan KB suntik ini,
 mohon pencerahannya ya. tengkiu for all.


 Siska


 --
 Beli tanaman hias, http://www.toekangkeboen.com
 Info balita: http://www.balita-anda.com
 Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 menghubungi admin, email ke: [EMAIL PROTECTED]




--
Beli tanaman hias, http://www.toekangkeboen.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]
menghubungi admin, email ke: [EMAIL PROTECTED]




--
Beli tanaman hias, http://www.toekangkeboen.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]
menghubungi admin, email ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [balita-anda] Alat kontrasepsi

2007-05-30 Terurut Topik Fransisca Romana


makasih Mbak Titik, saya juga mau coba KB suntik tapi yang 1 bulan 
aja karena sekarang
sudah tidak menyusui lagi, mudah-mudahan gak bikin tambah berat badan 
ya. :)



Sisca


At 10:02 30/05/2007, you wrote:
Mbak Siska, yg namanya KB emang akan sll jd perbincangan ya, 
dilematis bgt, smpe terakhir kmrn kan rame bgt dimilis ttg KD dan 
BULU. Enak ya kl bisa menjalani yg termudah. Semuanya sih balik ke 
diri masing2 mbak. Ada mmg temen yg pake pil, berat badannya naik 
terus, berarti cocok sbnrnya ga ada keluhan apa2 cm mmg jd tambah 
gemuk, krn ada jg yg jadi flek hitam dimuka. Kl saya, dah hampir 
2thn ini KB suntik yg 3 bulan. Alhamdulillah diberikan kemudahan, 
saya mmg ga mens cm masih tenang krn masih menyusui, nanti kl dah ga 
menyusui mgk ganti yg 1 bln. Selama ini sih fine2 aja cm ya ga mens 
itu dan krn ga mens perut jd belipet gendut krn saya jg ga pake diet2an


  Maaf ga bantu malah bikin pusing ya mbak? Maaf ya

wiwin [EMAIL PROTECTED] wrote:
  mbak sisca ... klo aku pk implant... so far gak melar (br 9bln jln) cm
mensnya blom teratur... enak mbak.. praktis... kan buat 3th aman gak tkt
klupaan... namanya manusia kan tempatnya lupa... sakitnya jg cm bentar 2hran
lah hbs d pasang (d lengan kiri) hbs itu ya udah gpp, d pk kerja berat jg
gak mslh kok...

- Original Message -
From: Fransisca Romana
To:
Sent: Tuesday, May 29, 2007 2:16 AM
Subject: [balita-anda] Alat kontrasepsi



 Dear smart parents,

 Selama ini saya menggunakan Pil KB dan semuanya aman-aman saja cuma
 berat badan saya yang naik sedikit demi sedikit padahal pola makan
 saya sudah dijaga. Rencananya saya mau ganti dengan cara suntik karena
 teman-taman saya yang menggunakan cara ini rata-rata badan mereka gak
melar,
 apakah ada yang tau baik buruknya menggunakan KB suntik ini,
 mohon pencerahannya ya. tengkiu for all.


 Siska


 --
 Beli tanaman hias, http://www.toekangkeboen.com
 Info balita: http://www.balita-anda.com
 Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 menghubungi admin, email ke: [EMAIL PROTECTED]




--
Beli tanaman hias, http://www.toekangkeboen.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]
menghubungi admin, email ke: [EMAIL PROTECTED]




-
TV dinner still cooling?
Check out Tonight's Picks on Yahoo! TV.



--
Beli tanaman hias, http://www.toekangkeboen.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]
menghubungi admin, email ke: [EMAIL PROTECTED]



[balita-anda] Alat kontrasepsi

2007-05-29 Terurut Topik Fransisca Romana


Dear smart parents,

Selama ini saya menggunakan Pil KB dan semuanya aman-aman saja cuma
berat badan saya yang naik sedikit demi sedikit padahal pola makan
saya sudah dijaga. Rencananya saya mau ganti dengan cara suntik karena
teman-taman saya yang menggunakan cara ini rata-rata badan mereka gak melar,
apakah ada yang tau baik buruknya menggunakan KB suntik ini,
mohon pencerahannya ya. tengkiu for all.


Siska


--
Beli tanaman hias, http://www.toekangkeboen.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]
menghubungi admin, email ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [balita-anda] BNI Tapenas

2007-04-20 Terurut Topik Fransisca Romana




Sudahkah Anda menyiapkan dana pendidikan untuk putra-putri tercinta?
BNI Tapenas (Tabungan Pendidikan Anak Sekolah) hadir untuk memberi 
solusi bagi Anda. Untuk itu segeralah buka sekarang juga BNI Tapenas 
dan Anda tak dipusingkan lagi dalam hal penyiapan dana pendidikan 
bagi buah hati tercinta.


Syaratnya apa saja pak.




BNI Tapenas :
- Setoran bulanan mulai dari Rp. 100.000,- per bulan
- Biaya administrasi sangat ringan, rata2 Rp. 1000,- per bulan
- Premi asuransi jiwa dengan premi gratis
- Suku bunga BNI Tapenas yang lebih menguntungkan di atas bunga tabungan biasa

Keuntungan lain :
Nasabah BNI Tapenas akan diikutkan dalam undian berhadiah Rejeki 
Durian Runtuh (RDR) 2007, dimana setiap pembukaan Rekening BNI 
Tapenas maka nasabah otomatis memperoleh 1 poin undian RDR 2007.


Ay tunggu apa lagi.
butuh info lebih lanjut ??
Saya akan kirimkan filenya.

Regards,
M Tri Agus
http://agusklink.multiply.com



--
Beli tanaman hias, http://www.toekangkeboen.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]
menghubungi admin, email ke: [EMAIL PROTECTED]



[balita-anda] Mudik dengan Baby 9 bulan

2007-03-25 Terurut Topik Fransisca Romana


Dear' Mom's and Dad's BA

Rencananya Saya akan berangkat ke tempat mertua (masih dalam satu 
propinsi sihh) untuk acara pernikahan kakak ipar saya

berhubung ayah mertua saya  belon pernah melihat
cucu pertamannya jadi saya dan suami berniat membawa si kecil.
Oh ya, perjalanannya memakan waktu 8 jam dan transportasi yang harus 
ditumpangi juga banyak, pertama harus naik bus kemudian kapal fery 
lalu naik angkot lagi selama 3  jam  untuk tiba ditujuan. Karena itu 
saya butuh saran dari para Mom's and Dad's, apa yang harus
saya persiapkan, untuk diketahui my baby minumnya cuma susu formula 
saja dan selama ini dia selalu tepat waktu makannya

dan maemnya nasi tim. Saya mohon sarannya yaMakasih




Bunda Brilly yang lagi kebingungan


--
Beli tanaman hias, http://www.toekangkeboen.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]
menghubungi admin, email ke: [EMAIL PROTECTED]