RE: [balita-anda] Anakku Gatal-gatal Help.......

2005-06-28 Terurut Topik Ayahnya Farah
Dear Parent,...
 
Anakku kemarin lalu juga mengalami gatal-gatal. Dan Alhamdulillai sekarang 
sudah agak berkurang dan semakin hari semakin berkurang. Karena kalau mandi 
diberikan, air rebusan mandinya dicampur daun sirih dan baby oil (kalo pake PK 
baunya tidak enak). Trus bedaknya pake bedak Happy yang warnanya merah (banyak 
kok di Toserba).
 
Sekarang sudah mulai berkurang menggaruknya...Alhamdulillah
 
Semoga dapat membantu..
 
Terima kasih,
 
Ayahnya Farah
 
http://ayahfarah.multiply.com


Selvia Syarifa [EMAIL PROTECTED] wrote:
Dear parents, specially Mba Melisa, mau nanya deh...

Anakku (11bln) juga seperti ini, di pipi nya dan di tubuhnya muncul
merah-merah seperti digigit semut trus sedikit melebar... makanan selama
ini belum ada yg berubah, debu dirumah juga udah di minimalkan, bentol
merahnya bisa cepat hilang atau bisa juga 2-3 hari baru hilang 

mba melisa, ini yg dinamakan dermatitis atopik kah ? 
trus penanganannya gimana ya ? trus apa manfaat salep hydrocortisone ? 

 --
 From: MERRY SURABAYA[SMTP:[EMAIL PROTECTED]
 Reply To: balita-anda@balita-anda.com
 Sent: Friday, June 24, 2005 1:41 PM
 To: balita-anda@balita-anda.com
 Subject: Re: [balita-anda] Re: Anakku Gatal-gatal Help...
 
 TOLONG DONG AYAHNYA FARAH AKU MINTA CARA MENGATASI GATAL-GATAL SOALE ANAK
 SAYA SEKARANG INI JUGA LAGI MENGALAMI GATAL-GATAL SEPERTI DIGIGIT SEMUT
 TAPI HASIL GIGITANNYA ITU MENJADI LEBAR DAN TEBAL KADANG DIKASIH MINYAK
 TAWON KADANG HILANG DAN KADANG DATANG JUGA
 THX YAH 
 
 
 Ayahnya Farah wrote:
 Yth. Para Mom's  Dad's
 
 Terima kasih banyak atas informasi dan pencerahannya, saya akan
 mempraktekkan informasi cara untuk mengatasi gatal-gatal pada anak saya...
 
 Terima kasih
 
 Ayahnya Farah 
 
 http://ayahfarah.multiply.com/photos/album/1
 
 
 
 
 Ayahnya Farah wrote:Yth. Para Sp.S...
 
 Anak kami berusia 1 tahun 6 bulan. Sekitar 2 mingguan ini anak kami
 mengalami gatal-gatal pada kulitnya (spt biang keringat) disekitar
 punggung sampai dengan (maaf) pantatnya. Maunya diusap-usap atau digaruk
 sendiri oleh dia.
 
 Dan sudah ke DSA sekitar 1 mingguan yang lalu. Kata DSA-nya tidak terdapat
 penyakit dan hanya gatal-gatal biasa. Oleh DSA-nya diberi obat salep
 DECUBALL, diberi sabun Anti Septic Lactoserum Lactic Acid (LACTACYD) dan
 diberi bedak Salicyl.
 
 Tetapi sampai saat ini belum ada perubahan dan masih gatal-gatal. Kalo
 sudah gatal kulit punggungnya memerah dan timbul bintik-bintik seperti
 biang keringat.
 
 Mohon pencerahan dari Mom's  Dad's, bagaimana cara mengatahi dan
 menghilangkan rasa gatal-gatal tersebut. Dan obatanya apa yach...?
 
 Terima kasih,
 
 Ayahnya Farah
 
 http://ayahfarah.multiply.com/photos/album/1
 
 
 
 __
 Do You Yahoo!?
 Tired of spam? Yahoo! Mail has the best spam protection around 
 http://mail.yahoo.com 
 
 [Non-text portions of this message have been removed]
 
 
 
 SUDAHKAH PUTERA PUTERI ANDA DIIMUNISASI POLIO..?
 IMUNISASI MASSAL POLIO DI DEPOK TANGGAL 31 MEI DAN 28 JUNI 2005
 
 ~~~
 VISIT our web at : www.BA-depok.tk
 ~~~
 
 BA-depok
 
 FoRuM KoMuNiKaSi dan SiLaTuRrAhMi
 Orang tua dari Balita,
 Depok dan sekitarnya
 
 
 
 =
 Ignorance is not innocence but sin
 =
 
 
 
 
 
 
 
 
 -
 Yahoo! Groups Links
 
 To visit your group on the web, go to:
 http://groups.yahoo.com/group/BA-depok/
 
 To unsubscribe from this group, send an email to:
 [EMAIL PROTECTED]
 
 Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service. 
 
 
 
 __
 Do You Yahoo!?
 Tired of spam? Yahoo! Mail has the best spam protection around 
 http://mail.yahoo.com 
 __
 Do You Yahoo!?
 Tired of spam? Yahoo! Mail has the best spam protection around 
 http://mail.yahoo.com 
 

AYO GALANG SOLIDARITAS UNTUK MEMBANTU KORBAN MUSIBAH DI ACEH  DAN SUMATERA 
UTARA !!!

Kirim bunga, http://www.indokado.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]


__
Do You Yahoo!?
Tired of spam?  Yahoo! Mail has the best spam protection around 
http://mail.yahoo.com 

Re: [balita-anda] Anakku Gatal-gatal Help.......

2005-06-27 Terurut Topik melisa
 to break
the cycle! Here are some tips:

  a.. Avoid situations that will make your baby sweat -- don't pile on
blankets or put her in a blanket sleeper.
  b.. Cut cows' milk, eggs, citrus fruits, and peanut products from her
diet.
  c.. Wash her clothes in a laundry detergent made for sensitive skin, such
as Dreft Laundry Detergent.
  d.. Avoid dressing your daughter (or yourself for that matter) in wool or
any other harsh material (cotton is excellent).
To keep skin healthy, it is better to avoid long baths. We once thought that
cutting down on all baths was important. Now we know that long baths and
soaps are the problem for most children. When the skin prunes, this disrupts
the moisture-retaining layer of sensitive skin.

Aim for frequent, brief baths, in lukewarm water, and use a small amount of
very mild cleanser, such as Dove or Neutrogena, or better yet, don't use any
unless she is particularly dirty. These brief baths will hydrate the skin,
not dry it out. A few children with eczema can't tolerate baths at all and
need to be cleansed with Cetaphil, a water-free cleanser for people with
sensitive skin.



Apply a moisturizing lotion to the affected areas as least twice a day.
Apply the moisturizer immediately following her bath, while she is still
damp. Use a product like Eucerin, Lubriderm, Alpha Keri, Moisturel,
Aquaphor, Curel, or Vaseline. This will keep the skin moist and help protect
the skin from other irritants. A humidifier for the room can also help
prevent the skin from getting too dry.



In the midst of an inflamed cycle, cortisone cream can be very helpful. It
is not recommended for everyday use. Use the mildest form of cortisone that
will break the cycle. On her face, an over-the-counter strength cortisone
cream, such as Cortaid or Hydrocortisone, will usually be sufficient. Do not
use anything stronger than the over-the-counter cortisone, unless prescribed
for her by her pediatrician. Once the cycle is broken, gradually reduce,
then stop, the cortisone over one week to prevent rebound.

You can help minimize inflamed patches of eczema, but her skin will remain
sensitive until she outgrows the condition. A rash on your baby's face
invites you to look beyond the shallow covering of the outer layer of skin
to see her true beauty that lies beneath.


- Original Message -
From: Selvia Syarifa [EMAIL PROTECTED]
To: balita-anda@balita-anda.com
Sent: Monday, June 27, 2005 12:54 PM
Subject: RE: [balita-anda] Anakku Gatal-gatal Help...


 Dear parents, specially Mba Melisa, mau nanya deh...

 Anakku (11bln) juga seperti ini, di pipi nya dan di tubuhnya muncul
 merah-merah seperti digigit semut trus sedikit melebar...  makanan selama
 ini belum ada yg berubah, debu dirumah juga udah di minimalkan, bentol
 merahnya bisa cepat hilang atau bisa juga 2-3 hari baru hilang

 mba melisa, ini yg dinamakan dermatitis atopik kah ?
 trus penanganannya gimana ya ? trus apa manfaat salep hydrocortisone ?




RE: [balita-anda] Anakku Gatal-gatal Help.......

2005-06-27 Terurut Topik Selvia Syarifa
saya belum tau anak saya alergi atau ngga, sepertinya sih iya karena saya
juga ada alergi tapi ngga parah cuma kalau ada debu saya bersin-bersin.

pipinya merah2 itu baru 2-3 minggu belakangan ini aja, makanya saya bingung,
rasanya menu makan dan susunya (Enfapro dr usia 6bln) belum berubah dan
tempat bermainnya juga udah diusahakan minimal dari debu, 

mungkin saat ini saya ikut saran mba melisa dulu utk nyimpan semua peralatan
yg berpotensi debu dan sedikit jadi detektif kemana anak saya jalan-jalan
kalau sore ya (mungkin kena bulu binatang).. kasian sekali ngeliat
anaknya bentol-bentol dan merah-merah terus... 

saya sih belum bawa dia kedokter, mungkin minggu2 ini kalau bentol-bentolnya
belum berkurang juga.

thanks ya...


 --
 From: Yin Fong[SMTP:[EMAIL PROTECTED]
 Sent: Monday, June 27, 2005 12:02 PM
 To:   [EMAIL PROTECTED]
 Subject:  Re: [balita-anda] Anakku Gatal-gatal Help...
 
   Mba, anaknya ada alergi ga ?
 
   setahuku salah satu ciri alergi, pipinya merah2..sekarang minum susu apa
 ?
   makannya ?
 
 
 
   - Original Message -
   From: Selvia Syarifa [EMAIL PROTECTED]
   To: balita-anda@balita-anda.com
   Sent: Monday, June 27, 2005 11:54 AM
   Subject: RE: [balita-anda] Anakku Gatal-gatal Help...
 
 
Dear parents, specially Mba Melisa, mau nanya deh...
   
Anakku (11bln) juga seperti ini, di pipi nya dan di tubuhnya muncul
merah-merah seperti digigit semut trus sedikit melebar...  makanan
 selama
ini belum ada yg berubah, debu dirumah juga udah di minimalkan, bentol
merahnya bisa cepat hilang atau bisa juga 2-3 hari baru hilang
   
mba melisa, ini yg dinamakan dermatitis atopik kah ?
trus penanganannya gimana ya ? trus apa manfaat salep hydrocortisone ?
   
 --
 From: MERRY SURABAYA[SMTP:[EMAIL PROTECTED]
 Reply To: balita-anda@balita-anda.com
 Sent: Friday, June 24, 2005 1:41 PM
 To: balita-anda@balita-anda.com
 Subject: Re: [balita-anda] Re: Anakku Gatal-gatal Help...

 TOLONG DONG AYAHNYA FARAH AKU MINTA CARA MENGATASI GATAL-GATAL SOALE
 ANAK
 SAYA SEKARANG INI JUGA LAGI MENGALAMI GATAL-GATAL SEPERTI DIGIGIT
 SEMUT
 TAPI HASIL GIGITANNYA ITU MENJADI LEBAR DAN TEBAL KADANG DIKASIH
 MINYAK
 TAWON KADANG HILANG DAN KADANG DATANG JUGA
 THX YAH


 Ayahnya Farah [EMAIL PROTECTED] wrote:
 Yth. Para Mom's  Dad's

 Terima kasih banyak atas informasi dan pencerahannya, saya akan
 mempraktekkan informasi cara untuk mengatasi gatal-gatal pada anak
 saya...

 Terima kasih

 Ayahnya Farah

 http://ayahfarah.multiply.com/photos/album/1




 Ayahnya Farah wrote:Yth. Para Sp.S...

 Anak kami berusia 1 tahun 6 bulan. Sekitar 2 mingguan ini anak kami
 mengalami gatal-gatal pada kulitnya (spt biang keringat) disekitar
 punggung sampai dengan (maaf) pantatnya. Maunya diusap-usap atau
 digaruk
 sendiri oleh dia.

 Dan sudah ke DSA sekitar 1 mingguan yang lalu. Kata DSA-nya tidak
 terdapat
 penyakit dan hanya gatal-gatal biasa. Oleh DSA-nya diberi obat salep
 DECUBALL, diberi sabun Anti Septic Lactoserum Lactic Acid (LACTACYD)
 dan
 diberi bedak Salicyl.

 Tetapi sampai saat ini belum ada perubahan dan masih gatal-gatal.
 Kalo
 sudah gatal kulit punggungnya memerah dan timbul bintik-bintik
 seperti
 biang keringat.

 Mohon pencerahan dari Mom's  Dad's, bagaimana cara mengatahi dan
 menghilangkan rasa gatal-gatal tersebut. Dan obatanya apa yach...?

 Terima kasih,

 Ayahnya Farah

 http://ayahfarah.multiply.com/photos/album/1



 __
 Do You Yahoo!?
 Tired of spam? Yahoo! Mail has the best spam protection around
 http://mail.yahoo.com

 [Non-text portions of this message have been removed]



 SUDAHKAH PUTERA PUTERI ANDA DIIMUNISASI POLIO..?
 IMUNISASI MASSAL POLIO DI DEPOK TANGGAL 31 MEI DAN 28 JUNI 2005

 ~~~
 VISIT our web at : www.BA-depok.tk
 ~~~

 BA-depok

 FoRuM KoMuNiKaSi dan SiLaTuRrAhMi
 Orang tua dari Balita,
 Depok dan sekitarnya

 

 =
 Ignorance is not innocence but sin
 =








 -
 Yahoo! Groups Links

 To visit your group on the web, go to:
 http://groups.yahoo.com/group/BA-depok/

 To unsubscribe from this group, send an email to:
 [EMAIL PROTECTED]

 Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service.



 __
 Do You Yahoo!?
 Tired of spam? Yahoo! Mail has the best spam protection around
 http://mail.yahoo.com

RE: [balita-anda] Anakku Gatal-gatal Help.......

2005-06-27 Terurut Topik Selvia Syarifa
maaf maksudnya japri...

=selvi=

 --
 From: Selvia Syarifa[SMTP:[EMAIL PROTECTED]
 Reply To: balita-anda@balita-anda.com
 Sent: Monday, June 27, 2005 3:31 PM
 To:   balita-anda@balita-anda.com
 Subject:  RE: [balita-anda] Anakku Gatal-gatal Help...
 
 saya belum tau anak saya alergi atau ngga, sepertinya sih iya karena saya
 juga ada alergi tapi ngga parah cuma kalau ada debu saya bersin-bersin.
 
 pipinya merah2 itu baru 2-3 minggu belakangan ini aja, makanya saya
 bingung,
 rasanya menu makan dan susunya (Enfapro dr usia 6bln) belum berubah dan
 tempat bermainnya juga udah diusahakan minimal dari debu, 
 
 mungkin saat ini saya ikut saran mba melisa dulu utk nyimpan semua
 peralatan
 yg berpotensi debu dan sedikit jadi detektif kemana anak saya jalan-jalan
 kalau sore ya (mungkin kena bulu binatang).. kasian sekali ngeliat
 anaknya bentol-bentol dan merah-merah terus... 
 
 saya sih belum bawa dia kedokter, mungkin minggu2 ini kalau
 bentol-bentolnya
 belum berkurang juga.
 
 thanks ya...
 
 
  --
  From:   Yin Fong[SMTP:[EMAIL PROTECTED]
  Sent:   Monday, June 27, 2005 12:02 PM
  To: [EMAIL PROTECTED]
  Subject:Re: [balita-anda] Anakku Gatal-gatal Help...
  
Mba, anaknya ada alergi ga ?
  
setahuku salah satu ciri alergi, pipinya merah2..sekarang minum susu
 apa
  ?
makannya ?
  
  
  
- Original Message -
From: Selvia Syarifa [EMAIL PROTECTED]
To: balita-anda@balita-anda.com
Sent: Monday, June 27, 2005 11:54 AM
Subject: RE: [balita-anda] Anakku Gatal-gatal Help...
  
  
 Dear parents, specially Mba Melisa, mau nanya deh...

 Anakku (11bln) juga seperti ini, di pipi nya dan di tubuhnya muncul
 merah-merah seperti digigit semut trus sedikit melebar...  makanan
  selama
 ini belum ada yg berubah, debu dirumah juga udah di minimalkan,
 bentol
 merahnya bisa cepat hilang atau bisa juga 2-3 hari baru hilang

 mba melisa, ini yg dinamakan dermatitis atopik kah ?
 trus penanganannya gimana ya ? trus apa manfaat salep hydrocortisone
 ?

  --
  From: MERRY SURABAYA[SMTP:[EMAIL PROTECTED]
  Reply To: balita-anda@balita-anda.com
  Sent: Friday, June 24, 2005 1:41 PM
  To: balita-anda@balita-anda.com
  Subject: Re: [balita-anda] Re: Anakku Gatal-gatal Help...
 
  TOLONG DONG AYAHNYA FARAH AKU MINTA CARA MENGATASI GATAL-GATAL
 SOALE
  ANAK
  SAYA SEKARANG INI JUGA LAGI MENGALAMI GATAL-GATAL SEPERTI DIGIGIT
  SEMUT
  TAPI HASIL GIGITANNYA ITU MENJADI LEBAR DAN TEBAL KADANG DIKASIH
  MINYAK
  TAWON KADANG HILANG DAN KADANG DATANG JUGA
  THX YAH
 
 
  Ayahnya Farah [EMAIL PROTECTED] wrote:
  Yth. Para Mom's  Dad's
 
  Terima kasih banyak atas informasi dan pencerahannya, saya akan
  mempraktekkan informasi cara untuk mengatasi gatal-gatal pada anak
  saya...
 
  Terima kasih
 
  Ayahnya Farah
 
  http://ayahfarah.multiply.com/photos/album/1
 
 
 
 
  Ayahnya Farah wrote:Yth. Para Sp.S...
 
  Anak kami berusia 1 tahun 6 bulan. Sekitar 2 mingguan ini anak
 kami
  mengalami gatal-gatal pada kulitnya (spt biang keringat) disekitar
  punggung sampai dengan (maaf) pantatnya. Maunya diusap-usap atau
  digaruk
  sendiri oleh dia.
 
  Dan sudah ke DSA sekitar 1 mingguan yang lalu. Kata DSA-nya tidak
  terdapat
  penyakit dan hanya gatal-gatal biasa. Oleh DSA-nya diberi obat
 salep
  DECUBALL, diberi sabun Anti Septic Lactoserum Lactic Acid
 (LACTACYD)
  dan
  diberi bedak Salicyl.
 
  Tetapi sampai saat ini belum ada perubahan dan masih gatal-gatal.
  Kalo
  sudah gatal kulit punggungnya memerah dan timbul bintik-bintik
  seperti
  biang keringat.
 
  Mohon pencerahan dari Mom's  Dad's, bagaimana cara mengatahi dan
  menghilangkan rasa gatal-gatal tersebut. Dan obatanya apa yach...?
 
  Terima kasih,
 
  Ayahnya Farah
 
  http://ayahfarah.multiply.com/photos/album/1
 
 
 
  __
  Do You Yahoo!?
  Tired of spam? Yahoo! Mail has the best spam protection around
  http://mail.yahoo.com
 
  [Non-text portions of this message have been removed]
 
 
 
  SUDAHKAH PUTERA PUTERI ANDA DIIMUNISASI POLIO..?
  IMUNISASI MASSAL POLIO DI DEPOK TANGGAL 31 MEI DAN 28 JUNI 2005
 
  ~~~
  VISIT our web at : www.BA-depok.tk
  ~~~
 
  BA-depok
 
  FoRuM KoMuNiKaSi dan SiLaTuRrAhMi
  Orang tua dari Balita,
  Depok dan sekitarnya
 
  
 
  =
  Ignorance is not innocence but sin
  =
 
 
 
 
 
 
 
 
  -
  Yahoo! Groups Links

Re: [balita-anda] Anakku Gatal-gatal Help.......

2005-06-27 Terurut Topik Fanny Zulfaini

Ibu,

Dulu anakku juga pernah gatel di gigit semut kulitnya langsung bentol 
dan memerah, aku kasih salep elocon (resep dari DSA-nya) kalau misalnya 
dia digigit nyamuk juga aku kasih salep itu, lumayan manjur kok, terus 
bekas gigitannya juga tidak ada alias menghilang. Semoga membantu



R/mamanya Trisha

Selvia Syarifa wrote:


Dear parents, specially Mba Melisa, mau nanya deh...

Anakku (11bln) juga seperti ini, di pipi nya dan di tubuhnya muncul
merah-merah seperti digigit semut trus sedikit melebar...  makanan selama
ini belum ada yg berubah, debu dirumah juga udah di minimalkan, bentol
merahnya bisa cepat hilang atau bisa juga 2-3 hari baru hilang 

mba melisa, ini yg dinamakan dermatitis atopik kah ? 
trus penanganannya gimana ya ? trus apa manfaat salep hydrocortisone ? 

 


--
From:   MERRY SURABAYA[SMTP:[EMAIL PROTECTED]
Reply To:   balita-anda@balita-anda.com
Sent:   Friday, June 24, 2005 1:41 PM
To: balita-anda@balita-anda.com
Subject:Re: [balita-anda] Re: Anakku Gatal-gatal Help...

TOLONG DONG AYAHNYA FARAH AKU MINTA CARA MENGATASI GATAL-GATAL SOALE ANAK
SAYA SEKARANG INI JUGA LAGI MENGALAMI GATAL-GATAL SEPERTI DIGIGIT SEMUT
TAPI HASIL GIGITANNYA ITU MENJADI LEBAR DAN TEBAL KADANG DIKASIH MINYAK
TAWON KADANG HILANG DAN KADANG DATANG JUGA
THX YAH 



Ayahnya Farah [EMAIL PROTECTED] wrote:
Yth. Para Mom's  Dad's

Terima kasih banyak atas informasi dan pencerahannya, saya akan
mempraktekkan informasi cara untuk mengatasi gatal-gatal pada anak saya...

Terima kasih

Ayahnya Farah 


http://ayahfarah.multiply.com/photos/album/1




Ayahnya Farah wrote:Yth. Para Sp.S...

Anak kami berusia 1 tahun 6 bulan. Sekitar 2 mingguan ini anak kami
mengalami gatal-gatal pada kulitnya (spt biang keringat) disekitar
punggung sampai dengan (maaf) pantatnya. Maunya diusap-usap atau digaruk
sendiri oleh dia.

Dan sudah ke DSA sekitar 1 mingguan yang lalu. Kata DSA-nya tidak terdapat
penyakit dan hanya gatal-gatal biasa. Oleh DSA-nya diberi obat salep
DECUBALL, diberi sabun Anti Septic Lactoserum Lactic Acid (LACTACYD) dan
diberi bedak Salicyl.

Tetapi sampai saat ini belum ada perubahan dan masih gatal-gatal. Kalo
sudah gatal kulit punggungnya memerah dan timbul bintik-bintik seperti
biang keringat.

Mohon pencerahan dari Mom's  Dad's, bagaimana cara mengatahi dan
menghilangkan rasa gatal-gatal tersebut. Dan obatanya apa yach...?

Terima kasih,

Ayahnya Farah

http://ayahfarah.multiply.com/photos/album/1



__
Do You Yahoo!?
Tired of spam? Yahoo! Mail has the best spam protection around 
http://mail.yahoo.com 


[Non-text portions of this message have been removed]



SUDAHKAH PUTERA PUTERI ANDA DIIMUNISASI POLIO..?
IMUNISASI MASSAL POLIO DI DEPOK TANGGAL 31 MEI DAN 28 JUNI 2005

~~~
VISIT our web at : www.BA-depok.tk
~~~

BA-depok

FoRuM KoMuNiKaSi dan SiLaTuRrAhMi
Orang tua dari Balita,
Depok dan sekitarnya



=
Ignorance is not innocence but sin
=








-
Yahoo! Groups Links

To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/BA-depok/

To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service. 




__
Do You Yahoo!?
Tired of spam? Yahoo! Mail has the best spam protection around 
http://mail.yahoo.com 
__

Do You Yahoo!?
Tired of spam?  Yahoo! Mail has the best spam protection around 
http://mail.yahoo.com 

   



AYO GALANG SOLIDARITAS UNTUK MEMBANTU KORBAN MUSIBAH DI ACEH  DAN SUMATERA 
UTARA !!!

Kirim bunga, http://www.indokado.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]



 



RE: [balita-anda] Anakku Gatal-gatal Help.......

2005-06-26 Terurut Topik Selvia Syarifa
Dear parents, specially Mba Melisa, mau nanya deh...

Anakku (11bln) juga seperti ini, di pipi nya dan di tubuhnya muncul
merah-merah seperti digigit semut trus sedikit melebar...  makanan selama
ini belum ada yg berubah, debu dirumah juga udah di minimalkan, bentol
merahnya bisa cepat hilang atau bisa juga 2-3 hari baru hilang 

mba melisa, ini yg dinamakan dermatitis atopik kah ? 
trus penanganannya gimana ya ? trus apa manfaat salep hydrocortisone ? 

 --
 From: MERRY SURABAYA[SMTP:[EMAIL PROTECTED]
 Reply To: balita-anda@balita-anda.com
 Sent: Friday, June 24, 2005 1:41 PM
 To:   balita-anda@balita-anda.com
 Subject:  Re: [balita-anda] Re: Anakku Gatal-gatal Help...
 
 TOLONG DONG AYAHNYA FARAH AKU MINTA CARA MENGATASI GATAL-GATAL SOALE ANAK
 SAYA SEKARANG INI JUGA LAGI MENGALAMI GATAL-GATAL SEPERTI DIGIGIT SEMUT
 TAPI HASIL GIGITANNYA ITU MENJADI LEBAR DAN TEBAL KADANG DIKASIH MINYAK
 TAWON KADANG HILANG DAN KADANG DATANG JUGA
 THX YAH 
 
 
 Ayahnya Farah [EMAIL PROTECTED] wrote:
 Yth. Para Mom's  Dad's
 
 Terima kasih banyak atas informasi dan pencerahannya, saya akan
 mempraktekkan informasi cara untuk mengatasi gatal-gatal pada anak saya...
 
 Terima kasih
 
 Ayahnya Farah 
 
 http://ayahfarah.multiply.com/photos/album/1
 
 
 
 
 Ayahnya Farah wrote:Yth. Para Sp.S...
 
 Anak kami berusia 1 tahun 6 bulan. Sekitar 2 mingguan ini anak kami
 mengalami gatal-gatal pada kulitnya (spt biang keringat) disekitar
 punggung sampai dengan (maaf) pantatnya. Maunya diusap-usap atau digaruk
 sendiri oleh dia.
 
 Dan sudah ke DSA sekitar 1 mingguan yang lalu. Kata DSA-nya tidak terdapat
 penyakit dan hanya gatal-gatal biasa. Oleh DSA-nya diberi obat salep
 DECUBALL, diberi sabun Anti Septic Lactoserum Lactic Acid (LACTACYD) dan
 diberi bedak Salicyl.
 
 Tetapi sampai saat ini belum ada perubahan dan masih gatal-gatal. Kalo
 sudah gatal kulit punggungnya memerah dan timbul bintik-bintik seperti
 biang keringat.
 
 Mohon pencerahan dari Mom's  Dad's, bagaimana cara mengatahi dan
 menghilangkan rasa gatal-gatal tersebut. Dan obatanya apa yach...?
 
 Terima kasih,
 
 Ayahnya Farah
 
 http://ayahfarah.multiply.com/photos/album/1
 
 
 
 __
 Do You Yahoo!?
 Tired of spam? Yahoo! Mail has the best spam protection around 
 http://mail.yahoo.com 
 
 [Non-text portions of this message have been removed]
 
 
 
 SUDAHKAH PUTERA PUTERI ANDA DIIMUNISASI POLIO..?
 IMUNISASI MASSAL POLIO DI DEPOK TANGGAL 31 MEI DAN 28 JUNI 2005
 
 ~~~
 VISIT our web at : www.BA-depok.tk
 ~~~
 
 BA-depok
 
 FoRuM KoMuNiKaSi dan SiLaTuRrAhMi
 Orang tua dari Balita,
 Depok dan sekitarnya
 
 
 
 =
 Ignorance is not innocence but sin
 =
 
 
 
 
 
 
 
 
 -
 Yahoo! Groups Links
 
 To visit your group on the web, go to:
 http://groups.yahoo.com/group/BA-depok/
 
 To unsubscribe from this group, send an email to:
 [EMAIL PROTECTED]
 
 Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service. 
 
 
 
 __
 Do You Yahoo!?
 Tired of spam? Yahoo! Mail has the best spam protection around 
 http://mail.yahoo.com 
 __
 Do You Yahoo!?
 Tired of spam?  Yahoo! Mail has the best spam protection around 
 http://mail.yahoo.com 
 

AYO GALANG SOLIDARITAS UNTUK MEMBANTU KORBAN MUSIBAH DI ACEH  DAN SUMATERA 
UTARA !!!

Kirim bunga, http://www.indokado.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [balita-anda] Anakku Gatal-gatal... Help.....

2005-06-20 Terurut Topik tere
Kalo obat2 an gitu ajah nga mempan, balik deh ke yg alami: ngelap-sering2
ganti baju/celana, kipasin, pakein sagu sehabis mandi, jangan pas kringetan.
Air mandi bisa dikasih larutan BK, cuman 3 ribu perak bisa buat puluhan kali
pake, karena tiap kali cuman butuh 1 cuil ujung kuku, buat 1 bak mandi. Beli
di apotik (larutan air warna ungu)

Smoga membantu,
Tere-kevin's mom





On 19/6/05 10:18 PM, Ayahnya Farah [EMAIL PROTECTED] wrote:

 Yth. Para Sp.S...
 
 Anak kami berusia 1 tahun 6 bulan. Sekitar 2 mingguan ini anak kami mengalami
 gatal-gatal pada kulitnya (spt biang keringat) disekitar punggung sampai
 dengan (maaf) pantatnya. Maunya diusap-usap atau digaruk sendiri oleh dia.
 
 Dan sudah ke DSA sekitar 1 mingguan yang lalu. Kata DSA-nya tidak terdapat
 penyakit dan hanya gatal-gatal biasa. Oleh DSA-nya diberi obat salep DECUBALL,
 diberi sabun Anti Septic Lactoserum Lactic Acid (LACTACYD) dan diberi bedak
 Salicyl.
 
 Tetapi sampai saat ini belum ada perubahan dan masih gatal-gatal. Kalo sudah
 gatal kulit punggungnya memerah dan timbul bintik-bintik seperti biang
 keringat.
 
 Mohon pencerahan dari Mom's  Dad's, bagaimana cara mengatahi dan
 menghilangkan rasa gatal-gatal tersebut. Dan obatanya apa yach...?
 
 Terima kasih,
 
 Ayahnya Farah
 
 http://ayahfarah.multiply.com/photos/album/1
 
 
 
 
 
 -
 Yahoo! Sports
 Rekindle the Rivalries. Sign up for Fantasy Football


AYO GALANG SOLIDARITAS UNTUK MEMBANTU KORBAN MUSIBAH DI ACEH  DAN SUMATERA 
UTARA !!!

Kirim bunga, http://www.indokado.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [balita-anda] Anakku Gatal-Gatal....Help...!

2005-06-20 Terurut Topik ani jadur
coba deh, pake pengalamanku, untuk air mandinya campur dengan betadin cair 
untuk mandi sedikit aja dan pake air anget yang ditambah sedikit garam.  Waktu 
anakku lumayan bekas gatalnya nggak merah dan jadi kering, Mudah-mudahan cepet 
sembuh

Ayahnya Farah [EMAIL PROTECTED] wrote:Dear Mom's  Dad's

Anak kami berusia 1 tahun 6 bulan. Sekitar 2 mingguan ini anak kami mengalami 
gatal-gatal pada kulitnya (spt biang keringat) disekitar punggung sampai dengan 
(maaf) pantatnya. Maunya diusap-usap atau digaruk sendiri oleh dia.

Dan sudah ke DSA sekitar 1 mingguan yang lalu. Kata DSA-nya tidak terdapat 
penyakit dan hanya gatal-gatal biasa. Oleh DSA-nya diberi obat salep DECUBALL, 
diberi sabun Anti Septic Lactoserum Lactic Acid (LACTACYD) dan diberi bedak 
Salicyl.

Tetapi sampai saat ini belum ada perubahan dan masih gatal-gatal. Kalo sudah 
gatal kulit punggungnya memerah dan timbul bintik-bintik seperti biang keringat.

Mohon pencerahan dari Mom's  Dad's, bagaimana cara mengatahi dan menghilangkan 
rasa gatal-gatal tersebut. Dan obatnya apa yach...?

Terima kasih,

Ayahnya Farah

http://ayahfarah.multiply.com/photos/album/1


__
Do You Yahoo!?
Tired of spam? Yahoo! Mail has the best spam protection around 
http://mail.yahoo.com 


-
Yahoo! Sports
 Rekindle the Rivalries. Sign up for Fantasy Football

Re: [balita-anda] Anakku Gatal-Gatal....Help...!

2005-06-20 Terurut Topik ani jadur
coba deh, pake pengalamanku, untuk air mandinya campur dengan betadin cair 
untuk mandi sedikit aja dan pake air anget yang ditambah sedikit garam. Rendam 
si anak agak lama di air yang anget tersebut. Waktu anakku lumayan bekas 
gatalnya nggak merah dan jadi kering, Mudah-mudahan cepet sembuh

Ayahnya Farah [EMAIL PROTECTED] wrote: Dear Mom's  Dad's

Anak kami berusia 1 tahun 6 bulan. Sekitar 2 mingguan ini anak kami mengalami 
gatal-gatal pada kulitnya (spt biang keringat) disekitar punggung sampai dengan 
(maaf) pantatnya. Maunya diusap-usap atau digaruk sendiri oleh dia.

Dan sudah ke DSA sekitar 1 mingguan yang lalu. Kata DSA-nya tidak terdapat 
penyakit dan hanya gatal-gatal biasa. Oleh DSA-nya diberi obat salep DECUBALL, 
diberi sabun Anti Septic Lactoserum Lactic Acid (LACTACYD) dan diberi bedak 
Salicyl.

Tetapi sampai saat ini belum ada perubahan dan masih gatal-gatal. Kalo sudah 
gatal kulit punggungnya memerah dan timbul bintik-bintik seperti biang keringat.

Mohon pencerahan dari Mom's  Dad's, bagaimana cara mengatahi dan menghilangkan 
rasa gatal-gatal tersebut. Dan obatnya apa yach...?

Terima kasih,

Ayahnya Farah

http://ayahfarah.multiply.com/photos/album/1


__
Do You Yahoo!?
Tired of spam? Yahoo! Mail has the best spam protection around 
http://mail.yahoo.com 


__
Do You Yahoo!?
Tired of spam?  Yahoo! Mail has the best spam protection around 
http://mail.yahoo.com 

Re: [balita-anda] Anakku Gatal-gatal... Help.....

2005-06-20 Terurut Topik Sitarasti








  klo anak sayabiang keringat, penanggulangannya begini :
  1. sering ganti baju terutama klo keringatan.
  2. sering di lap pake waslap terutama sebelum tidur siang ato tidur 
  malam (biasanya keringetan klo tidur terutama klo ac lagi tidak 
  difungsikan). sebaiknya setiap kali keringatan dalam jumlah banyak 
  langsung saja di lap dengan waslap.
  3.tidak diberi bedak ato salep apapun karena bedak ato salep 
  akan menutup pori2 sehingga keringat makin tidak bisa keluar.
  
  
  sita
  
  ---Original Message---
  
  
  From: balita-anda@balita-anda.com
  Date: Monday, 20 June 
  2005 12:19:37 PM
  To: balita-anda@balita-anda.com
  Subject: [balita-anda] 
  Anakku Gatal-gatal... Help.
  
  Yth. Para Sp.S...
  
  Anak kami berusia 1 tahun 6 bulan. Sekitar 2 mingguan ini anak kami 
  mengalami gatal-gatal pada kulitnya (spt biang keringat) disekitar 
  punggung sampai dengan (maaf) pantatnya. Maunya diusap-usap atau digaruk 
  sendiri oleh dia.
  
  Dan sudah ke DSA sekitar 1 mingguan yang lalu. Kata DSA-nya tidak 
  terdapat penyakit dan hanya gatal-gatal biasa. Oleh DSA-nya diberi obat 
  salep DECUBALL, diberi sabun Anti Septic Lactoserum Lactic Acid (LACTACYD) 
  dan diberi bedak Salicyl.
  
  Tetapi sampai saat ini belum ada perubahan dan masih gatal-gatal. 
  Kalo sudah gatal kulit punggungnya memerah dan timbul bintik-bintik 
  seperti biang keringat.
  
  Mohon pencerahan dari Mom's  Dad's, bagaimana cara mengatahi dan 
  menghilangkan rasa gatal-gatal tersebut. Dan obatanya apa yach...?
  
  Terima kasih,
  
  Ayahnya Farah
  
  http://ayahfarah.multiply.com/photos/album/1
  
  









Re: [balita-anda] Anakku Gatal-Gatal....Help...!

2005-06-20 Terurut Topik fatmawati dewi
Anak saya pernah mengalami gatal-gatal juga. Saya bawa ke DSA sampai obatnya 
habis, masih tetep gatal-gatal. Akhirnya saya tanya ke temen dan disuruh kasih 
kaladin (Lotion) dan obat pronixy ato apa gitu, akhirnya sembuh. Padahal lagi 
itu sama DSA nya disuruh gak boleh makan ini itu, tapi tetep gak ngaruh.Jadi 
sembuhnya saya kasih kaladin.
 
Maaf kalo tidak membantu.
 
Bunda Afiq ma Alya

ani jadur [EMAIL PROTECTED] wrote:
coba deh, pake pengalamanku, untuk air mandinya campur dengan betadin cair 
untuk mandi sedikit aja dan pake air anget yang ditambah sedikit garam. Rendam 
si anak agak lama di air yang anget tersebut. Waktu anakku lumayan bekas 
gatalnya nggak merah dan jadi kering, Mudah-mudahan cepet sembuh

Ayahnya Farah wrote: Dear Mom's  Dad's

Anak kami berusia 1 tahun 6 bulan. Sekitar 2 mingguan ini anak kami mengalami 
gatal-gatal pada kulitnya (spt biang keringat) disekitar punggung sampai dengan 
(maaf) pantatnya. Maunya diusap-usap atau digaruk sendiri oleh dia.

Dan sudah ke DSA sekitar 1 mingguan yang lalu. Kata DSA-nya tidak terdapat 
penyakit dan hanya gatal-gatal biasa. Oleh DSA-nya diberi obat salep DECUBALL, 
diberi sabun Anti Septic Lactoserum Lactic Acid (LACTACYD) dan diberi bedak 
Salicyl.

Tetapi sampai saat ini belum ada perubahan dan masih gatal-gatal. Kalo sudah 
gatal kulit punggungnya memerah dan timbul bintik-bintik seperti biang keringat.

Mohon pencerahan dari Mom's  Dad's, bagaimana cara mengatahi dan menghilangkan 
rasa gatal-gatal tersebut. Dan obatnya apa yach...?

Terima kasih,

Ayahnya Farah

http://ayahfarah.multiply.com/photos/album/1


__
Do You Yahoo!?
Tired of spam? Yahoo! Mail has the best spam protection around 
http://mail.yahoo.com 


__
Do You Yahoo!?
Tired of spam? Yahoo! Mail has the best spam protection around 
http://mail.yahoo.com 
__
Do You Yahoo!?
Tired of spam?  Yahoo! Mail has the best spam protection around 
http://mail.yahoo.com 

Re: [balita-anda] Anakku Gatal-gatal... Help.....

2005-06-20 Terurut Topik rossy aja
Dear Ayahnya Farah,
 
Coba dikasih liquid fabire (cmiw), dulu Rafi klo' biang keringat saya kasih 
cairan itu n' cepet sembuh, bisa beli di apotik
Smoga membantu.
 
Rosy

tere [EMAIL PROTECTED] wrote:
Kalo obat2 an gitu ajah nga mempan, balik deh ke yg alami: ngelap-sering2
ganti baju/celana, kipasin, pakein sagu sehabis mandi, jangan pas kringetan.
Air mandi bisa dikasih larutan BK, cuman 3 ribu perak bisa buat puluhan kali
pake, karena tiap kali cuman butuh 1 cuil ujung kuku, buat 1 bak mandi. Beli
di apotik (larutan air warna ungu)

Smoga membantu,
Tere-kevin's mom





On 19/6/05 10:18 PM, Ayahnya Farah wrote:

 Yth. Para Sp.S...
 
 Anak kami berusia 1 tahun 6 bulan. Sekitar 2 mingguan ini anak kami mengalami
 gatal-gatal pada kulitnya (spt biang keringat) disekitar punggung sampai
 dengan (maaf) pantatnya. Maunya diusap-usap atau digaruk sendiri oleh dia.
 
 Dan sudah ke DSA sekitar 1 mingguan yang lalu. Kata DSA-nya tidak terdapat
 penyakit dan hanya gatal-gatal biasa. Oleh DSA-nya diberi obat salep DECUBALL,
 diberi sabun Anti Septic Lactoserum Lactic Acid (LACTACYD) dan diberi bedak
 Salicyl.
 
 Tetapi sampai saat ini belum ada perubahan dan masih gatal-gatal. Kalo sudah
 gatal kulit punggungnya memerah dan timbul bintik-bintik seperti biang
 keringat.
 
 Mohon pencerahan dari Mom's  Dad's, bagaimana cara mengatahi dan
 menghilangkan rasa gatal-gatal tersebut. Dan obatanya apa yach...?
 
 Terima kasih,
 
 Ayahnya Farah
 
 http://ayahfarah.multiply.com/photos/album/1
 
 
 
 
 
 -
 Yahoo! Sports
 Rekindle the Rivalries. Sign up for Fantasy Football


AYO GALANG SOLIDARITAS UNTUK MEMBANTU KORBAN MUSIBAH DI ACEH  DAN SUMATERA 
UTARA !!!

Kirim bunga, http://www.indokado.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]


__
Do You Yahoo!?
Tired of spam?  Yahoo! Mail has the best spam protection around 
http://mail.yahoo.com 

Re: [balita-anda] Anakku Gatal-gatal... Help.....

2005-06-20 Terurut Topik sofia . novrida

Yth. Ayah Farah,

Anak saya, Ariq juga pernah merah -merah kayak biang keringat, sepertinya
alergi sabun cair,  setelah diberikan  Lactacyd buat mandi dan ada salep
racikan dari beliau,  Alhamdulillah sembuh.

Semoga membantu.

Regards,

EVA
RD Department
PT. Soho Industri Pharmasi
[EMAIL PROTECTED]



   
  Ayahnya Farah 
   
  [EMAIL PROTECTED]To:   
balita-anda@balita-anda.com   
  hoo.com cc:  
   
   Subject:  [balita-anda] Anakku 
Gatal-gatal... Help. 
  20/06/2005 12:18  
   
  PM
   
  Please respond to 
   
  balita-anda   
   

   

   




Yth. Para Sp.S...

Anak kami berusia 1 tahun 6 bulan. Sekitar 2 mingguan ini anak kami
mengalami gatal-gatal pada kulitnya (spt biang keringat) disekitar punggung
sampai dengan (maaf) pantatnya. Maunya diusap-usap atau digaruk sendiri
oleh dia.

Dan sudah ke DSA sekitar 1 mingguan yang lalu. Kata DSA-nya tidak terdapat
penyakit dan hanya gatal-gatal biasa. Oleh DSA-nya diberi obat salep
DECUBALL, diberi sabun Anti Septic Lactoserum Lactic Acid (LACTACYD) dan
diberi bedak Salicyl.

Tetapi sampai saat ini belum ada perubahan dan masih gatal-gatal. Kalo
sudah gatal kulit punggungnya memerah dan timbul bintik-bintik seperti
biang keringat.

Mohon pencerahan dari Mom's  Dad's, bagaimana cara mengatahi dan
menghilangkan rasa gatal-gatal tersebut. Dan obatanya apa yach...?

Terima kasih,

Ayahnya Farah

http://ayahfarah.multiply.com/photos/album/1





-
Yahoo! Sports
 Rekindle the Rivalries. Sign up for Fantasy Football




AYO GALANG SOLIDARITAS UNTUK MEMBANTU KORBAN MUSIBAH DI ACEH  DAN SUMATERA 
UTARA !!!

Kirim bunga, http://www.indokado.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]



[balita-anda] Anakku Gatal-Gatal....Help...!

2005-06-19 Terurut Topik Ayahnya Farah
Dear Mom's  Dad's
 
Anak kami berusia 1 tahun 6 bulan. Sekitar 2 mingguan ini anak kami mengalami 
gatal-gatal pada kulitnya (spt biang keringat) disekitar punggung sampai dengan 
(maaf) pantatnya. Maunya diusap-usap atau digaruk sendiri oleh dia.
 
Dan sudah ke DSA sekitar 1 mingguan yang lalu. Kata DSA-nya tidak terdapat 
penyakit dan hanya gatal-gatal biasa. Oleh DSA-nya diberi obat salep DECUBALL, 
diberi sabun Anti Septic Lactoserum Lactic Acid (LACTACYD) dan diberi bedak 
Salicyl.
 
Tetapi sampai saat ini belum ada perubahan dan masih gatal-gatal. Kalo sudah 
gatal kulit punggungnya memerah dan timbul bintik-bintik seperti biang keringat.
 
Mohon pencerahan dari Mom's  Dad's, bagaimana cara mengatahi dan menghilangkan 
rasa gatal-gatal tersebut. Dan obatnya apa yach...?
 
Terima kasih,
 
Ayahnya Farah
 
http://ayahfarah.multiply.com/photos/album/1


__
Do You Yahoo!?
Tired of spam?  Yahoo! Mail has the best spam protection around 
http://mail.yahoo.com 

RE: [balita-anda] Anakku Gatal-Gatal....Help...!

2005-06-19 Terurut Topik Pricillia

Pak.. kalo memang hanya karena biang keringat sih, gak udah dikasih salep apa2 
sebaiknya ya... paling sering dilap aja badannya kalau keringat dan ganti 
bajunya. 
Malah kalau bisa gak usah pakai sabun dulu mandinya.

Tapi apa mungkin juga karena alergi makanan barangkali?? Coba diperhatikan pola 
makannya. Mungkin ada makanan yg dia gak tahan/makanan yg baru dicoba??
kalau anak saya alergi makanan, biasanya punggung dan leher gatal2, beruntusan 
kecil2. Saya kasih salep Aporal (bisa dibeli bebas di apotik).

Moga2 bantu ya Pak,
Petty.

___
No banners. No pop-ups. No kidding.
Make My Way  your home on the Web - http://www.myway.com



AYO GALANG SOLIDARITAS UNTUK MEMBANTU KORBAN MUSIBAH DI ACEH  DAN SUMATERA 
UTARA !!!

Kirim bunga, http://www.indokado.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]



[balita-anda] Anakku Gatal-gatal... Help.....

2005-06-19 Terurut Topik Ayahnya Farah
Yth. Para Sp.S...

Anak kami berusia 1 tahun 6 bulan. Sekitar 2 mingguan ini anak kami mengalami 
gatal-gatal pada kulitnya (spt biang keringat) disekitar punggung sampai dengan 
(maaf) pantatnya. Maunya diusap-usap atau digaruk sendiri oleh dia.

Dan sudah ke DSA sekitar 1 mingguan yang lalu. Kata DSA-nya tidak terdapat 
penyakit dan hanya gatal-gatal biasa. Oleh DSA-nya diberi obat salep DECUBALL, 
diberi sabun Anti Septic Lactoserum Lactic Acid (LACTACYD) dan diberi bedak 
Salicyl.

Tetapi sampai saat ini belum ada perubahan dan masih gatal-gatal. Kalo sudah 
gatal kulit punggungnya memerah dan timbul bintik-bintik seperti biang keringat.

Mohon pencerahan dari Mom's  Dad's, bagaimana cara mengatahi dan menghilangkan 
rasa gatal-gatal tersebut. Dan obatanya apa yach...?

Terima kasih,

Ayahnya Farah

http://ayahfarah.multiply.com/photos/album/1





-
Yahoo! Sports
 Rekindle the Rivalries. Sign up for Fantasy Football

RE: [balita-anda] Anakku Gatal-gatal... Help.....

2005-06-19 Terurut Topik Bambang Agustutianto
anak saya yg nomer dua kulitnya agak sensitif...
sekarang sabunnya genti ke yg ada moisturizernya seperti dove...
sekarang dah ga masalah lagi...
tadinya sempet pake salisil, bedak campur, mandi air PK, pake antispetik
dlsb...

b_a

-Original Message-
From: Ayahnya Farah [mailto:[EMAIL PROTECTED]
Sent: Monday, June 20, 2005 12:19 PM
To: balita-anda@balita-anda.com
Subject: [balita-anda] Anakku Gatal-gatal... Help.


Yth. Para Sp.S...

Anak kami berusia 1 tahun 6 bulan. Sekitar 2 mingguan ini anak kami
mengalami gatal-gatal pada kulitnya (spt biang keringat) disekitar punggung
sampai dengan (maaf) pantatnya. Maunya diusap-usap atau digaruk sendiri oleh
dia.

Dan sudah ke DSA sekitar 1 mingguan yang lalu. Kata DSA-nya tidak terdapat
penyakit dan hanya gatal-gatal biasa. Oleh DSA-nya diberi obat salep
DECUBALL, diberi sabun Anti Septic Lactoserum Lactic Acid (LACTACYD) dan
diberi bedak Salicyl.

Tetapi sampai saat ini belum ada perubahan dan masih gatal-gatal. Kalo sudah
gatal kulit punggungnya memerah dan timbul bintik-bintik seperti biang
keringat.

Mohon pencerahan dari Mom's  Dad's, bagaimana cara mengatahi dan
menghilangkan rasa gatal-gatal tersebut. Dan obatanya apa yach...?

Terima kasih,

Ayahnya Farah

http://ayahfarah.multiply.com/photos/album/1





-
Yahoo! Sports
 Rekindle the Rivalries. Sign up for Fantasy Football

AYO GALANG SOLIDARITAS UNTUK MEMBANTU KORBAN MUSIBAH DI ACEH  DAN SUMATERA 
UTARA !!!

Kirim bunga, http://www.indokado.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]