----- Original Message ----- From: "s.ACC.Yana Arina" <[EMAIL PROTECTED]>
To: <[EMAIL PROTECTED]>
Sent: Friday, November 18, 2005 1:07 PM
Subject: [Klub Pengembangan Kepribadian] Analogi Mengagumkan




Yana Arina
Summit Oto Finance
Accounting Division
Telp   : 021-252-2788 Ext. 629
Fax    : 021-252-6323
  Dear All,



  ANALOGI YANG MENGAGUMKAN !

  Seorang konsumen datang ke tempat tukang cukur untuk memotong rambut
dan
  merapikan brewoknya. Si tukang cukur mulai memotong rambut
konsumennya
  dan mulailah  terlibat pembicaraan yang mulai menghangat.

  Mereka membicarakan banyak hal dan berbagai variasi topik
pembicaraan,
  dan sesaat topik pembicaraan beralih tentang Tuhan. Si tukang cukur
  bilang," Saya tidak percaya Tuhan itu ada". "Kenapa kamu berkata
begitu
  ???" timpal si konsumen. "Begini, coba Anda perhatikan di depan
sana, di
  jalanan.... untuk menyadari bahwa Tuhan itu tidak ada. Katakan
kepadaku,
  jika Tuhan itu ada, Adakah yang sakit??, Adakah anak terlantar??
Jika
  Tuhan ada, tidak akan ada sakit ataupun kesusahan. Saya tidak dapat
  membayangkan Tuhan Yang Maha Penyayang akan membiarkan ini semua
  terjadi."

  Si konsumen diam untuk berpikir sejenak, tapi tidak merespon karena
dia
  tidak ingin memulai adu pendapat. Si tukang cukur menyelesaikan
  pekerjaannya dan si konsumen pergi meninggalkan tempat si tukang
cukur.
  Beberapa saat setelah dia meninggalkan ruangan itu dia melihat ada
orang
  di jalan dengan rambut yang panjang, berombak kasar
  mlungker-mlungker-istilah jawa-nya", kotor dan brewok yang tidak
  dicukur. Orang itu terlihat kotor dan tidak terawat.

  Si konsumen balik ke tempat tukang cukur dan berkata," Kamu tahu,
  sebenarnya TIDAK ADA TUKANG CUKUR." Si tukang cukur tidak terima,"
Kamu
  kok bisa bilang begitu ??"."Saya disini dan saya tukang cukur. Dan
  barusan saya mencukurmu!" "Tidak!" elak si konsumen. "Tukang cukur
itu
  tidak ada, sebab jika ada, tidak akan ada orang dengan rambut
panjang
  yang kotor dan brewokan seperti orang yang di luar sana", si
konsumen
  menambahkan. "Ah tidak, tapi tukang cukur tetap ada!", sanggah si
tukang
  cukur. " Apa yang kamu lihat itu adalah salah mereka sendiri, kenapa
  mereka tidak datang ke saya", jawab si tukang cukur membela diri.
  "Cocok!"-kata si konsumen menyetujui."Itulah point utama-nya!. Sama
  dengan Tuhan, TUHAN ITU JUGA ADA !, Tapi apa yang terjadi...
orang-orang
  TIDAK MAU DATANG kepada-NYA, dan TIDAK MAU MENCARI-NYA. Oleh karena
itu
  banyak yang sakit dan tertimpa kesusahan di dunia ini." Si tukang
cukur
  terbengong !!!!

  JIKA KAMU BERPIKIR TUHAN ADA, TERUSKAN INI, JIKA TIDAK, HAPUS SAJA
!!




------------------------ Yahoo! Groups Sponsor --------------------~-->
Help save the life of a child. Support St. Jude Children's Research Hospital.
http://us.click.yahoo.com/JrD4fD/lbOLAA/xGEGAA/H9SolB/TM
--------------------------------------------------------------------~->

------ Klub Pengembangan Kepribadian ----->
PERHATIKAN: Besar Attachment maksimal 200 Kb atau file di ZIP
SEBELUM REPLY: Hapus file message sebelumnya agar tidak berat

PILAR KELUARGA
1. Istri wajib taat pada suami sepanjang tdk durhaka pada Tuhan
2. Anak Wajib taat pada orang tua sepanjang tdk durhaka pada Tuhan
3. Suami/Bapak wajib menjaga dengan baik amanah Tuhan
4. Saling mengerti dan memahami masing-masing kewajibannya
5. Selalu diatas jalan Agama

Bersama menuju puncak (Sukses saja tidak cukup, tp perlu Kebermaknaan)

ATURAN MAIN
- DILARANG mengirim info kerja & SPAM: MLM, Arisan, propaganda isu SARA,
 Iklan/promosi selain program personality Development
- DILARANG Chat (Percakapan pendek,komentar pendek spt "OK, Makasih dll")

KESEPAKATAN BERSAMA
1. Bila aturan dilanggar, maka seluruh member akan memberikan
  peringatan & teguran langsung via JAPRI ke alamat e-mail pelanggar.
2. Moto: memperbaiki kepribadian scr bersama-sama dgn saling
  menegur/mengingatkan bila ada yang berbuat salah bukan menghakimi

Agar Inbox tidak penuh:
[EMAIL PROTECTED]

Seting Normal:
[EMAIL PROTECTED]

Ajaklah rekan anda untuk bergabung dlm milis ini:
[EMAIL PROTECTED]

Milis ini hasil kerja sama dgn:
[EMAIL PROTECTED]

Salam

Moderator
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
   http://groups.yahoo.com/group/Pengembangan-Kepribadian/

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
   [EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
   http://docs.yahoo.com/info/terms/








================
Kirim bunga, http://www.indokado.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]

Kirim email ke