RE: [balita-anda] balita anda - sakit panas? Mandikan dengan air hangat

2002-04-19 Terurut Topik G. Napitu

thks pak prasetyo,
infonya sgt menarik.

salams,

--- Vienna  Prasetyo [EMAIL PROTECTED]
wrote:
 Pak Napitu,
 Sekedar sharing aja Pak, memang benar Pak, yang
 dr. Waldi katakan, kalo anak
 panas, jangan kompress di dahi aja, tapi di
 ketiak, selangkangan, leher.
 Karena selama ini, anak saya, kalo panas saya 
 lakukan demikian, tapi
 ditambah dahi. Apabila hanya di dahi,
 pengaruhnya sedikit sekali, tapi kalau
 di tempat yang dikatakan dr. Waldi itu, proses
 penurunan panasnya cepat
 sekali. Otomatis apabila panas badan cepat
 turun, step tidak terjadi. Hal
 ini sudah sering saya lakukan.
 
 Maaf kalau kurang berkenan.
 
 Regards,
 Vienna
 

__
Do You Yahoo!?
Yahoo! Tax Center - online filing with TurboTax
http://taxes.yahoo.com/


 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





Re: [balita-anda] Susu tanpa laktosa

2002-03-08 Terurut Topik G. Napitu

halo DITA,
susu tanpa laktosa ada beberapa:
- bebelac FL
- nutrilon low lactose
- LLM
apa lagi yah ... itu yg inget saat ini.

semoga berguna,
gilbert

--- Purbosari, Anindita
[EMAIL PROTECTED] wrote:
 Dear Netters
 
  Saya lagi bingung nih mau ganti susunya Nisa
 3 th, sebelumnya dia pake
  Chil Kid cuman kadang-kadang suka mencret,
 nah menurut saran DSAnya sih
  ganti susu yang tidak ada laktosanya. Minta
 sarannya kira-kira susu yang
  bisa direkomendasikan apa aja ya.
  Thanks,
  DITA
  
 
 
  Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan
 mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
  Info balita,
 http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Stop berlangganan, e-mail ke:
 [EMAIL PROTECTED]
 
 


__
Do You Yahoo!?
Try FREE Yahoo! Mail - the world's greatest free email!
http://mail.yahoo.com/


 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





RE: [balita-anda] masalah BAB

2002-03-03 Terurut Topik G. Napitu

anakku, masalah BAB kali ini juga merah kulit di
sekitar anusnya, ini sih wajar. lalu kami kasih
cream Switsal dan engga berapa lama hilang,
seiring berkurangnya BAB.

salams,
gn.

--- Widiriasti [EMAIL PROTECTED]
wrote:
 Sekalian numpang tanya juga donk mumpung
 lagi membahas masalah BAB, anak
 saya juga sekarang lagi buang-buang air
 terus.. sampai-sampai kulit
 (maaf anusnya) merah-merah dan anak saya sering
 mengeluh sakit mungkin
 karena seringnya buang air.. obat salep apa
 yang cocok untuk anak saya
 tersebut yang dijual bebas diapotik tanpa harus
 ke dokter
 
 Terima kasih sebelumnya.
 


__
Do You Yahoo!?
Yahoo! Sports - sign up for Fantasy Baseball
http://sports.yahoo.com


 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





[balita-anda] masalah BAB

2002-02-26 Terurut Topik G. Napitu


halo netters,
mau tanya nih ttg BAB anak saya yg sudah cukup
lama. maklum anak
pertama...:)

kondisi anak saya:
laki2, umur 11 bln 1 minggu, tdk terlihat
indikasi sakit, lincah bergerak,
tapi 
bab agak encer, sempat ada busa2. juga ada pilek.

seminggu yll dibawa ke dokter, dan dikasih obat
mencret kaopectate dan puyer
utk pilek. dosis 4x sehari.
disamping itu, dokter menyarankan utk menstop
semua makanan dan takaran susu
formula dikurangi, mulai dari sepertiga,
duapertiga sampai takaran normal.
(anak saya masih asi, susu formula hanya tambahan
krn kurang). proses
bertahap, diikuti kemudian biskuit, bubur susu,
dan bubur saring.
syukurlah sehari kemudian, bab normal (keras) dan
obat mencret dihentikan
tapi puyer terus (sampai habis).
sayangnya, bab berikutnya (2 hari kemudian)
kembali encer. memang sebelumnya
sempat dikasih biskuit.
lalu proses diulang lagi dari awal, obat dikasih
dan takaran susu diencerin.
namun krn 2 hari tdk bab obat dihentikan. dan
hari ini kembali bab encer.
biskuit sempat dikasih.

pertanyaan:
1. kapan sih seharusnya menghentikan obat
mencretnya? 
2. berapa lama proses penyembuhan ini? 
3. apakah bab normal itu harus keras? spt org
dewasa?
4. apakah mungkin krn biskuit atau susu?
sebelumnya tdk apa2. apa alergi?

sekian dulu, dan terima kasih sebelumnya.

salam, 
gilbert.


__
Do You Yahoo!?
Yahoo! Greetings - Send FREE e-cards for every occasion!
http://greetings.yahoo.com


 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]