Re: [balita-anda] benjol karena benda keras

2002-07-26 Terurut Topik Lily Setiadi








  Pak, kalau anak saya sih langsung digosok dan harus sering-sering 
  supaya darahnya tidak menggumpal di benjolan itu. Sehari dua kali saya 
  gosok juga kompres juga dengan air hangat atau nasi hangat (nasi segumpla 
  kecil di bungkus plastik dan kemudiandibungkus lagi dgn kain, lalu 
  dikompres ke benjolannya).
  
  Biasanya si anak pasti nangis wkatu benjolannya digosok. 
  Mudah0mudahan berhasil
  
  ---Original Message---
  
  
  From: [EMAIL PROTECTED]
  Date: Friday, July 26, 
  2002 06:00:08
  To: '[EMAIL PROTECTED]'
  Subject: [balita-anda] 
  benjol karena benda keras
  Tadi Istri saya menelpon katanya sikecil kena jatu dan 
  kepala nya BENJOL.Ada yang tahu bagaimana mengatasi benjol anak kecil 
  yang berumur 1,5 tahunkarena ke`jeduk` (kena benda 
  keras)Terima kasih Bapaknya rana Kirim 
  bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/ 
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.comStop 
  berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED].





	
	
	
	
	
	
	




 IncrediMail - Email has finally evolved - 
Click 
Here



Re: [balita-anda] Q: Belum Bisa Bicara

2002-07-23 Terurut Topik Lily Setiadi








  Teman saya juga punya anak yang belum bisa bicara pada usia 2,5 tahun 
  dan kemudian ikut terapi wicara (kalau nggak salah terapi wicara nya di 
  daerah kelapa gading). Dan menurut teman saya, lumayan banyak 
  kemajuannya.
  
  Segitu aja informasi yang bisa saya berikan.
  
  ---Original Message---
  
  
  From: [EMAIL PROTECTED]
  Date: Tuesday, July 23, 
  2002 10:30:50
  To: [EMAIL PROTECTED]
  Subject: [balita-anda] 
  Q: Belum Bisa Bicara
  Dear friends,Nathan (putra saya) sampai sekarang 
  belum bisa bicara meskipun telah berumur 2 th 5 bln. Nathan bisa mengenali 
  dan memanggil dengan jelas "Mama" dan "Papa". Menyebut "mau" dan "nyau" 
  (tidak mau). That's it.Dalam berkomunikasi sehari2 sering 
  menggunakan body languange. He is expert in using it. Nathan mengerti 
  hampir seluruh instruksi yang diberikan dan bisa mengenali gambar yang 
  ditunjukkan. Bottom line, he seems like a normal kid in everything 
  except talking. Ada beberapa teman yang bercerita bahwa si "A" 
  baru bisa berbicara umur 4 th tapi saya juga lihat banyak anak2 (putra/i) 
  seumur Nathan yang lancar berbicara.Saya sangat khawatir akan 
  perkembangan bahasanya dan melalui balita-anda, saya mohon banget sharing 
  atau info dari seluruh teman2 mengenai pemecahan masalah ini. 
  Silahkan langsung ke japri: [EMAIL PROTECTED]. Thank you in advance. 
  Salam,Otnil-- 
  __Sign-up 
  for your own FREE Personalized E-mail at Mail.comhttp://www.mail.com/?sr=signupSave 
  up to $160 by signing up for NetZero Platinum Internet service.http://www.netzero.net/?refcd=N2P0602NEP8 
  Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/ 
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.comStop 
  berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED].





	
	
	
	
	
	
	




 IncrediMail - Email has finally evolved - 
Click 
Here



Re: [balita-anda] rambut tipis...

2002-07-22 Terurut Topik Lily Setiadi








  Iya nih, rambut anak saya, Sirinda (2,4 tahun)juga tipis 
  banget. Kalau keringetan dikit aja, kulit kepalanya langsung kelihatan. 
  Waktu umur 1 bulan dan 4 bulan pernah digundulin, tapi nggak tebel-tebel 
  juga.
  
  Udah pernah coba dengan kemiri dan lidah buaya, tapi it does not 
  work. Sekarang Sirinda sudah preschool dan pengen saya botakin lagi, 
  daripada nanti udah gede rambutnya tipis kan kasihan. Tapi kalau netters 
  punya tips lain tanpa menggunduli rambut, boleh juga dicoba.
  
  Terimakasih. 
  
  ---Original Message---
  
  
  From: [EMAIL PROTECTED]
  Date: Tuesday, July 23, 
  2002 09:15:20
  To: [EMAIL PROTECTED]
  Subject: [balita-anda] 
  rambut tipis...
  Dear netters,Anak saya, Dhevi, 3,5 bulan, rambutnya 
  tipis banget, gak numbuh-numbuh. Udah digundulin juga gak 
  numbuh-numbuh juga.Sebenernya lucu sih liatnya, karena mirip 
  Boboho...Tapi kasian kan, kalo gak ada rambutnya. Ada saran 
  nggak...Thanks, Mamanya Dhevi. 
  Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/ 
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.comStop 
  berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED].





	
	
	
	
	
	
	




 IncrediMail - Email has finally evolved - 
Click 
Here



Re: [balita-anda] Takut P'guru

2002-07-19 Terurut Topik Lily Setiadi

Saya punya nomor telepon psikiater anak UI (Salemba) 3145078,
3908005,3919438. harus daftar dulu dan dipanggilnya bisa 2 bulan kemudian.
Ada banyak psikiater tapi waktu itu saya direferensi teman untuk ke Dr.
Judiati.

- Original Message -
From: susi natalia [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Friday, July 19, 2002 11:42 AM
Subject: [balita-anda] Takut P'guru


 Anak saya (perempuan) umur 3 th 8 bln sekarang naik ke TK-A. Waktu di
 playgroup dia termasuk anak yang berani dan sangat rajin masuk sekolah.
Hari
 pertama dan kedua masuk TK-A tidak ada masalah, tapi hari Rabu kemarin
 dikelasnya yang mengajar guru laki-laki (tiap Rabu akan diajar oleh guru
 tsb), rupanya anak saya tidak suka dengan guru laki-laki, jadi dia
menangis
 dan minta ditungguin di dalam kelas. Sejak itu dia jadi malas sekolah,
kalau
 mau masuk sekolah pasti menangis dan minta ditunggu di dalam kelas, dan
 kalau malam mau tidur daia rewel tidak mau p'guru. Sebulan yang lalu dia
 memang pernah sakit dan saat itu dokter langganan (perempuan) sedang
seminar
 di Bali dan dokter penggantinya laki-laki, dia memang menangis waktu
 diperiksa. Sepertinya dia jadi tidak suka dengan orang laki-laki, tapi
 dengan teman sebaya laki-laki tidak masalah. Saya, suami dan pengasuhnya
 juga guru kelasnya sudah mencoba memberi pengertian kepadanya tapi tetap
 menangis. Kalau saya tanya kenapa, dia hanya jawab tidak suka aja. Saya
 bingung, apakah anak saya harus tidak masuk sekolah dulu, atau pindah
 sekolah? Saya juga kuatir anak saya mogok sekolah. Atau perlukah saya ajak
 ke psikolog? Mungkin Bpk/Ibu ada yang mengetahui psikolog yang baik untuk
 anak-anak (di Bekasi) ? Saya sangat mengharap sharing Bpk/Ibu.  Maaf jika
 kepanjangan.  Terima kasih.

 Susi



 _
 MSN Photos is the easiest way to share and print your photos:
 http://photos.msn.com/support/worldwide.aspx



  Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
http://www.indokado.com/
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]










 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





Re: [balita-anda] Preschool TK

2002-07-18 Terurut Topik Lily Setiadi

Ibu tinggalnya di dareah mana?

- Original Message -
From: Daisy S.Tono [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Wednesday, July 17, 2002 4:22 PM
Subject: [balita-anda] Preschool  TK




 Dear All,

 Saat ini saya sedang mencari pra TK untuk anak usia 2 tahun. Apa ada
 teman-teman yang mempunyai informasi mengenai sekolah, alamat dan biaya
 untuk anak usia 2 tahun?

 Appreciate jika ada yang bisa membantu,

 Daisy

 _
 Send and receive Hotmail on your mobile device: http://mobile.msn.com



  Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
http://www.indokado.com/
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]










 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]