[balita-anda] FW: [balita-anda] batuk pada ibu hamil

1999-12-30 Terurut Topik Celey

Saya memp. pengalaman yang sama, batuk selama hamil. waktu itu batuk saya
cukup parah shg Dokter Kandungan (DOSG)menganjurkan ke dokter THT. Lalu oleh
dokter THT selain diberikan obat juga dianjurkan untuk fisioteraphy, dan
dianjurkan juga untuk minum air hangat (usahakan 10 gelas/hari) serta
menghirup uap panas spt uap nasi, kalau bisa 2 x sehari.
Hasilnya, Allhamdulillah saya bisa sembuh dan bayi saya lahir dengan sehat 
selamat tanggal 29 Agt yang lalu.
Ok P'Arief, semoga istri anda cepat sembuh.

cw
Mamanya Mayang  Melati
-Original Message-
From: Aris Permana [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Tuesday, December 28, 1999 2:30 AM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: Re: [balita-anda] batuk pada ibu hamil


Tambahan lagi sebaiknya datang ke dokter DSOG dan hindari dokter umum.
Karena menurut saya, ibu hamil tidak boleh mengkonsumsi antibiotik apapun
(bukankah janin yang baru tumbuh itu juga biotik/makhluk hidup?)
Waktu istri saya hamil muda dahulu, oleh DSOG disarankan membeli OBH (Obat
Batuk Hitam) biasa ketika batuk pilek bukan yang Combi (saya bukan anti
merek tertentu lho) dan hanya diberi vitamin tambahan untuk memperkuat daya
tahan tubuh.
Selain itu sebagai obat justru mengikuti anjuran orangtua dengan minum
perasan kunir plus madu untuk menghilangkan demam/pilek-nya.
Semoga berguna.


-Original Message-
From: Dian Terciana [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED]
Date: Tuesday, December 28, 1999 9:13 AM
Subject: RE: [balita-anda] batuk pada ibu hamil




 -Original Message-
 From: Arief Setiawan [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Sent: Monday, December 27, 1999 4:25 PM
 To: '[EMAIL PROTECTED]'
 Subject: [balita-anda] batuk pada ibu hamil

 hallo bpk Arief S,

 Waktu saya hamil 2 atau 3 bulan ( saya agak lupa persisnya berapa bulan )
 saya juga pernah mengalami sakit batuk, kemudian oleh DSOG saya disuruh
 minum obat batuk OBH merk Nelco (bukan promosilho..). Banyak kok di
 apotek karena dijual bebas. Obat batuk itu bisa digunakan oleh ibu hamil
 karena tidak terlalu keras kadarnya.
 Segitu aja saran dari saya.


 netters,

 Istri saya sedang hamil 2 bulan. Saat ini sedang mengeluh sakit batuk
 terutama jika malam hari. Sampai saat ini saya belum berani memberikan
 obat batuk untuk sakitnya tsb, paling hanya obat antibiotik dari dokter.
 Ada yang bisa memberikan saran, bagaimana cara meredakan sakit batuk tsb
 dan apa ada obat batuk yang aman untuk ibu hamil?

 terima kasih atas sarannya.



Kunjungi: http://www.balita-anda.indoglobal.com
"Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"

-= Dual T3 Webhosting on Dual Pentium III 450 - www.indoglobal.com =-
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, email:
[EMAIL PROTECTED]
http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di Internet








Kunjungi: http://www.balita-anda.indoglobal.com
"Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"

-= Dual T3 Webhosting on Dual Pentium III 450 - www.indoglobal.com =-
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, email: [EMAIL PROTECTED]
http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di Internet










[balita-anda] FW: [balita-anda] batuk pada ibu hamil

1999-07-19 Terurut Topik Fiona Dwi Komalasari

Ibu mungkin bisa beli obat batuk Mucopect 75mg.
Waktu saya hamil saya diberikan obat tsb oleh dokter saya.

Selamat mencoba.

 --
 From: R. Dwi Tjahja Kusuma W.[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Reply To: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: 16 July 1999 13:30 PM
 To:   [EMAIL PROTECTED]
 Subject:   [balita-anda] batuk pada ibu hamil
 
 
 dear all,
 
 Rekan netters, mohon saran bagaimana caranya mengatasi ibu hamil yang
 batuk, soalnya istri saya batuk sejak 4 hari yang lalu, saya sedih sekali
 melihatnya.  kami sudah mencoba memberikan OBH Nellco tapi belum berhasil
 dengan baik, mungkin ada yang bisa membantu kalo ada cara lain atau
 tradisionalnya?
 mohon bantuannya.
 
 Kunjungi:
 http://www.balita-anda.indoglobal.com
 "Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"
 
 
 Berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
 EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, kirim email ke:
 [EMAIL PROTECTED]
 http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di Internet
 
 
 
 
 
 
 
 

Kunjungi:
http://www.balita-anda.indoglobal.com
"Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat  cerdas"


Berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
EMERGENCY ONLY! Jika kesulitan unsubscribe, kirim email ke: 
[EMAIL PROTECTED]
http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di Internet