Re: [balita-anda] Mainan untuk 9 Bulan

2001-02-08 Terurut Topik Dini Rahma Shanti

hi,
bayi umur 9 bulan umumnya tertarik dg barang barang /
peralatan sehari hari (yg mainannya)
seperti: panci, sendok, palu dll
juga botol plastik kosong (tanpa tutup)

juga umur segini bisa mulai di perkenalkan pada buku,
buku yg tebal jadi ngga mudah sobek

mainan yg mengeluarkan suara / lagu lagu

selain itu juga sudha bisa di ajarkan permainan tangan,
seperti , pok ame ame, tepuk tangan, cilukba,
itsy bitsy spider
ini ada lagunya rada panjang,
, so big
, eyes nose mouth, yg ini kita pegang dua tangan bayi
terus di sentuhkan ke mata, hidung dan mulut kita sambil menyebutkan organ
tubuh itu
di akhirin dg ciuman

tips: jangan berikan berbagai macam mainan sekaligus,
tapi di gilir, minggu ini mainan A B dan C
minggu depannya D E dan F
terus di ulang lagi
jadi dia tidak bosan

semoga berguna

Dini
http://fly.to/wahyu
perlu daftar yayasan baby sitter?
kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]

- Original Message -
From: Dwi Anggraini (Amoseas Indonesia) [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Thursday, February 08, 2001 9:08 AM
Subject: [balita-anda] Mainan untuk 9 Bulan


  Rekans,
 
 Anak saya Thiza, bulan ini usianya 9 bulan. Saya minta saran
 rekan-rekan mainan apa yang cocok untuk puteri saya.
 Terima kasih.

 - Bundanya Thiza -

  kirim cake  bunga ke 20 kota di Indonesia? klik,
http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]




















 kirim cake  bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















RE: [balita-anda] Mainan untuk 9 Bulan

2001-02-08 Terurut Topik Dwi Anggraini (Amoseas Indonesia)

Terima Kasih Mba' Dini .

 --
 From: Dini Rahma Shanti[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Reply To: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Thursday, February 08, 2001 7:37 PM
 To:   [EMAIL PROTECTED]
 Subject:  Re: [balita-anda] Mainan untuk 9 Bulan
 
 hi,
 bayi umur 9 bulan umumnya tertarik dg barang barang /
 peralatan sehari hari (yg mainannya)
 seperti: panci, sendok, palu dll
 juga botol plastik kosong (tanpa tutup)
 
 juga umur segini bisa mulai di perkenalkan pada buku,
 buku yg tebal jadi ngga mudah sobek
 
 mainan yg mengeluarkan suara / lagu lagu
 
 selain itu juga sudha bisa di ajarkan permainan tangan,
 seperti , pok ame ame, tepuk tangan, cilukba,
 itsy bitsy spider
 ini ada lagunya rada panjang,
 , so big
 , eyes nose mouth, yg ini kita pegang dua tangan bayi
 terus di sentuhkan ke mata, hidung dan mulut kita sambil menyebutkan organ
 tubuh itu
 di akhirin dg ciuman
 
 tips: jangan berikan berbagai macam mainan sekaligus,
 tapi di gilir, minggu ini mainan A B dan C
 minggu depannya D E dan F
 terus di ulang lagi
 jadi dia tidak bosan
 
 semoga berguna
 
 Dini
 http://fly.to/wahyu
 perlu daftar yayasan baby sitter?
 kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
 
 - Original Message -
 From: Dwi Anggraini (Amoseas Indonesia) [EMAIL PROTECTED]
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Thursday, February 08, 2001 9:08 AM
 Subject: [balita-anda] Mainan untuk 9 Bulan
 
 
   Rekans,
  
  Anak saya Thiza, bulan ini usianya 9 bulan. Saya minta saran
  rekan-rekan mainan apa yang cocok untuk puteri saya.
  Terima kasih.
 
  - Bundanya Thiza -
 
   kirim cake  bunga ke 20 kota di Indonesia? klik,
 http://www.indokado.com
   Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
  Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
  Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
  kirim cake  bunga ke 20 kota di Indonesia? klik,
 http://www.indokado.com  
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

 kirim cake  bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















[balita-anda] Mainan untuk 9 Bulan

2001-02-07 Terurut Topik Dwi Anggraini (Amoseas Indonesia)

 Rekans,
 
Anak saya Thiza, bulan ini usianya 9 bulan. Saya minta saran
rekan-rekan mainan apa yang cocok untuk puteri saya.
Terima kasih.

- Bundanya Thiza -

 kirim cake  bunga ke 20 kota di Indonesia? klik, http://www.indokado.com  
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]