Re: [balita-anda] Mohon info tentang DBD

2002-03-26 Terurut Topik Dhani

bu Klara, saya bisa tlg diforward juga ?
[EMAIL PROTECTED]
tx bfr,
bundanya Aldo
- Original Message -
From: Wahyu trihandayani [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Tuesday, March 26, 2002 10:56 AM
Subject: Re: [balita-anda] Mohon info tentang DBD


 bu Klara,
 Saya juga mau dikirim dong,

 Terima kasih sebelumnya.
 Hani

 - Original Message -
 From: k.L.@.R.A [EMAIL PROTECTED]
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Tuesday, March 26, 2002 10:40 AM
 Subject: Re: [balita-anda] Mohon info tentang DBD


  Dear Mamanya Anda  Anya,
 
  Kebetulan saya masih menyimpan  2 file lama dari milist tetangga ttg
 Gejala
  Typus  Demam Berdarah.
 
  Semoga berguna yah dan si kecil cepet sembuh !
 
  Ibunya Veya
 
 
 
  - Original Message -
  From: Klinik Anakku pediatri@..net.id
  Sent: Sunday, July 29, 2001 10:45 PM
  Subject: Re: [anakku] Gejala Typus  Demam Berdarah.
 
 
   Dear Umi Amalia,
  
   Demam tifoid adalah suatu infeksi akut yang terjadi pada usus kecil,
 yang
   disebabkan oleh kuman /bakteri.
   Masa inkubasi rata-rata 7 - 14 hari. Gejala yang nampak pada anak
 umumnya
   dalah demam. Demam yang khas
   dapat dijumpai pad pasien ini, antara lain, demam hari berikutnya
lebih
   tinggi dari sebelumnya, disertai sakit kepala, mual, muntah, nafsu
makan
   menurun, sakit perut, dapat diare atau sulit buang air besar. Demam
  terutama
   terjadi pada sore dan malam hari. Dalam minggu kedua, dapat dijumpai
 demam
   yang tinggi terus menerus, nafas berbau tidak sedap, kulit kering,
 rambut
   kering, bibir kering, lidah ditutupi selaput putih kotor yang ujung
dan
   tepinya kemerahan disertai getaran halus pada lidah tersebut. Tentunya
   dokter akan menemukan tanda lainnya dalam pemeriksaan fisik yang akan
   menyokong diagnosis tersebut.
   Demam berdarah dengue, adalah infeksi akut yang disebabkan oleh virus.
   Pada fase awal, gejalanya berupa demam mendadak tinggi, disertai muka
   kemerahan dan sakit kepala. Kehilangan nafsu makan, muntah, dan nyeri
di
  ulu
   hati sering juga dikeluhkan oleh pasien. Selanjutnaya akan timbul
bintik
   merah di kulit.
   Pada keadaan yang lanjut, dapat dijumpai manifestasi perdarahan, dapat
   berupa mimisan, gusi berdarah, feses berwarna kehitaman (bercampur
 darah),
   muntah darah, dsb nya.
   Pasien cenderung terlihat lemah, dan berkeringat dingin, serta
gelisah.
  
   Demikian ibu, semoga berguna
 
  - Original Message -
  From: Angela Esther .
  Sent: Tuesday, July 31, 2001 7:29 AM
  Subject: Re: [anakku] Gejala Typus  Demam Berdarah.
 
 
   Dear bu Umi,
   saya baru saja sembuh dari penyakit Demam berdarah dan dirawat di RS 4
 hr,
   di rumah 5 hr.
   Gejala yg saya alami pertama muntah2 dan tidak bisa makan maupun
minum.
   Kepala sakit sekali dan badan panas dingin. Ukuran termometer antara
 37,5
   s/d 39 derajat celcius. Badan rasanya nyeri2 dan kalau berdiri kaki
 linu.
   Serta ada diare.
   stl diinfus 4 hari merah2 belum keluar, dan dokter di RS tidak tau
saya
   sakit apa krn cek lab semua bagus. Sakit kepala saya hanya dikasih
  panadol.
   Stl muntah2nya hilang, dan sudah bisa makan, saya pulang dan hari ke 7
  baru
   keluar merah2 di kaki, dan cek trombosit dibawah normal ( nilai
 trombosit
   saya 118 ). Di hidung sering ada kotoran hidung dr darah kering. Pada
 saat
   pipispun suka menetes darah. Saya ke dr lain dan disuruh minum air yg
  banyak
   menurut beliau saya kena demam berdarah. Oleh ortu  saya diberi makan
 jus
   jambu klutuk merah katanya jambu ini bisa cepat naikkan trombosit. dua
 hr
   kemudian cek trombosit lagi dan sudah diatas rata2, jadi sudah normal
  lagi.
   Kuncinya air minum yg banyak. Kalau bisa tiap 1/2 jam minum satu gelas
 air
   putih.
   7 thn lalu saya juga pernah masuk RS kena Thypus, memang gejala awal
 mirip
   sekali awalnya cepat letih dan pusing, bedanya kalo thypus panasnya
itu
  suka
   sore2 dan agak tinggi. sepanjang tulang punggung sakit. Muntah2 juga
spt
  yg
   sudha dijelaskan oleh klinik anakku. Dulu obatnya saya makan labu air
   direbus. Ini pengalaman pribadi saya kena kedua penyakit ini. semoga
 tidak
   ada anak kecil yg kena...sebab sebagai orang dewasa saja rasanya kacau
   sekali. Semoga pengalaman saya bisa membantu.
  
   salam,
   Esther
  
 
 
 
   Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
 http://www.indokado.com/
   Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
  Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 



  Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
http://www.indokado.com/
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





[balita-anda] Mohon info tentang DBD

2002-03-25 Terurut Topik Tris Priandari

Rekan-2 Yth,

Saya mohon informasi tentang DBD dongapa saja yang menjadi ciri-2 khusus
dan juga
ciri-2 umum yang bisa dideteksi secara kasat mata.  Karena menurut informasi
yang saya dapat,
sekarang ini DBD sudah tidak meninggalkan bintik-2 merah di tubuh si
penderita...hanya saja
penderita menjadi lemah dari hari ke hari...

Masalahnya anak saya Anda ( 5 th ), sudah hampir 3 hari ini merasa pusing
terus...sempat sedikit hangat
tetapi sekarang sudah turun...hanya saja dia mengeluh pusing terus...nah
saya ingin bantuan dong dari
rekan-2 sekalian...karena saya belum bawa ke DSAnya ( beliau praktek hari
Kamis ).

Terima kasih,

Mamanya Anda  Anya



Re: [balita-anda] Mohon info tentang DBD

2002-03-25 Terurut Topik [EMAIL PROTECTED]

Dear Mamanya Anda  Anya,

Kebetulan saya masih menyimpan  2 file lama dari milist tetangga ttg Gejala
Typus  Demam Berdarah.

Semoga berguna yah dan si kecil cepet sembuh !

Ibunya Veya



- Original Message -
From: Klinik Anakku pediatri@..net.id
Sent: Sunday, July 29, 2001 10:45 PM
Subject: Re: [anakku] Gejala Typus  Demam Berdarah.


 Dear Umi Amalia,

 Demam tifoid adalah suatu infeksi akut yang terjadi pada usus kecil, yang
 disebabkan oleh kuman /bakteri.
 Masa inkubasi rata-rata 7 - 14 hari. Gejala yang nampak pada anak umumnya
 dalah demam. Demam yang khas
 dapat dijumpai pad pasien ini, antara lain, demam hari berikutnya lebih
 tinggi dari sebelumnya, disertai sakit kepala, mual, muntah, nafsu makan
 menurun, sakit perut, dapat diare atau sulit buang air besar. Demam
terutama
 terjadi pada sore dan malam hari. Dalam minggu kedua, dapat dijumpai demam
 yang tinggi terus menerus, nafas berbau tidak sedap, kulit kering, rambut
 kering, bibir kering, lidah ditutupi selaput putih kotor yang ujung dan
 tepinya kemerahan disertai getaran halus pada lidah tersebut. Tentunya
 dokter akan menemukan tanda lainnya dalam pemeriksaan fisik yang akan
 menyokong diagnosis tersebut.
 Demam berdarah dengue, adalah infeksi akut yang disebabkan oleh virus.
 Pada fase awal, gejalanya berupa demam mendadak tinggi, disertai muka
 kemerahan dan sakit kepala. Kehilangan nafsu makan, muntah, dan nyeri di
ulu
 hati sering juga dikeluhkan oleh pasien. Selanjutnaya akan timbul bintik
 merah di kulit.
 Pada keadaan yang lanjut, dapat dijumpai manifestasi perdarahan, dapat
 berupa mimisan, gusi berdarah, feses berwarna kehitaman (bercampur darah),
 muntah darah, dsb nya.
 Pasien cenderung terlihat lemah, dan berkeringat dingin, serta gelisah.

 Demikian ibu, semoga berguna

- Original Message -
From: Angela Esther .
Sent: Tuesday, July 31, 2001 7:29 AM
Subject: Re: [anakku] Gejala Typus  Demam Berdarah.


 Dear bu Umi,
 saya baru saja sembuh dari penyakit Demam berdarah dan dirawat di RS 4 hr,
 di rumah 5 hr.
 Gejala yg saya alami pertama muntah2 dan tidak bisa makan maupun minum.
 Kepala sakit sekali dan badan panas dingin. Ukuran termometer antara 37,5
 s/d 39 derajat celcius. Badan rasanya nyeri2 dan kalau berdiri kaki linu.
 Serta ada diare.
 stl diinfus 4 hari merah2 belum keluar, dan dokter di RS tidak tau saya
 sakit apa krn cek lab semua bagus. Sakit kepala saya hanya dikasih
panadol.
 Stl muntah2nya hilang, dan sudah bisa makan, saya pulang dan hari ke 7
baru
 keluar merah2 di kaki, dan cek trombosit dibawah normal ( nilai trombosit
 saya 118 ). Di hidung sering ada kotoran hidung dr darah kering. Pada saat
 pipispun suka menetes darah. Saya ke dr lain dan disuruh minum air yg
banyak
 menurut beliau saya kena demam berdarah. Oleh ortu  saya diberi makan jus
 jambu klutuk merah katanya jambu ini bisa cepat naikkan trombosit. dua hr
 kemudian cek trombosit lagi dan sudah diatas rata2, jadi sudah normal
lagi.
 Kuncinya air minum yg banyak. Kalau bisa tiap 1/2 jam minum satu gelas air
 putih.
 7 thn lalu saya juga pernah masuk RS kena Thypus, memang gejala awal mirip
 sekali awalnya cepat letih dan pusing, bedanya kalo thypus panasnya itu
suka
 sore2 dan agak tinggi. sepanjang tulang punggung sakit. Muntah2 juga spt
yg
 sudha dijelaskan oleh klinik anakku. Dulu obatnya saya makan labu air
 direbus. Ini pengalaman pribadi saya kena kedua penyakit ini. semoga tidak
 ada anak kecil yg kena...sebab sebagai orang dewasa saja rasanya kacau
 sekali. Semoga pengalaman saya bisa membantu.

 salam,
 Esther




 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





Re: [balita-anda] Mohon info tentang DBD

2002-03-25 Terurut Topik Wahyu trihandayani

bu Klara,
Saya juga mau dikirim dong,

Terima kasih sebelumnya.
Hani

- Original Message -
From: k.L.@.R.A [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Tuesday, March 26, 2002 10:40 AM
Subject: Re: [balita-anda] Mohon info tentang DBD


 Dear Mamanya Anda  Anya,

 Kebetulan saya masih menyimpan  2 file lama dari milist tetangga ttg
Gejala
 Typus  Demam Berdarah.

 Semoga berguna yah dan si kecil cepet sembuh !

 Ibunya Veya



 - Original Message -
 From: Klinik Anakku pediatri@..net.id
 Sent: Sunday, July 29, 2001 10:45 PM
 Subject: Re: [anakku] Gejala Typus  Demam Berdarah.


  Dear Umi Amalia,
 
  Demam tifoid adalah suatu infeksi akut yang terjadi pada usus kecil,
yang
  disebabkan oleh kuman /bakteri.
  Masa inkubasi rata-rata 7 - 14 hari. Gejala yang nampak pada anak
umumnya
  dalah demam. Demam yang khas
  dapat dijumpai pad pasien ini, antara lain, demam hari berikutnya lebih
  tinggi dari sebelumnya, disertai sakit kepala, mual, muntah, nafsu makan
  menurun, sakit perut, dapat diare atau sulit buang air besar. Demam
 terutama
  terjadi pada sore dan malam hari. Dalam minggu kedua, dapat dijumpai
demam
  yang tinggi terus menerus, nafas berbau tidak sedap, kulit kering,
rambut
  kering, bibir kering, lidah ditutupi selaput putih kotor yang ujung dan
  tepinya kemerahan disertai getaran halus pada lidah tersebut. Tentunya
  dokter akan menemukan tanda lainnya dalam pemeriksaan fisik yang akan
  menyokong diagnosis tersebut.
  Demam berdarah dengue, adalah infeksi akut yang disebabkan oleh virus.
  Pada fase awal, gejalanya berupa demam mendadak tinggi, disertai muka
  kemerahan dan sakit kepala. Kehilangan nafsu makan, muntah, dan nyeri di
 ulu
  hati sering juga dikeluhkan oleh pasien. Selanjutnaya akan timbul bintik
  merah di kulit.
  Pada keadaan yang lanjut, dapat dijumpai manifestasi perdarahan, dapat
  berupa mimisan, gusi berdarah, feses berwarna kehitaman (bercampur
darah),
  muntah darah, dsb nya.
  Pasien cenderung terlihat lemah, dan berkeringat dingin, serta gelisah.
 
  Demikian ibu, semoga berguna

 - Original Message -
 From: Angela Esther .
 Sent: Tuesday, July 31, 2001 7:29 AM
 Subject: Re: [anakku] Gejala Typus  Demam Berdarah.


  Dear bu Umi,
  saya baru saja sembuh dari penyakit Demam berdarah dan dirawat di RS 4
hr,
  di rumah 5 hr.
  Gejala yg saya alami pertama muntah2 dan tidak bisa makan maupun minum.
  Kepala sakit sekali dan badan panas dingin. Ukuran termometer antara
37,5
  s/d 39 derajat celcius. Badan rasanya nyeri2 dan kalau berdiri kaki
linu.
  Serta ada diare.
  stl diinfus 4 hari merah2 belum keluar, dan dokter di RS tidak tau saya
  sakit apa krn cek lab semua bagus. Sakit kepala saya hanya dikasih
 panadol.
  Stl muntah2nya hilang, dan sudah bisa makan, saya pulang dan hari ke 7
 baru
  keluar merah2 di kaki, dan cek trombosit dibawah normal ( nilai
trombosit
  saya 118 ). Di hidung sering ada kotoran hidung dr darah kering. Pada
saat
  pipispun suka menetes darah. Saya ke dr lain dan disuruh minum air yg
 banyak
  menurut beliau saya kena demam berdarah. Oleh ortu  saya diberi makan
jus
  jambu klutuk merah katanya jambu ini bisa cepat naikkan trombosit. dua
hr
  kemudian cek trombosit lagi dan sudah diatas rata2, jadi sudah normal
 lagi.
  Kuncinya air minum yg banyak. Kalau bisa tiap 1/2 jam minum satu gelas
air
  putih.
  7 thn lalu saya juga pernah masuk RS kena Thypus, memang gejala awal
mirip
  sekali awalnya cepat letih dan pusing, bedanya kalo thypus panasnya itu
 suka
  sore2 dan agak tinggi. sepanjang tulang punggung sakit. Muntah2 juga spt
 yg
  sudha dijelaskan oleh klinik anakku. Dulu obatnya saya makan labu air
  direbus. Ini pengalaman pribadi saya kena kedua penyakit ini. semoga
tidak
  ada anak kecil yg kena...sebab sebagai orang dewasa saja rasanya kacau
  sekali. Semoga pengalaman saya bisa membantu.
 
  salam,
  Esther
 



  Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
http://www.indokado.com/
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





 Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





RE: [balita-anda] Mohon info tentang DBD

2002-03-25 Terurut Topik Kiki Vera Yasmina

Boleh aku dikirimin juga via japri mbak ?

Wassalam - Ve' 5524

 -Original Message-
 From: k.L.@.R.A [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Sent: Tuesday, March 26, 2002 10:41 AM
 To:   [EMAIL PROTECTED]
 Subject:  Re: [balita-anda] Mohon info tentang DBD
 Importance:   High
 
 Dear Mamanya Anda  Anya,
 
 Kebetulan saya masih menyimpan  2 file lama dari milist tetangga ttg
 Gejala
 Typus  Demam Berdarah.
 
 Semoga berguna yah dan si kecil cepet sembuh !
 
 Ibunya Veya
 
 
 
 - Original Message -
 From: Klinik Anakku pediatri@..net.id
 Sent: Sunday, July 29, 2001 10:45 PM
 Subject: Re: [anakku] Gejala Typus  Demam Berdarah.
 
 
  Dear Umi Amalia,
 
  Demam tifoid adalah suatu infeksi akut yang terjadi pada usus kecil,
 yang
  disebabkan oleh kuman /bakteri.
  Masa inkubasi rata-rata 7 - 14 hari. Gejala yang nampak pada anak
 umumnya
  dalah demam. Demam yang khas
  dapat dijumpai pad pasien ini, antara lain, demam hari berikutnya lebih
  tinggi dari sebelumnya, disertai sakit kepala, mual, muntah, nafsu makan
  menurun, sakit perut, dapat diare atau sulit buang air besar. Demam
 terutama
  terjadi pada sore dan malam hari. Dalam minggu kedua, dapat dijumpai
 demam
  yang tinggi terus menerus, nafas berbau tidak sedap, kulit kering,
 rambut
  kering, bibir kering, lidah ditutupi selaput putih kotor yang ujung dan
  tepinya kemerahan disertai getaran halus pada lidah tersebut. Tentunya
  dokter akan menemukan tanda lainnya dalam pemeriksaan fisik yang akan
  menyokong diagnosis tersebut.
  Demam berdarah dengue, adalah infeksi akut yang disebabkan oleh virus.
  Pada fase awal, gejalanya berupa demam mendadak tinggi, disertai muka
  kemerahan dan sakit kepala. Kehilangan nafsu makan, muntah, dan nyeri di
 ulu
  hati sering juga dikeluhkan oleh pasien. Selanjutnaya akan timbul bintik
  merah di kulit.
  Pada keadaan yang lanjut, dapat dijumpai manifestasi perdarahan, dapat
  berupa mimisan, gusi berdarah, feses berwarna kehitaman (bercampur
 darah),
  muntah darah, dsb nya.
  Pasien cenderung terlihat lemah, dan berkeringat dingin, serta gelisah.
 
  Demikian ibu, semoga berguna
 
 - Original Message -
 From: Angela Esther .
 Sent: Tuesday, July 31, 2001 7:29 AM
 Subject: Re: [anakku] Gejala Typus  Demam Berdarah.
 
 
  Dear bu Umi,
  saya baru saja sembuh dari penyakit Demam berdarah dan dirawat di RS 4
 hr,
  di rumah 5 hr.
  Gejala yg saya alami pertama muntah2 dan tidak bisa makan maupun minum.
  Kepala sakit sekali dan badan panas dingin. Ukuran termometer antara
 37,5
  s/d 39 derajat celcius. Badan rasanya nyeri2 dan kalau berdiri kaki
 linu.
  Serta ada diare.
  stl diinfus 4 hari merah2 belum keluar, dan dokter di RS tidak tau saya
  sakit apa krn cek lab semua bagus. Sakit kepala saya hanya dikasih
 panadol.
  Stl muntah2nya hilang, dan sudah bisa makan, saya pulang dan hari ke 7
 baru
  keluar merah2 di kaki, dan cek trombosit dibawah normal ( nilai
 trombosit
  saya 118 ). Di hidung sering ada kotoran hidung dr darah kering. Pada
 saat
  pipispun suka menetes darah. Saya ke dr lain dan disuruh minum air yg
 banyak
  menurut beliau saya kena demam berdarah. Oleh ortu  saya diberi makan
 jus
  jambu klutuk merah katanya jambu ini bisa cepat naikkan trombosit. dua
 hr
  kemudian cek trombosit lagi dan sudah diatas rata2, jadi sudah normal
 lagi.
  Kuncinya air minum yg banyak. Kalau bisa tiap 1/2 jam minum satu gelas
 air
  putih.
  7 thn lalu saya juga pernah masuk RS kena Thypus, memang gejala awal
 mirip
  sekali awalnya cepat letih dan pusing, bedanya kalo thypus panasnya itu
 suka
  sore2 dan agak tinggi. sepanjang tulang punggung sakit. Muntah2 juga spt
 yg
  sudha dijelaskan oleh klinik anakku. Dulu obatnya saya makan labu air
  direbus. Ini pengalaman pribadi saya kena kedua penyakit ini. semoga
 tidak
  ada anak kecil yg kena...sebab sebagai orang dewasa saja rasanya kacau
  sekali. Semoga pengalaman saya bisa membantu.
 
  salam,
  Esther
 
 
 
 
  Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik,
 http://www.indokado.com/
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 


DISCLAIMER :
The information contained in this communication is intended solely for the use of the 
individual or entity to whom it is addressed and others authorized to receive it.   It 
may contain confidential or legally privileged information.   If you are not the 
intended recipient you are hereby notified that any disclosure, copying,  distribution 
or taking any action in reliance on the contents of this information is strictly 
prohibited and may be unlawful. Unless otherwise specifically stated by the sender, 
any documents or views presented are solely those of the sender and do not constitute 
official documents or views of  The Indonesian Bank Restructuring Agency (IBRA). 
If you have received this communication in error, please notify us immediately by 
responding to this email and then delete it from your system. IBRA