Rekan netters semua....

Putri saya Milhan ( 2 tahun 4 bulan) beberapa hari yang lalu saya
melihat bintik merah kehitaman sebesar biji kacang kedelai di
pahanya....tadinya saya pikir noda coklat atau spidol ...tetapi sewaktu
saya bersihkan ternyata itu adalah kulitnya yang menghitam seperti tahi
lalat....waktu itu saya cuma mengoleskan salep dari dokter kulit sewaktu
dia kena gigitan serangga.  Tapi ternyata tidak hilang...malah sekarang
muncul bintik serupa di telapak tangannya. Kenapa yaa... saya jadi
khawatir bintik itu muncul tambah banyak .....padahal anak saya nggak
kena apa2 (kejepit ataupun tergigit serangga) ...Mengkin ada rekan
netters yang tahu atau pernah mengalaminya...mohon sharingnya.
Terimakasih

Salam

Ibunya Milhan




>> Kirim bunga ke kota2 di Indonesia dan mancanegara? Klik, http://www.indokado.com/
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


Kirim email ke