Bila saja semua orang Indonesia berpandangan seperti sdr Ivan Wibowo,
Oktavianus, Fivi dan fifi, tentunya Indonesia akan menjadi negeri yang
damaaiiii...
Namuun... sayang 1000 sayang.... sebagian besar masih mempunyai rasa cemburu
 iri dan dengki.
Dahulu saya pribadi berpendapat ooh mungkin rasa cemburu tsb karena banyak
etnis Tionghoa yang "Show Off", namun pada kenyataannya sama sekali tidak...
coba kita lihat etnis India ataupun Arab yang kaya raya, nggak pernah saya
mendengar sentimen Anti Arab atau sentimen Anti India.

Bahkan kalau kita menyimak kota Singkawang di Kalimantan, banyak etnis
Tionghoa yang hidup melarat (dibawah garis kemiskinan), tetap saja mereka di
diskriminasi. Lebih dekat lagi di daerah kampung Naga, Mauk, Tangerang juga
banyak etnis Tionghoa yang bahkan sudah membaur (berasimilasi) dan hidup
miskin, tetap saja yang di tonjolkan ke Cina-annnya utk di diskriminasi.

Bila ada sekelompok tokoh masyarakat, pemerintah yang berpendapat etnis
Tionghoa sekarang sudah diterima.... ah.. itu kan cuma sebagian kecil saja
yang di expose untuk kepentingan politis.

Masalah diskriminasi etnis sebenarnya terjadi dimana saja, bahkan di negara
baratpun.
Namun disana pemerintah benar benar menjalankan fungsinya utk menegakkan
hukum. Di Indonesia masih banyak terjadi organisasi organisasi massa bisa
dengan mudah turun kejalan utk menunjukkan kekuatan anti etnis dan agama
tertentu.

Perang Orang Tua, Guru dan sesepuh dalam membentuk karakter generasi muda
yang baik dan toleran sangat menentukan. Semua kembali kepada kita masing-2
dan akhirnya waktu pula yang menentukan.

Salam damai..



.: Forum Diskusi Budaya Tionghua dan Sejarah Tiongkok :.

.: Website global http://www.budaya-tionghoa.org :.

.: Pertanyaan? Ajukan di http://groups.yahoo.com/group/budaya_tionghua :.

.: Arsip di Blog Forum Budaya Tionghua http://iccsg.wordpress.com :.

 
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
    http://groups.yahoo.com/group/budaya_tionghua/

<*> Your email settings:
    Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
    http://groups.yahoo.com/group/budaya_tionghua/join
    (Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
    mailto:[EMAIL PROTECTED] 
    mailto:[EMAIL PROTECTED]

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
    [EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
    http://docs.yahoo.com/info/terms/
 

Kirim email ke