Re: [budaya_tionghua] pedang Qi Xing

2005-12-15 Terurut Topik Rinto Jiang






Wah, foto pedangnya bagus sekali.

Namun saya ingin klarifikasi sekali lagi tentang tulisan saya yang bisa
membuat salah paham. Imajinasi Luo Guanzhong yang saya maksudkan bukan
imajinasinya tentang senjata-senjata tersebut, melainkan adalah
imajinasinya dalam memasang2kan senjata ini kepada jenderal yang ini
dan senjata itu kepada jenderal yang itu. Banyak catatan sejarah yang
mencatat bahwa senjata-senjata yang dituliskan Luo Guanzhong baru
muncul ratusan tahun setelah Zaman Tiga Negara waktu jenderal-jenderal
tersebut hidup. Misalnya Pedang Bulan Sabit yang dipakai Kwan Kong baru
muncul setelah Dinasti Song, tombak Lu Bu juga baru muncul pada zaman
yang sama.

Jadi, senjata2 yang disinggung Luo di dalam novel Samkok adalah real,
benar-benar ada, namun bukan dari zaman Samkok, melainkan jauh setelah
itu, dan Luo cuma meminjam senjata2 tersebut dan memasangkannya pada
masing2 jenderal.

Hal yang sama juga ada pada beberapa strategi perang yang dianggap
sangat memukau di dalam novel Samkok, misalnya Strategi Kota Kosong-nya
Zhuge Liang yang sebenarnya tidak ada sama sekali pada sejarah asli,
namun diambil Luo dari strategi yang sama oleh seorang jenderal perang
di zaman Dinasti Ming. Dinasti Ming itu jaraknya lebih 1000 tahun dari
zaman Samkok.

Mudah2an dapat memperjelas dan menghindari kesalah-pahaman.


Rinto Jiang





dewa mabuk wrote:

  
  Rekan rockit_launcha,
   
  Kebetulan tjayhe dapatkan foto duplikat "Pedang Bintang 7" yang
dibuat oleh Chen Tian Yang, seorang empu pedang dari Taiwan. Hasil
karyanya itu sempat mendapatkan the 3rd Award for Folk Arts.  Katanya,
pedang Bintang 7 pertama kali benar-benar dibuat oleh Tao Hong Jing
pada jaman dinasti Liang (502-549). Julukan untuk pedang itu adalah
"Penghancur Iblis".  
   
  Salam,
   
  Tjoei Sian
  
  Rinto Jiang <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
  Sebenarnya,
senjata2 yang tercatat dalam San Guo Yan Yi lengkap dengan namanya buat
setiap jenderal itu adalah murni imajinasi sang pengarang novel, Luo
Guanzhong. Setahu saya, selain kapak gandanya Dian Wei, tidak ada
satupun senjata jenderal yang ada di dalam San Guo Yan Yi ada tercatat
dalam literatur sejarah asli Samkok, termasuklah itu Pedang Bulan
Sabit-nya Guan Yu, Tombak Naga Zhang Fei dan juga Pedang 7 Bintang-nya
Cao Cao.

Jadi, semuanya cuma imajinasi Luo Guanzhong.


Rinto Jiang



rockit_launcha wrote:
mau
nanya nih,pedang qi xing yang dibawa ma cao cao itu ada bener atau 
enda sih??? dan apa sih spesialnya pedang itu kok katanya legendaris
  
  
  
  
  







.: Forum Diskusi Budaya Tionghua dan Sejarah Tiongkok :.

.: Kunjungi website global : http://www.budaya-tionghoa.org :.

.: Untuk bergabung : http://groups.yahoo.com/group/budaya_tionghua :.

.: Jaringan pertemanan Friendster : [EMAIL PROTECTED] :.








  
  
SPONSORED LINKS
  
  
  

Indonesia
  
  
Culture
  
  
Chinese
  
  

   
  







  
  
  YAHOO! GROUPS LINKS



   Visit your group "budaya_tionghua" on the web. 
   To unsubscribe from this group, send an email to: [EMAIL PROTECTED] 
   Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service.



  










Re: [budaya_tionghua] pedang Qi Xing

2005-12-14 Terurut Topik dewa mabuk



  Rekan rockit_launcha,     Kebetulan tjayhe dapatkan foto duplikat "Pedang Bintang 7" yang dibuat oleh Chen Tian Yang, seorang empu pedang dari Taiwan. Hasil karyanya itu sempat mendapatkan the 3rd Award for Folk Arts.  Katanya, pedang Bintang 7 pertama kali benar-benar dibuat oleh Tao Hong Jing pada jaman dinasti Liang (502-549). Julukan untuk pedang itu adalah "Penghancur Iblis".       Salam,     Tjoei SianRinto Jiang <[EMAIL PROTECTED]> wrote:  Sebenarnya, senjata2 yang tercatat dalam San Guo Yan Yi lengkap dengan namanya buat setiap jenderal itu adalah murni imajinasi sang pengarang novel, Luo Guanzhong. Setahu saya, selain kapak gandanya Dian Wei, tidak ada satupun senjata
 jenderal yang ada di dalam San Guo Yan Yi ada tercatat dalam literatur sejarah asli Samkok, termasuklah itu Pedang Bulan Sabit-nya Guan Yu, Tombak Naga Zhang Fei dan juga Pedang 7 Bintang-nya Cao Cao.Jadi, semuanya cuma imajinasi Luo Guanzhong.Rinto Jiangrockit_launcha wrote:   mau nanya nih,pedang qi xing yang dibawa ma cao cao itu ada bener atau enda sih??? dan apa sih spesialnya pedang itu kok katanya legendaris  YAHOO! GROUPS LINKS  Visit your group "budaya_tionghua" on the web.     To unsubscribe from this group, send an email to: [EMAIL PROTECTED]     Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service. 
	
		Yahoo! Shopping 
Find Great Deals on Holiday Gifts at Yahoo! Shopping 





.: Forum Diskusi Budaya Tionghua dan Sejarah Tiongkok :.

.: Kunjungi website global : http://www.budaya-tionghoa.org :.

.: Untuk bergabung : http://groups.yahoo.com/group/budaya_tionghua :.

.: Jaringan pertemanan Friendster : [EMAIL PROTECTED] :.





  




  
  
  YAHOO! GROUPS LINKS



   Visit your group "budaya_tionghua" on the web. 
   To unsubscribe from this group, send an email to: [EMAIL PROTECTED] 
   Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service.



  







<>


Re: [budaya_tionghua] pedang Qi Xing

2005-12-12 Terurut Topik ANDREAS MIHARDJA



Kalau menurut saya cerita San Guo adalah cersil jaman dulu. Jadi banyak legend2 yg dibikin2  Seperti Guantao dari Guanyu  etc adalah sambel dari cerita tsb.  Juga segala macem filosofi yg dipakai didalam serie cerita ini semua sih hanya bikin2an.  Saya sekarang diChinTV lagi mengikuti cersil Fung/Yun II [wind/cloud 2] Segala macem sihir dan senjata 2 ajaib dipakai dgn technik cinematograhy yg hebat - membikin film yg tanpa story jadi interesting.   Cerita SeeJinKoei sampai sambungan2nya ke HongKiaou Lietan semua dibikin interesting dgn sihir dan senjata ajaib. Apalagi untuk anak2 teenager. Siapa tahu mungkin tujuan penulis2nya juga agar teenager baca - sama dgn story Harry Potter.  AndreasRinto Jiang <[EMAIL PROTECTED]> wrote:  Sebenarnya, senjata2 yang tercatat dalam San Guo Yan Yi lengkap
 dengan namanya buat setiap jenderal itu adalah murni imajinasi sang pengarang novel, Luo Guanzhong. Setahu saya, selain kapak gandanya Dian Wei, tidak ada satupun senjata jenderal yang ada di dalam San Guo Yan Yi ada tercatat dalam literatur sejarah asli Samkok, termasuklah itu Pedang Bulan Sabit-nya Guan Yu, Tombak Naga Zhang Fei dan juga Pedang 7 Bintang-nya Cao Cao.Jadi, semuanya cuma imajinasi Luo Guanzhong.Rinto Jiangrockit_launcha wrote:   mau nanya nih,pedang qi xing yang dibawa ma cao cao itu ada bener atau enda sih??? dan apa sih spesialnya pedang itu kok katanya legendaris  





.: Forum Diskusi Budaya Tionghua dan Sejarah Tiongkok :.

.: Kunjungi website global : http://www.budaya-tionghoa.org :.

.: Untuk bergabung : http://groups.yahoo.com/group/budaya_tionghua :.

.: Jaringan pertemanan Friendster : [EMAIL PROTECTED] :.





  




  
  
  YAHOO! GROUPS LINKS



   Visit your group "budaya_tionghua" on the web. 
   To unsubscribe from this group, send an email to: [EMAIL PROTECTED] 
   Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service.



  









Re: [budaya_tionghua] pedang Qi Xing

2005-12-12 Terurut Topik Rinto Jiang






Sebenarnya, senjata2 yang tercatat dalam San Guo Yan Yi lengkap dengan
namanya buat setiap jenderal itu adalah murni imajinasi sang pengarang
novel, Luo Guanzhong. Setahu saya, selain kapak gandanya Dian Wei,
tidak ada satupun senjata jenderal yang ada di dalam San Guo Yan Yi ada
tercatat dalam literatur sejarah asli Samkok, termasuklah itu Pedang
Bulan Sabit-nya Guan Yu, Tombak Naga Zhang Fei dan juga Pedang 7
Bintang-nya Cao Cao.

Jadi, semuanya cuma imajinasi Luo Guanzhong.


Rinto Jiang



rockit_launcha wrote:

mau nanya nih,pedang qi xing yang dibawa ma cao cao itu ada bener atau 
enda sih??? dan apa sih spesialnya pedang itu kok katanya legendaris
  
  








.: Forum Diskusi Budaya Tionghua dan Sejarah Tiongkok :.

.: Kunjungi website global : http://www.budaya-tionghoa.org :.

.: Untuk bergabung : http://groups.yahoo.com/group/budaya_tionghua :.

.: Jaringan pertemanan Friendster : [EMAIL PROTECTED] :.





  




  
  
  YAHOO! GROUPS LINKS



   Visit your group "budaya_tionghua" on the web. 
   To unsubscribe from this group, send an email to: [EMAIL PROTECTED] 
   Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service.