Re: [iagi-net-l] LUSI makin aktif lagi?

2010-11-28 Terurut Topik Hiltrudis Gendoet Hartono
Kemarin ada paper yang membahas tentang LUSI dari sisi ilmu gas dan kimianya, 
yang dipresentasikan di PIT IAGI ke 39 di Senggigi, Lombok. Didalamnya 
diinfokan adanya penurunan kegiatan semburan. Presenter ibu Euis dari Badan 
Geologi. salam

hill

--- On Sat, 11/27/10, raden abdoerrias abdoerr...@gmail.com wrote:

From: raden abdoerrias abdoerr...@gmail.com
Subject: [iagi-net-l] LUSI makin aktif lagi?
To: iagi-net@iagi.or.id
Date: Saturday, November 27, 2010, 9:14 PM

Rekan-rekan,

Menurut siaran dari Radio Retjo Buntung Yogya jam 12:10, hari Ahad, 28 Nov
2010, bahwa di kawasan lumpur Sidoarjo terlihat ada peningkatan semburan
lumpur (yang berwarna gelap). Ada yang bisa verifikasi hal ini? ada
hubungannya dgn Bromo?

Wassalam,
Abdoerrias Mohd Noer



  

Re: [iagi-net-l] LUSI makin aktif lagi?

2010-11-28 Terurut Topik bosman batubara
adakah yang bersedia berbagi soft copy makalah ini? via japri oke. makasih 
banyak duluan ya.

 
tabik
bosman batubara 

weblog: http://usirsorikmasmining.wordpress.com/





From: Hiltrudis Gendoet Hartono l3c04...@yahoo.com
To: iagi-net@iagi.or.id
Sent: Sun, November 28, 2010 6:20:51 PM
Subject: Re: [iagi-net-l] LUSI makin aktif lagi?

Kemarin ada paper yang membahas tentang LUSI dari sisi ilmu gas dan kimianya, 
yang dipresentasikan di PIT IAGI ke 39 di Senggigi, Lombok. Didalamnya 
diinfokan 
adanya penurunan kegiatan semburan. Presenter ibu Euis dari Badan Geologi. salam

hill

--- On Sat, 11/27/10, raden abdoerrias abdoerr...@gmail.com wrote:

From: raden abdoerrias abdoerr...@gmail.com
Subject: [iagi-net-l] LUSI makin aktif lagi?
To: iagi-net@iagi.or.id
Date: Saturday, November 27, 2010, 9:14 PM

Rekan-rekan,

Menurut siaran dari Radio Retjo Buntung Yogya jam 12:10, hari Ahad, 28 Nov
2010, bahwa di kawasan lumpur Sidoarjo terlihat ada peningkatan semburan
lumpur (yang berwarna gelap). Ada yang bisa verifikasi hal ini? ada
hubungannya dgn Bromo?

Wassalam,
Abdoerrias Mohd Noer


  

Re: [iagi-net-l] LUSI makin aktif lagi?

2010-11-28 Terurut Topik Posko Longsor
semburan utama di Lusi meningkat justru sebelum Bromo naik status, tanggal 18 
November sore terdapat 3 group semburan dengan masing2 anggota terdiri dari 3-4 
spot, saat ini tinggal 2 group, yang satu mengecil dan tidak berasap, kick 
mencapai 2-4 meter, puncak kerucut mud volcano 13,40 meter, sejak Februari 2010 
didapati ada petunjuk significant korelasi dengan sistem volkanik meskipun 
beberapa saat sebelumnya sudah ada indikator yang lain, mungkin kalau semua 
sistem volkanik di Indonesia naik, bisa saja di Lusi produksi steam nya naik, 
volume semburan masih disekitar 10 000 m3 perhari (dulu top average 100 000 
m3/hari) cuma belakangan ini airnya agak keruh, 300 meter dari pusat semburan 
suhunya tinggal 30 an derajat celcius

Salam

Soffian Hadi

--- Pada Ming, 28/11/10, Hiltrudis Gendoet Hartono l3c04...@yahoo.com menulis:

 Dari: Hiltrudis Gendoet Hartono l3c04...@yahoo.com
 Judul: Re: [iagi-net-l] LUSI makin aktif lagi?
 Kepada: iagi-net@iagi.or.id
 Tanggal: Minggu, 28 November, 2010, 3:20 AM
 Kemarin ada paper yang membahas
 tentang LUSI dari sisi ilmu gas dan kimianya, yang
 dipresentasikan di PIT IAGI ke 39 di Senggigi, Lombok.
 Didalamnya diinfokan adanya penurunan kegiatan semburan.
 Presenter ibu Euis dari Badan Geologi. salam
 
 hill
 
 --- On Sat, 11/27/10, raden abdoerrias abdoerr...@gmail.com
 wrote:
 
 From: raden abdoerrias abdoerr...@gmail.com
 Subject: [iagi-net-l] LUSI makin aktif lagi?
 To: iagi-net@iagi.or.id
 Date: Saturday, November 27, 2010, 9:14 PM
 
 Rekan-rekan,
 
 Menurut siaran dari Radio Retjo Buntung Yogya jam 12:10,
 hari Ahad, 28 Nov
 2010, bahwa di kawasan lumpur Sidoarjo terlihat ada
 peningkatan semburan
 lumpur (yang berwarna gelap). Ada yang bisa verifikasi hal
 ini? ada
 hubungannya dgn Bromo?
 
 Wassalam,
 Abdoerrias Mohd Noer
 
 
 
       




PP-IAGI 2008-2011:
ketua umum: LAMBOK HUTASOIT, lam...@gc.itb.ac.id
sekjen: MOHAMMAD SYAIFUL, mohammadsyai...@gmail.com
* 2 sekretariat (Jkt  Bdg), 5 departemen, banyak biro...

Ayo siapkan diri!
Hadirilah PIT ke-39 IAGI, Senggigi, Lombok NTB, 22-25 November 2010
-
To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
No. Rek: 123 0085005314
Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
Bank BCA KCP. Manara Mulia
No. Rekening: 255-1088580
A/n: Shinta Damayanti
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
-
DISCLAIMER: IAGI disclaims all warranties with regard to information posted on 
its mailing lists, whether posted by IAGI or others. In no event shall IAGI or 
its members be liable for any, including but not limited to direct or indirect 
damages, or damages of any kind whatsoever, resulting from loss of use, data or 
profits, arising out of or in connection with the use of any information posted 
on IAGI mailing list.
-



[iagi-net-l] LUSI makin aktif lagi?

2010-11-27 Terurut Topik raden abdoerrias
Rekan-rekan,

Menurut siaran dari Radio Retjo Buntung Yogya jam 12:10, hari Ahad, 28 Nov
2010, bahwa di kawasan lumpur Sidoarjo terlihat ada peningkatan semburan
lumpur (yang berwarna gelap). Ada yang bisa verifikasi hal ini? ada
hubungannya dgn Bromo?

Wassalam,
Abdoerrias Mohd Noer