[iagi-net-l] Seminar Geologi Sulawesi dan Prospeknya (3 Oktober 2009)

2009-10-09 Terurut Topik Awang Satyana
Ini lanjutan cerita saya tentang seminar Geologi Sulawesi dan Prospeknya yang 
diadakan oleh IAGI Pengda Sulawesi Selatan, Sulawesi Tenggara, Sulawesi Barat 
dan Sulawesi Tengah serta Panitia Seminar yang terutama berasal dari civitas  
academica Universitas Hasanuddin  pada hari Sabtu 3 Oktober 2009 di Hotel 
Horison, Makassar (Ujung Pandang). 


Panitia telah menghadirkan materi2 yang bervariasi tentang geologi Sulawesi 
ditinjau dari berbagai aspeknya beserta prospek2-nya, yaitu sbb. : 

- Geologi Sulawesi : Dr. Rab. Sukamto  (mantan peneliti geologi P3G) 
-presentasi kunci
- Geodinamika Sulawesi : Dr. Safri Burhanuddin (UNHAS, Kementerian Kelautan RI)
- Geologi Kuarter Sulawesi : Kris Budiono, M.Sc. (Badan Geologi)
- Kebencanaan Geologi Sulawesi : Dr. Haryadi Permana (LIPI)
- Stratigrafi Sulawesi Selatan : Dr. Djuhaeni (ITB)
- Cekungan Sedimen dan Prospek Hidrokarbon Sulawesi : Awang Satyana (BPMIGAS)
- Basement Geology Sulawesi : Dr. Ade Kadarusman (PT INCO)
- Magmatisme dan Volkanisme Sulawesi : Dr. Bambang Priadi (ITB)
- Metalogeny dan Sumberdaya Mineral Sulawesi : Dr. Arifudin Idrus (UGM)

Dalam posting artikel yang terpisah, saya telah menceritakan presentasi kunci 
yang dibawakan oleh Pak Rab Sukamto, sesepuh geologi Sulawesi Selatan. Berikut 
ini adalah ringkasan setiap pembicaraan yang dibahas di dalam seminar tersebut.


Pak Safri Burhanuddin dalam presentasi berjudul Evolusi Geodinamika Sulawesi 
membahas terbentuknya Pulau Sulawesi berdasarkan evolusi geodinamika di 
Indonesia Timur. Data yang digunakan berasal dari hasil-hasil riset geomarin 
kerja sama Indonesia dengan Prancis, Australia dan Jerman dalam beberapa 
periode sejak 1990-2005. Publikasi-publikasi terdahulu diacu juga dalam 
presentasi ini. Menurut Pak Safri, evolusi geodinamika Sulawesi dan Indonesia 
Timur sudah dimulai sejak zaman Karbon. Diidentifikasi bahwa Indonesia Timur 
dibangun oleh enam mikroblok/terrane/mintakat, lima di antaranya berasal dari 
pecahan Gondwana (disebut : Kolonodale, Seram, Banggai-Sula, Lusipara dan 
Timor) dan satunya lagi merupakan blok asal Lempeng Pasifik (Halmahera). 
Penggolongan menjadi mintakat-mintakat tersebut berdasarkan kesamaan dan 
kekhasan runtunan batuan. Pulau Sulawesi merupakan mozaik (amalgamasi) lima 
mintakat (Sulawesi Barat, Sulawesi Utara, Kolonodale, Lusipara dan
 Banggai-Sula). Saya yakin bahwa Sulawesi Barat dan Sulawesi Utara bukan 
merupakan mintakat asli Indonesia Timur.  Berdasarkan rekonstruksi 
paleotektonik yang ditampilkan sejak Trias -Resen terlihat bahwa periode utama 
pembentukan  Pulau Sulawesi terjadi pada periode Miosen Tengah - Pliosen Tengah 
(15-3,5 Ma). Berdasarkan rekonstruksi tersebut, diperkirakan bahwa 
mikrokontinen Buton membentur Sulawesi pada 13 Ma dan mikrokontinen Banggai 
membentur Sulawesi pada 3,5 Ma. Hal lain yang menarik adalah bahwa Sulawesi 
dikelilingi oleh tujuh cekungan laut dalam (2000 m) yaitu Laut Sulawesi, Selat 
Makassar, Laut Flores,  Teluk Bone, Laut Banda, Laut Maluku dan Teluk Tomini.


Setelah para peserta seminar melihat  waktu ratusan juta tahun, Pak Kris 
Budiono membawa para peserta ke waktu kini yang merupakan hasil proses geologi 
Kuarter. Dalam presentasi berjudul Geologi Kuarter Kawasan Darat dan Laut 
Pulau Sulawesi, Pak Kris mengawali pembahasannya tentang definisi geologi 
Kuarter. Geologi Kuarter membahas : dinamika perubahan endapan Kuarter 
(misalnya perubahan garis pantai), sebaran endapan Kuarter yang berpotensi 
sumberdaya termasuk airtanah, kemampuan daya dukung fisik endapan Kuarter untuk 
wilayah penghunian manusia maupun industri, juga melakukan prediksi tentang 
kemungkinan perubahan fisik pada masa mendatang.  Karena posisi Sulawesi 
penting dalam hal vertebrata Plistosen-Holosen dan merupakan pulau utama yang 
membuat Alfred Wallace menorehkan garis biogeografinya yang terkenal itu, Pak 
Kris membahas sedikit pembagian fauna Kuarter di Sulawesi Selatan berdasarkan 
penyelidikan ahli vertebrata van den Bergh (1999).
 Kemudian berdasarkan pemetaan geologi Kuarter , geomorfologi dan geomarin, Pak 
Kris menampilkan contoh-contoh proses geologi Kuarter terutama sedimentasi di 
area Menado, Gorontalo, Teluk Tomini, Sulawesi Barat, Sulawesi Tengah, tepi 
timur Selat Makassar, Kepulauan Banggai, Sulawesi Tenggara dan Sulawesi 
Selatan. Pak Kris juga menunjukkan contoh proses geologi Kuarter yang 
berhubungan dengan bencana, yaitu tsunami yang pernah terjadi di Toli-Toli (1 
Januari 1996). Pak Kris juga berkali-kali menekankan agar proses-proses geologi 
Kuarter hendaknya dijadikan peringatan dini sesuai yang pernah dikatakan Alm. 
Pak Katili kepada Pak Kris. Misalnya, Lembah Palu merupakan sesar aktif yang 
saat bergerak bisa menimbulkan bencana sebab bersinggungan dengan manusia yang 
tinggal di puluhan desa sepanjang sesar besar ini. Seharusnya rumah-rumah 
disitu dibangun agar tahan gempa, atau lebih baik lagi bila dihindari membangun 
di situ. Tetapi, tanda-tanda alam ini
 kelihatannya tidak dipedulikan, 

Re: [iagi-net-l] Seminar Geologi

2008-05-14 Terurut Topik yayang gea

Ooo begitu to, ceritanya...
Soalnya beberapa minggu yang lalu ETTI ikut menyeponsori GEA untuk 
menyelenggarakan acara seminar nasional ini.
Kuatirnya, kegiatannya dobel alias bentrok dengan yang diselenggarakan 
Fakultas ini,... ternyata memang inilah kegiatan GEA tersebut. Hanya saja 
tidak boleh memakai nama GEA.

Sipplah.
Suwun, cak.

adb

- Original Message - 
From: [EMAIL PROTECTED]

To: iagi-net@iagi.or.id
Cc: iagi-net@iagi.or.id
Sent: Wednesday, May 14, 2008 4:26 PM
Subject: Re: [iagi-net-l] Seminar Geologi



He3x jeli juga sampiyan kang,

Saat ini HMTG GEA sedang kena sanksi, himpunan dibekukan/di-non-aktifkan
oleh ITB selama setahun (2008/2009) karena melanggar aturan main ITB
(melanggar pelarangan OS, dan membuat seorang peserta OS harus mahasiswa
masuk RS).

Karena aktivitas mahasiswa juga banyak yang positif, agenda kegiatan yang
sudah diprogram lama ini lalu diakomodasi oleh fakultas. Karena tidak
boleh pakai nama HMTG-GEA (kan sedang dibekukan), ya disebutkan
pelaksananya Mahasiswa Teknik Geologi ITB di bawah koordinasi Fakultas
(FITB-ITB), kitu ..
Kemahasiswaan jurusan (program-studi) sekarang dikoordinir fakultas kang.

Nuhun anu pahartosanana (maksudnya, perhatiannya..)
Hario Soepempem




Mas Pempem,.
ada yang menarik dari posting sampeyan yaitu: Panitianya mahasiswa
Geologi
ITB...
Itu maksudnya: gerombolan mahasiswa atau oknum-oknum mahasiswa atau
persatuan mahasiswa atau himpunan mahasiswa atau mahasiswa-mahasiswa
yang dicomot lepas-lepas oleh Panitia inti (Prodi? Fakultas?)...
Kalau memang panitianya adalah kelompok dari individu-individu mahasiswa
yang tidak punya ikatan nama organisasi, saya salut kepada mereka (para
dosen?) yang bisa mengkoordinasikan potensi mereka sehingga berani dan
bisa
melakukan kerja besar membuat seminar nasional seperti ini tanpa ikatan
nama
organisasi.
Mudah2an makin banyak potensi mahasiswa-mahasiswa geologi kita yang 
peduli

dan mau berbuat sesuatu seperti itu yang bisa dikumpulkan,
dikoordinasikan,
dan diarahkan oleh para dosen tanpa harus dengan embel-embel nama
perhimpunan, perkumpulan, kelompok, dsb.
Cuma, mungkin, jadi agak kurang jelas pertanggung-jawabannya (karena 
tidak

ada organisasinya). Atau mungkin saya salah persepsi? Mohon penjelasan.

Salam

ADB

- Original Message -
From: [EMAIL PROTECTED]
To: iagi-net@iagi.or.id
Cc: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Tuesday, May 13, 2008 4:32 PM
Subject: [iagi-net-l] Seminar Geologi



Rekans,

hari ini saya menerima undangan Seminar Nasional Geologi 2008
tentang Industri Migas Menjawab Tantangan Masa Depan Energi Indonesia :
Eksplorasi, Makroekonomi, Kebijakan Pemerintah dan Alternatifnya

di Aula Timur ITB,
Sabtu 17 Mei 2008
pk 09.00-15.00

kata Panitia, pembicaranya
pak RP Koesoemadinata dan pak Ong Han Ling (IAGI/Geologi ITB),
pak Paskah Suzzeta (Bappenas), pak Taslim Yunus (BP-Migas),
pak Luluk Sumiarsa (Dirjen Migas), pak Bambang ... (Pertamina Geotermal)

Panitianya mahasiswa Geologi ITB
Kalau ada waktu dan ada minat, sila ringankan langkah menghadiri dan
meramaikannya :)

Nuhun,
BPriadi





PIT IAGI KE-37 (BANDUNG)
* acara utama: 27-28 Agustus 2008
* penerimaan abstrak: kemarin2 s/d 30 April 2008
* pengumuman penerimaan abstrak: 15 Mei 2008
* batas akhir penerimaan makalah lengkap: 15 Juli 2008
* abstrak / makalah dikirimkan ke:
www.grdc.esdm.go.id/aplod
username: iagi2008
password: masukdanaplod


PEMILU KETUA UMUM IAGI 2008-2011:
* pendaftaran calon ketua: 13 Pebruari - 6 Juni 2008
* penghitungan suara: waktu PIT IAGI Ke-37 di Bandung
AYO, CALONKAN DIRI ANDA SEKARANG JUGA!!!

-
To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
No. Rek: 123 0085005314
Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
Bank BCA KCP. Manara Mulia
No. Rekening: 255-1088580
A/n: Shinta Damayanti
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
-
DISCLAIMER: IAGI disclaims all warranties with regard to information
posted on its mailing lists, whether posted by IAGI or others. In no
event
shall IAGI and its members be liable for any, including but not limited
to
direct or indirect damages, or damages of any kind whatsoever, resulting
from loss of use, data or profits, arising out of or in connection with
the use of any information posted on IAGI mailing list.
-





PIT IAGI KE-37

Re: [iagi-net-l] Seminar Geologi

2008-05-13 Terurut Topik Andang Bahtiar CBN

Mas Pempem,.
ada yang menarik dari posting sampeyan yaitu: Panitianya mahasiswa Geologi 
ITB...
Itu maksudnya: gerombolan mahasiswa atau oknum-oknum mahasiswa atau 
persatuan mahasiswa atau himpunan mahasiswa atau mahasiswa-mahasiswa 
yang dicomot lepas-lepas oleh Panitia inti (Prodi? Fakultas?)...
Kalau memang panitianya adalah kelompok dari individu-individu mahasiswa 
yang tidak punya ikatan nama organisasi, saya salut kepada mereka (para 
dosen?) yang bisa mengkoordinasikan potensi mereka sehingga berani dan bisa 
melakukan kerja besar membuat seminar nasional seperti ini tanpa ikatan nama 
organisasi.
Mudah2an makin banyak potensi mahasiswa-mahasiswa geologi kita yang peduli 
dan mau berbuat sesuatu seperti itu yang bisa dikumpulkan, dikoordinasikan, 
dan diarahkan oleh para dosen tanpa harus dengan embel-embel nama 
perhimpunan, perkumpulan, kelompok, dsb.
Cuma, mungkin, jadi agak kurang jelas pertanggung-jawabannya (karena tidak 
ada organisasinya). Atau mungkin saya salah persepsi? Mohon penjelasan.


Salam

ADB

- Original Message - 
From: [EMAIL PROTECTED]

To: iagi-net@iagi.or.id
Cc: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Tuesday, May 13, 2008 4:32 PM
Subject: [iagi-net-l] Seminar Geologi



Rekans,

hari ini saya menerima undangan Seminar Nasional Geologi 2008
tentang Industri Migas Menjawab Tantangan Masa Depan Energi Indonesia :
Eksplorasi, Makroekonomi, Kebijakan Pemerintah dan Alternatifnya

di Aula Timur ITB,
Sabtu 17 Mei 2008
pk 09.00-15.00

kata Panitia, pembicaranya
pak RP Koesoemadinata dan pak Ong Han Ling (IAGI/Geologi ITB),
pak Paskah Suzzeta (Bappenas), pak Taslim Yunus (BP-Migas),
pak Luluk Sumiarsa (Dirjen Migas), pak Bambang ... (Pertamina Geotermal)

Panitianya mahasiswa Geologi ITB
Kalau ada waktu dan ada minat, sila ringankan langkah menghadiri dan
meramaikannya :)

Nuhun,
BPriadi





PIT IAGI KE-37 (BANDUNG)
* acara utama: 27-28 Agustus 2008
* penerimaan abstrak: kemarin2 s/d 30 April 2008
* pengumuman penerimaan abstrak: 15 Mei 2008
* batas akhir penerimaan makalah lengkap: 15 Juli 2008
* abstrak / makalah dikirimkan ke:
www.grdc.esdm.go.id/aplod
username: iagi2008
password: masukdanaplod


PEMILU KETUA UMUM IAGI 2008-2011:
* pendaftaran calon ketua: 13 Pebruari - 6 Juni 2008
* penghitungan suara: waktu PIT IAGI Ke-37 di Bandung
AYO, CALONKAN DIRI ANDA SEKARANG JUGA!!!

-
To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
No. Rek: 123 0085005314
Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
Bank BCA KCP. Manara Mulia
No. Rekening: 255-1088580
A/n: Shinta Damayanti
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
-
DISCLAIMER: IAGI disclaims all warranties with regard to information 
posted on its mailing lists, whether posted by IAGI or others. In no event 
shall IAGI and its members be liable for any, including but not limited to 
direct or indirect damages, or damages of any kind whatsoever, resulting 
from loss of use, data or profits, arising out of or in connection with 
the use of any information posted on IAGI mailing list.

-





PIT IAGI KE-37 (BANDUNG)
* acara utama: 27-28 Agustus 2008
* penerimaan abstrak: kemarin2 s/d 30 April 2008
* pengumuman penerimaan abstrak: 15 Mei 2008
* batas akhir penerimaan makalah lengkap: 15 Juli 2008
* abstrak / makalah dikirimkan ke:
www.grdc.esdm.go.id/aplod
username: iagi2008
password: masukdanaplod


PEMILU KETUA UMUM IAGI 2008-2011:
* pendaftaran calon ketua: 13 Pebruari - 6 Juni 2008
* penghitungan suara: waktu PIT IAGI Ke-37 di Bandung
AYO, CALONKAN DIRI ANDA SEKARANG JUGA!!!

-
To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
No. Rek: 123 0085005314
Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
Bank BCA KCP. Manara Mulia
No. Rekening: 255-1088580
A/n: Shinta Damayanti
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
-
DISCLAIMER

Re: [iagi-net-l] Seminar Geologi

2008-05-13 Terurut Topik Nataniel Mangiwa
Kalau jaman kemaren pas saya mahasiswa sih hanya ada 1nama yg biasanya
bikin acara.namanya Himpunan Mahasiswa Teknik Geologi G EA ITB.
Ga tau jaman 2008 ini mah..

On 5/13/08, Andang Bahtiar CBN [EMAIL PROTECTED] wrote:
 Mas Pempem,.
 ada yang menarik dari posting sampeyan yaitu: Panitianya mahasiswa Geologi
 ITB...
 Itu maksudnya: gerombolan mahasiswa atau oknum-oknum mahasiswa atau
 persatuan mahasiswa atau himpunan mahasiswa atau mahasiswa-mahasiswa
 yang dicomot lepas-lepas oleh Panitia inti (Prodi? Fakultas?)...
 Kalau memang panitianya adalah kelompok dari individu-individu mahasiswa
 yang tidak punya ikatan nama organisasi, saya salut kepada mereka (para
 dosen?) yang bisa mengkoordinasikan potensi mereka sehingga berani dan bisa
 melakukan kerja besar membuat seminar nasional seperti ini tanpa ikatan nama
 organisasi.
 Mudah2an makin banyak potensi mahasiswa-mahasiswa geologi kita yang peduli
 dan mau berbuat sesuatu seperti itu yang bisa dikumpulkan, dikoordinasikan,
 dan diarahkan oleh para dosen tanpa harus dengan embel-embel nama
 perhimpunan, perkumpulan, kelompok, dsb.
 Cuma, mungkin, jadi agak kurang jelas pertanggung-jawabannya (karena tidak
 ada organisasinya). Atau mungkin saya salah persepsi? Mohon penjelasan.

 Salam

 ADB

 - Original Message -
 From: [EMAIL PROTECTED]
 To: iagi-net@iagi.or.id
 Cc: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Tuesday, May 13, 2008 4:32 PM
 Subject: [iagi-net-l] Seminar Geologi


  Rekans,
 
  hari ini saya menerima undangan Seminar Nasional Geologi 2008
  tentang Industri Migas Menjawab Tantangan Masa Depan Energi Indonesia :
  Eksplorasi, Makroekonomi, Kebijakan Pemerintah dan Alternatifnya
 
  di Aula Timur ITB,
  Sabtu 17 Mei 2008
  pk 09.00-15.00
 
  kata Panitia, pembicaranya
  pak RP Koesoemadinata dan pak Ong Han Ling (IAGI/Geologi ITB),
  pak Paskah Suzzeta (Bappenas), pak Taslim Yunus (BP-Migas),
  pak Luluk Sumiarsa (Dirjen Migas), pak Bambang ... (Pertamina Geotermal)
 
  Panitianya mahasiswa Geologi ITB
  Kalau ada waktu dan ada minat, sila ringankan langkah menghadiri dan
  meramaikannya :)
 
  Nuhun,
  BPriadi
 
 
 
 
 
 
  PIT IAGI KE-37 (BANDUNG)
  * acara utama: 27-28 Agustus 2008
  * penerimaan abstrak: kemarin2 s/d 30 April 2008
  * pengumuman penerimaan abstrak: 15 Mei 2008
  * batas akhir penerimaan makalah lengkap: 15 Juli 2008
  * abstrak / makalah dikirimkan ke:
  www.grdc.esdm.go.id/aplod
  username: iagi2008
  password: masukdanaplod
 
 
 
  PEMILU KETUA UMUM IAGI 2008-2011:
  * pendaftaran calon ketua: 13 Pebruari - 6 Juni 2008
  * penghitungan suara: waktu PIT IAGI Ke-37 di Bandung
  AYO, CALONKAN DIRI ANDA SEKARANG JUGA!!!
 
 
 -
  To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
  To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
  Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
  Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
  Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
  No. Rek: 123 0085005314
  Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
  Bank BCA KCP. Manara Mulia
  No. Rekening: 255-1088580
  A/n: Shinta Damayanti
  IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
  IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
  -
  DISCLAIMER: IAGI disclaims all warranties with regard to information
  posted on its mailing lists, whether posted by IAGI or others. In no event
  shall IAGI and its members be liable for any, including but not limited to
  direct or indirect damages, or damages of any kind whatsoever, resulting
  from loss of use, data or profits, arising out of or in connection with
  the use of any information posted on IAGI mailing list.
  -
 


 
 PIT IAGI KE-37 (BANDUNG)
 * acara utama: 27-28 Agustus 2008
 * penerimaan abstrak: kemarin2 s/d 30 April 2008
 * pengumuman penerimaan abstrak: 15 Mei 2008
 * batas akhir penerimaan makalah lengkap: 15 Juli 2008
 * abstrak / makalah dikirimkan ke:
 www.grdc.esdm.go.id/aplod
 username: iagi2008
 password: masukdanaplod

 
 PEMILU KETUA UMUM IAGI 2008-2011:
 * pendaftaran calon ketua: 13 Pebruari - 6 Juni 2008
 * penghitungan suara: waktu PIT IAGI Ke-37 di Bandung
 AYO, CALONKAN DIRI ANDA SEKARANG JUGA!!!

 -
 To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
 To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
 Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
 Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
 Bank Mandiri Cab. Wisma Alia

Re: [iagi-net-l] Seminar Geologi

2008-05-13 Terurut Topik bpriadi
He3x jeli juga sampiyan kang,

Saat ini HMTG GEA sedang kena sanksi, himpunan dibekukan/di-non-aktifkan
oleh ITB selama setahun (2008/2009) karena melanggar aturan main ITB
(melanggar pelarangan OS, dan membuat seorang peserta OS harus mahasiswa
masuk RS).

Karena aktivitas mahasiswa juga banyak yang positif, agenda kegiatan yang
sudah diprogram lama ini lalu diakomodasi oleh fakultas. Karena tidak
boleh pakai nama HMTG-GEA (kan sedang dibekukan), ya disebutkan
pelaksananya Mahasiswa Teknik Geologi ITB di bawah koordinasi Fakultas
(FITB-ITB), kitu ..
Kemahasiswaan jurusan (program-studi) sekarang dikoordinir fakultas kang.

Nuhun anu pahartosanana (maksudnya, perhatiannya..)
Hario Soepempem



 Mas Pempem,.
 ada yang menarik dari posting sampeyan yaitu: Panitianya mahasiswa
 Geologi
 ITB...
 Itu maksudnya: gerombolan mahasiswa atau oknum-oknum mahasiswa atau
 persatuan mahasiswa atau himpunan mahasiswa atau mahasiswa-mahasiswa
 yang dicomot lepas-lepas oleh Panitia inti (Prodi? Fakultas?)...
 Kalau memang panitianya adalah kelompok dari individu-individu mahasiswa
 yang tidak punya ikatan nama organisasi, saya salut kepada mereka (para
 dosen?) yang bisa mengkoordinasikan potensi mereka sehingga berani dan
 bisa
 melakukan kerja besar membuat seminar nasional seperti ini tanpa ikatan
 nama
 organisasi.
 Mudah2an makin banyak potensi mahasiswa-mahasiswa geologi kita yang peduli
 dan mau berbuat sesuatu seperti itu yang bisa dikumpulkan,
 dikoordinasikan,
 dan diarahkan oleh para dosen tanpa harus dengan embel-embel nama
 perhimpunan, perkumpulan, kelompok, dsb.
 Cuma, mungkin, jadi agak kurang jelas pertanggung-jawabannya (karena tidak
 ada organisasinya). Atau mungkin saya salah persepsi? Mohon penjelasan.

 Salam

 ADB

 - Original Message -
 From: [EMAIL PROTECTED]
 To: iagi-net@iagi.or.id
 Cc: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Tuesday, May 13, 2008 4:32 PM
 Subject: [iagi-net-l] Seminar Geologi


 Rekans,

 hari ini saya menerima undangan Seminar Nasional Geologi 2008
 tentang Industri Migas Menjawab Tantangan Masa Depan Energi Indonesia :
 Eksplorasi, Makroekonomi, Kebijakan Pemerintah dan Alternatifnya

 di Aula Timur ITB,
 Sabtu 17 Mei 2008
 pk 09.00-15.00

 kata Panitia, pembicaranya
 pak RP Koesoemadinata dan pak Ong Han Ling (IAGI/Geologi ITB),
 pak Paskah Suzzeta (Bappenas), pak Taslim Yunus (BP-Migas),
 pak Luluk Sumiarsa (Dirjen Migas), pak Bambang ... (Pertamina Geotermal)

 Panitianya mahasiswa Geologi ITB
 Kalau ada waktu dan ada minat, sila ringankan langkah menghadiri dan
 meramaikannya :)

 Nuhun,
 BPriadi




 
 PIT IAGI KE-37 (BANDUNG)
 * acara utama: 27-28 Agustus 2008
 * penerimaan abstrak: kemarin2 s/d 30 April 2008
 * pengumuman penerimaan abstrak: 15 Mei 2008
 * batas akhir penerimaan makalah lengkap: 15 Juli 2008
 * abstrak / makalah dikirimkan ke:
 www.grdc.esdm.go.id/aplod
 username: iagi2008
 password: masukdanaplod

 
 PEMILU KETUA UMUM IAGI 2008-2011:
 * pendaftaran calon ketua: 13 Pebruari - 6 Juni 2008
 * penghitungan suara: waktu PIT IAGI Ke-37 di Bandung
 AYO, CALONKAN DIRI ANDA SEKARANG JUGA!!!

 -
 To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
 To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
 Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
 Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
 Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
 No. Rek: 123 0085005314
 Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
 Bank BCA KCP. Manara Mulia
 No. Rekening: 255-1088580
 A/n: Shinta Damayanti
 IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
 IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
 -
 DISCLAIMER: IAGI disclaims all warranties with regard to information
 posted on its mailing lists, whether posted by IAGI or others. In no
 event
 shall IAGI and its members be liable for any, including but not limited
 to
 direct or indirect damages, or damages of any kind whatsoever, resulting
 from loss of use, data or profits, arising out of or in connection with
 the use of any information posted on IAGI mailing list.
 -



 
 PIT IAGI KE-37 (BANDUNG)
 * acara utama: 27-28 Agustus 2008
 * penerimaan abstrak: kemarin2 s/d 30 April 2008
 * pengumuman penerimaan abstrak: 15 Mei 2008
 * batas akhir penerimaan makalah lengkap: 15 Juli 2008
 * abstrak / makalah dikirimkan ke:
 www.grdc.esdm.go.id/aplod
 username: iagi2008
 password: masukdanaplod

 
 PEMILU KETUA UMUM IAGI 2008-2011:
 * pendaftaran calon ketua: 13 Pebruari - 6

Re: [iagi-net-l] Seminar Geologi

2008-05-13 Terurut Topik yogi priyadi
Karena aktivitas mahasiswa juga banyak yang positif

jadi OS termasuk yang negatif ya Mas :)

On 5/14/08, [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED] wrote:
 He3x jeli juga sampiyan kang,

 Saat ini HMTG GEA sedang kena sanksi, himpunan dibekukan/di-non-aktifkan
 oleh ITB selama setahun (2008/2009) karena melanggar aturan main ITB
 (melanggar pelarangan OS, dan membuat seorang peserta OS harus mahasiswa
 masuk RS).

 Karena aktivitas mahasiswa juga banyak yang positif, agenda kegiatan yang
 sudah diprogram lama ini lalu diakomodasi oleh fakultas. Karena tidak
 boleh pakai nama HMTG-GEA (kan sedang dibekukan), ya disebutkan
 pelaksananya Mahasiswa Teknik Geologi ITB di bawah koordinasi Fakultas
 (FITB-ITB), kitu ..
 Kemahasiswaan jurusan (program-studi) sekarang dikoordinir fakultas kang.

 Nuhun anu pahartosanana (maksudnya, perhatiannya..)
 Hario Soepempem



  Mas Pempem,.
  ada yang menarik dari posting sampeyan yaitu: Panitianya mahasiswa
  Geologi
  ITB...
  Itu maksudnya: gerombolan mahasiswa atau oknum-oknum mahasiswa atau
  persatuan mahasiswa atau himpunan mahasiswa atau mahasiswa-mahasiswa
  yang dicomot lepas-lepas oleh Panitia inti (Prodi? Fakultas?)...
  Kalau memang panitianya adalah kelompok dari individu-individu mahasiswa
  yang tidak punya ikatan nama organisasi, saya salut kepada mereka (para
  dosen?) yang bisa mengkoordinasikan potensi mereka sehingga berani dan
  bisa
  melakukan kerja besar membuat seminar nasional seperti ini tanpa ikatan
  nama
  organisasi.
  Mudah2an makin banyak potensi mahasiswa-mahasiswa geologi kita yang peduli
  dan mau berbuat sesuatu seperti itu yang bisa dikumpulkan,
  dikoordinasikan,
  dan diarahkan oleh para dosen tanpa harus dengan embel-embel nama
  perhimpunan, perkumpulan, kelompok, dsb.
  Cuma, mungkin, jadi agak kurang jelas pertanggung-jawabannya (karena tidak
  ada organisasinya). Atau mungkin saya salah persepsi? Mohon penjelasan.
 
  Salam
 
  ADB
 
  - Original Message -
  From: [EMAIL PROTECTED]
  To: iagi-net@iagi.or.id
  Cc: [EMAIL PROTECTED]
  Sent: Tuesday, May 13, 2008 4:32 PM
  Subject: [iagi-net-l] Seminar Geologi
 
 
  Rekans,
 
  hari ini saya menerima undangan Seminar Nasional Geologi 2008
  tentang Industri Migas Menjawab Tantangan Masa Depan Energi Indonesia :
  Eksplorasi, Makroekonomi, Kebijakan Pemerintah dan Alternatifnya
 
  di Aula Timur ITB,
  Sabtu 17 Mei 2008
  pk 09.00-15.00
 
  kata Panitia, pembicaranya
  pak RP Koesoemadinata dan pak Ong Han Ling (IAGI/Geologi ITB),
  pak Paskah Suzzeta (Bappenas), pak Taslim Yunus (BP-Migas),
  pak Luluk Sumiarsa (Dirjen Migas), pak Bambang ... (Pertamina Geotermal)
 
  Panitianya mahasiswa Geologi ITB
  Kalau ada waktu dan ada minat, sila ringankan langkah menghadiri dan
  meramaikannya :)
 
  Nuhun,
  BPriadi
 
 
 
 
  
  PIT IAGI KE-37 (BANDUNG)
  * acara utama: 27-28 Agustus 2008
  * penerimaan abstrak: kemarin2 s/d 30 April 2008
  * pengumuman penerimaan abstrak: 15 Mei 2008
  * batas akhir penerimaan makalah lengkap: 15 Juli 2008
  * abstrak / makalah dikirimkan ke:
  www.grdc.esdm.go.id/aplod
  username: iagi2008
  password: masukdanaplod
 
  
  PEMILU KETUA UMUM IAGI 2008-2011:
  * pendaftaran calon ketua: 13 Pebruari - 6 Juni 2008
  * penghitungan suara: waktu PIT IAGI Ke-37 di Bandung
  AYO, CALONKAN DIRI ANDA SEKARANG JUGA!!!
 
  -
  To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
  To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
  Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
  Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
  Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
  No. Rek: 123 0085005314
  Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
  Bank BCA KCP. Manara Mulia
  No. Rekening: 255-1088580
  A/n: Shinta Damayanti
  IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
  IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
  -
  DISCLAIMER: IAGI disclaims all warranties with regard to information
  posted on its mailing lists, whether posted by IAGI or others. In no
  event
  shall IAGI and its members be liable for any, including but not limited
  to
  direct or indirect damages, or damages of any kind whatsoever, resulting
  from loss of use, data or profits, arising out of or in connection with
  the use of any information posted on IAGI mailing list.
  -
 
 
 
  
  PIT IAGI KE-37 (BANDUNG)
  * acara utama: 27-28 Agustus 2008
  * penerimaan abstrak: kemarin2 s/d 30 April 2008
  * pengumuman penerimaan abstrak: 15 Mei 2008
  * batas akhir penerimaan makalah lengkap: 15 Juli 2008

[iagi-net-l] Seminar Geologi

2008-05-12 Terurut Topik bpriadi
Rekans,

hari ini saya menerima undangan Seminar Nasional Geologi 2008
tentang Industri Migas Menjawab Tantangan Masa Depan Energi Indonesia :
Eksplorasi, Makroekonomi, Kebijakan Pemerintah dan Alternatifnya

di Aula Timur ITB,
Sabtu 17 Mei 2008
pk 09.00-15.00

kata Panitia, pembicaranya
pak RP Koesoemadinata dan pak Ong Han Ling (IAGI/Geologi ITB),
pak Paskah Suzzeta (Bappenas), pak Taslim Yunus (BP-Migas),
pak Luluk Sumiarsa (Dirjen Migas), pak Bambang ... (Pertamina Geotermal)

Panitianya mahasiswa Geologi ITB
Kalau ada waktu dan ada minat, sila ringankan langkah menghadiri dan
meramaikannya :)

Nuhun,
BPriadi





PIT IAGI KE-37 (BANDUNG)
* acara utama: 27-28 Agustus 2008
* penerimaan abstrak: kemarin2 s/d 30 April 2008
* pengumuman penerimaan abstrak: 15 Mei 2008
* batas akhir penerimaan makalah lengkap: 15 Juli 2008
* abstrak / makalah dikirimkan ke:
www.grdc.esdm.go.id/aplod
username: iagi2008
password: masukdanaplod


PEMILU KETUA UMUM IAGI 2008-2011:
* pendaftaran calon ketua: 13 Pebruari - 6 Juni 2008
* penghitungan suara: waktu PIT IAGI Ke-37 di Bandung
AYO, CALONKAN DIRI ANDA SEKARANG JUGA!!!

-
To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
No. Rek: 123 0085005314
Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
Bank BCA KCP. Manara Mulia
No. Rekening: 255-1088580
A/n: Shinta Damayanti
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
-
DISCLAIMER: IAGI disclaims all warranties with regard to information posted on 
its mailing lists, whether posted by IAGI or others. In no event shall IAGI and 
its members be liable for any, including but not limited to direct or indirect 
damages, or damages of any kind whatsoever, resulting from loss of use, data or 
profits, arising out of or in connection with the use of any information posted 
on IAGI mailing list.
-